Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » BLUE LIGHT PATROL POLRES TABANAN ANTISIPASI KEJAHATAN 3C, CIPTAKAN RASA AMAN DI MALAM HARI

BLUE LIGHT PATROL POLRES TABANAN ANTISIPASI KEJAHATAN 3C, CIPTAKAN RASA AMAN DI MALAM HARI

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 4 Sep 2025
  • visibility 25
  • comment 0 komentar

Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) tetap kondusif, Polres Tabanan melalui gabungan piket fungsi melaksanakan Blue Light Patrol pada Jumat (5/9/2025) dini hari. Kegiatan yang berlangsung mulai pukul 00.30 hingga 02.30 Wita ini dipimpin oleh Pawas Polres Tabanan AKP I Wayan Parta, S.H. dengan melibatkan 17 personel.

Patroli gabungan tersebut diawali dengan apel kesiapan dan pemberian arahan oleh Pawas. Dalam pelaksanaannya, personel menggunakan 1 unit mobil patroli lalu lintas serta 1 unit mobil Samapta untuk menyusuri sejumlah titik rawan terjadinya tindak kriminal, khususnya kejahatan 3C (Curat, Curas, Curanmor).

Adapun sasaran patroli kali ini difokuskan pada Pasar Transit Tabanan dan kawasan Perumahan BTN Rajawali Tabanan. Selain itu, petugas juga menyambangi perbankan yang ada di sekitar wilayah hukum Polres Tabanan sebagai upaya pencegahan terjadinya gangguan kamtibmas.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K., M.H.,melalui Pawas Polres Tabanan AKP I Wayan Parta, S.H.mengatakan” Selama pelaksanaan patroli, situasi wilayah terpantau aman dan kondusif. Kehadiran personel Polres Tabanan di lapangan mendapat apresiasi dari masyarakat, karena selain memberikan rasa aman juga menunjukkan komitmen Polri dalam menjaga keamanan dan kenyamanan warga, terutama di waktu rawan malam hingga dini hari.

Humas Polres Tabanan

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pembangunan Sumber Air Bersih di SDN 12 Pincuran Tujuah Terus Dilanjutkan, Wujud Kepedulian Satgas TMMD terhadap Kebutuhan Air Bersih Masyarakat

    Pembangunan Sumber Air Bersih di SDN 12 Pincuran Tujuah Terus Dilanjutkan, Wujud Kepedulian Satgas TMMD terhadap Kebutuhan Air Bersih Masyarakat

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Proses pembuatan sumber air bersih di SDN 12 Pincuran Tujuah terus dilanjutkan hingga hari ini, Rabu (30/07/2025). Pembangunan ini merupakan bagian dari program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 yang dilaksanakan oleh Kodim 0309/Solok. Sumber air bersih ini menjadi salah satu dari lima titik program sumber air bersih yang ditargetkan dalam pelaksanaan TMMD kali ini. […]

  • Babinsa Koramil 1618-06/Bian Laksanakan Anjangsana, Ajak Warga Jaga Kerukunan Keluarga

    Babinsa Koramil 1618-06/Bian Laksanakan Anjangsana, Ajak Warga Jaga Kerukunan Keluarga

    • calendar_month Minggu, 9 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Minggu 09 November 2025, Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 1618-06/Bian, Sertu Sebastian Timo, melaksanakan kegiatan Anjangsana di rumah salah satu Warga binaan yang berlokasi di RT 07/RW 01, Desa Oemanu, Kecamatan Biboki Anleu, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Dalam kegiatan tersebut, Sertu Sebastian Timo duduk bersama Warga untuk mempererat silaturahmi sekaligus memberikan imbauan penting […]

  • Pamwil dan Komsos di Desa Niopanda, Babinsa Pastikan Keamanan dan Kenyamanan Warga

    Pamwil dan Komsos di Desa Niopanda, Babinsa Pastikan Keamanan dan Kenyamanan Warga

    • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Koptu Mohammad Samin, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Desa Niopanda, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, Selasa (9/12) pukul 09.12 Wita hingga selesai. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau keamanan wilayah, mewujudkan kondisi Kamtibmas yang aman, serta memperkuat hubungan antara TNI dan masyarakat. Selain itu, Babinsa juga memberikan […]

  • Kasdim 1612/Manggarai Hadiri Upacara Penurunan Bendera HUT ke-80 RI di Kabupaten Manggarai

    Kasdim 1612/Manggarai Hadiri Upacara Penurunan Bendera HUT ke-80 RI di Kabupaten Manggarai

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Manggarai, 17 Agustus 2025 – Komando Distrik Militer (Kodim) 1612/Manggarai turut ambil bagian dalam upacara penurunan bendera Merah Putih dalam rangka peringatan Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia yang digelar di Lapangan Natas Labar, Kelurahan Bangka Leda, Kecamatan Langke Rembong, Kabupaten Manggarai, Minggu sore (17/08). Kegiatan ini berlangsung khidmat dengan mengusung tema nasional: “Bersatu, […]

  • Babinsa Dampingi Penyaluran Bantuan Program Keluarga Harapan (PKH) Kepada Masyarakat

    Babinsa Dampingi Penyaluran Bantuan Program Keluarga Harapan (PKH) Kepada Masyarakat

    • calendar_month Sabtu, 8 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Babinsa Desa Persiapan Fatubesi Lalori Koramil 1605-02/Atapupu Sertu Ferdinandus Banu melaksanakan kegiatan pendampingan penyaluran bantuan sembako PKH (Program Keluarga Harapan) berupa uang tunai kepada 222 kepala keluarga. Pembagian bantuan sembako PKH (Program Keluarga Harapan) dari Dinas Sosial dan Kantor Pos tersebut yang dihadiri juga oleh Kepala Desa Kabuna, Bhabinkamtibmas tersebut berlangsung di Aula […]

  • Polres Tabanan Bersama Relawan Bali Salurkan Bansos dan Layanan Kesehatan Bagi Warga PPBS Dati Terdampak Banjir

    Polres Tabanan Bersama Relawan Bali Salurkan Bansos dan Layanan Kesehatan Bagi Warga PPBS Dati Terdampak Banjir

    • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Polres Tabanan bersama Perkumpulan Relawan Bali menggelar kegiatan bakti sosial dan penyerahan bantuan sosial (bansos) kepada warga Paguyuban Perumahan Bantaran Sungai (PPBS) Dati yang terdampak banjir. Kegiatan ini berlangsung pada Selasa (16/9/2025) di SD Negeri 6 Banjar Anyar, Kecamatan Kediri, Tabanan, dengan dihadiri langsung oleh Kapolres Tabanan […]

expand_less