Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Kapolsek Marga Sambangi Tokoh Masyarakat

Kapolsek Marga Sambangi Tokoh Masyarakat

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 4 Sep 2025
  • visibility 24
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan-Polsek Marga
Kamis,(04/09/2025),pukul 10.20 s/d 11.45 wita, Dalam rangka antisipasi situasi kamtibmas wilayah hukum polsek marga Kapolsek Marga pimpin anggota piket fungsi patroli dialogis dan sambangi tokoh masyarakat Bapak I Nyoman Triana bertempat dikediaman lingkungan br batannyuh, ds batannyuh, kec marga, tabanan.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati,S.I.K,.M.H. melalui Kapolsek Marga AKP I Ketut Suandi,S.H. mengatakan bahwa situasi nasional sampai saat ini diharapkan kepada Bapak I Nyoman Triana sebagai tokoh masyarakat ikut membantu mengajak warganya menjaga keamanan dan ketertiban.

“Kapolsek marga juga menyampaikan polisi itu harus dekat dengan tokoh masyarakat maupun warga masyarakat dengan cara silahturahmi dan menyampaikan pesan kamtibmas sehingga masyarakat merasa nyaman dan terayomi.

(humas polsek marga)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Upacara Korps Raport Kenaikan Pangkat Kodim 1603/Sikka: Motivasi dan Amanah Baru bagi Prajurit

    Upacara Korps Raport Kenaikan Pangkat Kodim 1603/Sikka: Motivasi dan Amanah Baru bagi Prajurit

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Komandan Distrik Militer (Dandim) 1603/Sikka, Letkol Arm Denny Riesta Permana S. Sos, memimpin upacara Korps Raport kenaikan pangkat bagi Perwira, Bintara, dan Tamtama anggota Kodim 1603/Sikka. Upacara ini berlangsung dengan penuh khidmat bertempat di lapangan Apel Makodim 1603/Sikka Jl. Jenderal Sudirman, Kec. Alok Timur, Kab. Sikka, Kamis(02/10/2025). Dalam sambutannya, Letkol Denny Riesta Permana menegaskan […]

  • Sat Binmas Polresta Denpasar Edukasi Siswa SD Tentang Bahaya Bullying dan Kekerasan Seksual

    Sat Binmas Polresta Denpasar Edukasi Siswa SD Tentang Bahaya Bullying dan Kekerasan Seksual

    • calendar_month Sabtu, 18 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Denpasar – Kanit Binpolmas Sat Binmas Polresta Denpasar, AKP I Made Widarta, S.H., memberikan ceramah dan edukasi Kamtibmas tentang perundungan (bullying) dan pencegahan kekerasan seksual kepada siswa-siswi Sekolah Dasar Negeri 9 Peguyangan, Denpasar Utara, pada hari Jumat, 17 Oktober 2025. Kepala Sekolah menyampaikan terima kasih atas kehadiran aparat kepolisian Polresta Denpasar. Kepala Sekolah berharap kegiatan […]

  • Sat Samapta Polres Tabanan Gelar Patroli Dialogis Berbasis Lingkungan di Area Pura dan Pasar Kota

    Sat Samapta Polres Tabanan Gelar Patroli Dialogis Berbasis Lingkungan di Area Pura dan Pasar Kota

    • calendar_month Rabu, 19 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Pada Rabu, 19 November 2025, Satuan Samapta Polres Tabanan melaksanakan kegiatan Patroli Dialogis Berbasis Lingkungan (Padi Bali) mulai pukul 09.00 hingga 10.30 Wita. Patroli ini menyasar tiga lokasi vital di Kota Tabanan, yaitu Pura Dalem Adat Kota Tabanan, Pura Puseh Adat Kota Tabanan, serta Pasar Kota Tabanan […]

  • Lindungi Wisatawan  Dari Aksi Kejahatan Polsek Kuta Utara Patroli  Di Jalan Batu Bolong

    Lindungi Wisatawan Dari Aksi Kejahatan Polsek Kuta Utara Patroli Di Jalan Batu Bolong

    • calendar_month Senin, 8 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Kuta Utara. Guna mengantisipasi terjadinya gangguan kamtibmas dan aksi kejahatan saat malam hari, Polsek Kuta Utara melalui Unit Samapta di pimpin Pawas Iptu I Nyoman Suryawan melaksanakan Blue Light Patrol di kawasan wisata jalan Batu Bolong, Desa Canggu, Kecanatan Kuta Utara, Kabupaten Badung. Senin (8/12/2025) pukul 23.00 Wita. Kapolsek Kuta Utara Kompol I Ketut Agus […]

  • Polsek Blahbatuh Amankan Rangkaian Upacara Atma Wedana Di Pantai Masceti

    Polsek Blahbatuh Amankan Rangkaian Upacara Atma Wedana Di Pantai Masceti

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    BLAHBATUH – Dalam rangka mendukung kelancaran pelaksanaan upacara adat dan keagamaan di wilayahnya, Polsek Blahbatuh Polres Gianyar melaksanakan pengamanan kegiatan Nganyut di Pantai Masceti, Rabu (22/10/2025). Kegiatan tersebut merupakan rangkaian Karya Atma Wedana Maligia Manila Pati lan Manusia Yadnya yang diselenggarakan oleh Yayasan Sekah Ganesa Jalan Selukat, Banjar Lodpeken, Desa Adat Keramas, Kecamatan Blahbatuh. Pengamanan […]

  • Polsek Denpasar Selatan Gelar Patroli KRYD Antisipasi Gangguan Kamtibmas Malam Minggu

    Polsek Denpasar Selatan Gelar Patroli KRYD Antisipasi Gangguan Kamtibmas Malam Minggu

    • calendar_month Minggu, 12 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Denpasar – Polsek Denpasar Selatan melaksanakan Patroli/Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) pada Sabtu malam (11/10/2025) untuk mengantisipasi potensi gangguan kamtibmas di wilayah hukumnya. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kapolsek Denpasar Selatan AKP Agus Adi Apriyoga, S.I.K., M.H. bersama 24 personel gabungan dari Polsek Denpasar Selatan dan pecalang Desa Adat Densel. Patroli menyasar sejumlah titik rawan […]

expand_less