Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Hanpangan Binaan Kodim Klungkung Panen Jagung Bersama

Hanpangan Binaan Kodim Klungkung Panen Jagung Bersama

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 5 Sep 2025
  • visibility 21
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Tanaman jagung yang merupakan program ketahanan pangan binaan Kodim 1610/Klungkung yang berlokasi di wilayah Tempek Subak Pegatepan, Dusun Minggir Desa Gelgel, Kecamatan/Kabupaten Klungkung wilayah Koramil 1610-01/Klungkung telah memasuki masa panen.

Hal tersebut terlihat saat Danramil Lettu Cpl Putu Agus bersama anggota bersama melaksanakan panen jagung bersama. Turut serta dalam panen bersama ini Bhabinkamtibmas Gelgel serta pemilik lahan pertanian bapak Wayan Winaya, Kamis ( 04/09/25 ).

Danramil 1610-01/Klungkung Panen Lettu Cpl Putu Agus menyampaikan panen jagung ini merupakan bagian dari program ketahanan pangan binaan dari Kodim 1610/Klungkung.

Lahan ini milik pak Wayan Winaya dengan luas 12 are. Disamping jagung, ketahanan pangan binaan ini juga ditanami cabai dan terong,”ungkapnya.

Menurut Lettu Putu, kegiatan ini merupakan bentuk dukungan dan komitmen nyata Kodim 1610/Klungkung guna mendukung pemerintah dalam rangka menguatkan ketahanan pangan wilayah dalam rangka mewujudkan swasembada nasional,”jelasnya.

Langkah ini juga menjadi upaya kami dalam meningkatkan dan memotivasi para petani untuk mengoptimalisasikan lahan pertanian agar semakin efektif dan berdaya guna,”pungkasnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polres Tabanan Gelar Patroli Gabungan Antisipasi Peringatan 1 Tahun Pemerintahan Presiden RI dan Balap Liar di Depan Apotek K-24

    Polres Tabanan Gelar Patroli Gabungan Antisipasi Peringatan 1 Tahun Pemerintahan Presiden RI dan Balap Liar di Depan Apotek K-24

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) menjelang peringatan satu tahun pemerintahan Presiden Republik Indonesia, Polres Tabanan melaksanakan kegiatan Patroli Antisipasi pada Minggu malam, 19 Oktober 2025. Kegiatan yang berlangsung dari pukul 22.30 hingga 23.30 Wita ini dipimpin oleh Perwira Pengawas (Pawas) Polres Tabanan, IPDA […]

  • Sinergi Babinsa dan Linmas Jaga Stabilitas Desa

    Sinergi Babinsa dan Linmas Jaga Stabilitas Desa

    • calendar_month Selasa, 16 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Lombok Barat, NTB – Komitmen memperkuat sistem keamanan dan ketertiban masyarakat terus diwujudkan hingga ke tingkat desa. Salah satunya melalui peningkatan kapasitas Satuan Perlindungan Masyarakat (Linmas). Hal tersebut terlihat dalam kegiatan Pelatihan Linmas Desa Dasan Tereng yang digelar di Aula Kantor Desa Dasan Tereng, Kecamatan Narmada, Selasa (16/12/2025). Kegiatan ini mendapat perhatian langsung dari Bintara […]

  • Babinsa Desa Tuamese Bantu Warga Bangun Rumah, Wujud Nyata Kemanunggalan TNI dan Rakyat

    Babinsa Desa Tuamese Bantu Warga Bangun Rumah, Wujud Nyata Kemanunggalan TNI dan Rakyat

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Membangun sinergi dan mempererat hubungan dengan warga binaan, hadir memberikan bantuan sebagai wujud nyata semangat gotong royong dan kepedulian terhadap Masyarakat, terus ditunjukkan oleh TNI melalui Babinsa di wilayah binaan. Serda Mursal Suryadi, Babinsa Koramil 1618-06/Bian, terjun langsung membantu warga yang sedang membangun rumah di Dusun B, RT 02 RW 02, Desa Tuamese, Kecamatan Biboki […]

  • Dandim Tabanan Motivasi Prajurit dan ASN Jaga Ketahanan Wilayah serta Kondusivitas Masyarakat

    Dandim Tabanan Motivasi Prajurit dan ASN Jaga Ketahanan Wilayah serta Kondusivitas Masyarakat

    • calendar_month Senin, 25 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Tabanan – Seusai memimpin kegiatan upacara, Komandan Kodim 1619/Tabanan Letkol Inf Trijuang Danarjati, S.A.P., M.I.P., memberikan pengarahan penting kepada seluruh prajurit dan ASN Kodim Tabanan di halaman Makodim Tabanan, Desa Dajan Peken, Kec/Kab. Tabanan, Senin (25/8/2025) Dalam arahannya, Dandim menekankan beberapa poin utama, antara lain ketahanan pangan, ketahanan wilayah, kesehatan, serta pentingnya menjaga keamanan dan […]

  • Bhabinkamtibmas Laksanakan Pengawasan dan Monitoring Penyaluran Makanan Bergizi Gratis di Desa Bunutin

    Bhabinkamtibmas Laksanakan Pengawasan dan Monitoring Penyaluran Makanan Bergizi Gratis di Desa Bunutin

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Bangli, 23 Oktober 2025 – Bhabinkamtibmas Desa Bunutin, Bripka I Nengah Padmayasa, melaksanakan pengawasan dan monitoring penyaluran makanan bergizi gratis kepada ibu hamil, menyusui, dan balita di Desa Bunutin, Bangli. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan bahwa program makanan bergizi gratis dapat berjalan dengan lancar dan tepat sasaran. Manfaat dari program ini antara lain meningkatkan status […]

  • Meringankan Beban Ekonomi Warga, Kodim 1611/Badung Hadirkan Solusi Pangan di Desa Pemogan

    Meringankan Beban Ekonomi Warga, Kodim 1611/Badung Hadirkan Solusi Pangan di Desa Pemogan

    • calendar_month Sabtu, 20 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Denpasar, 19 September 2025 – Dalam rangka membantu meringankan beban masyarakat terkait kebutuhan bahan pokok, khususnya beras, Kodim 1611/Badung kembali melaksanakan kegiatan Pasar Murah yang digelar di Jalan Raya Pemogan, Desa Pemogan, Kecamatan Denpasar Selatan. Pasar murah ini menyediakan beras dengan harga di bawah pasaran sehingga dapat dijangkau oleh seluruh lapisan masyarakat. Antusiasme warga terlihat […]

expand_less