Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Peduli Lingkungan, Babinsa Bersama Masyarakat Tanam Pohon.

Peduli Lingkungan, Babinsa Bersama Masyarakat Tanam Pohon.

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
  • visibility 32
  • comment 0 komentar

Sebagai bentuk kepedulian terhadap lingkungan, Babinsa di Koramil 08/Bukit Sundi Kodim 0309/Solok bersama warga bergotong-royong menanam pohon di Nagari Muaro Paneh, Kecamatan Bukit Sundi, Kab. Solok, Rabu 03 September 2025.

“Kami bersama warga dan perangkat Nagari melakukan gotong-royong menanam berbagai jenis pohon di kanan-kiri jalan,” kata Babinsa

Ia mengatakan, berbagai jenis bibit pohon seperti mahoni, mangga dan trembesi di tanam dengan jarak tanam sekitar tujuh meter antara pohon satu ke pohon lain di sepanjang jalan.

“Penghijauan adalah salah satu kegiatan penting yang harus dilaksanakan secara nyata dan berkelanjutan guna menangani krisis lingkungan, begitu pentingnya sehingga penghijauan juga merupakan program nasional yang dilaksanakan di seluruh Indonesia,” katanya.

Menurutnya penghijauan dilakukan juga untuk memulihkan, memelihara dan meningkatkan kondisi lahan agar dapat berfungsi sebagai penyanggah dan kerindangan pohon dapat sebagai peneduh dari panasnya sinar matahari.

“Penanaman pohon ini punya banyak tujuan, di samping untuk keindahan lingkungan juga dapat mengurangi polusi udara,” imbuhnya.

Dikatakan Babinsa, betapa pentingnya penanaman pohon, selain untuk paru-paru udara dalam menyerap polusi dan akar pohon itu sendiri dapat menahan air supaya tidak langsung hilang. Dengan penghijau ini saya berharap daerah kami menjadi teduh, tertata indah dan tampak asri.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sertu Fonseca Perkuat Harmoni Desa Lewat Mediasi di Aula Kantor Desa

    Sertu Fonseca Perkuat Harmoni Desa Lewat Mediasi di Aula Kantor Desa

    • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    NTT– SIKKA – Babinsa Koramil 1603-05/Bola Kodim 1603/Sikka, Sertu Fonseca, melaksanakan kegiatan penyelesaian masalah bersama aparatur desa dan warga di Aula Kantor Desa Wogalirit, Kecamatan Doreng, pada Sabtu (22/11/2025).   Kegiatan ini dilakukan sebagai upaya menciptakan situasi yang aman dan kondusif di lingkungan masyarakat. Dalam proses mediasi tersebut, Sertu Fonseca berperan sebagai pendamping sekaligus penengah, […]

  • Komitmen Babinsa Kekeran: Kawal Ketat Penyaluran Beras Hanpang Demi Kesejahteraan Warga

    Komitmen Babinsa Kekeran: Kawal Ketat Penyaluran Beras Hanpang Demi Kesejahteraan Warga

    • calendar_month Selasa, 22 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Buleleng, Busungbiu 22 Juli 2025 – Komitmen TNI dalam mendukung kesejahteraan masyarakat terus diwujudkan. Hari ini, Babinsa Desa Kekeran menunjukkan dedikasi penuh mereka dengan mengawal ketat kegiatan pendistribusian beras hanpang, bantuan dari Pemerintah Pusat, yang disalurkan kepada warga di Kantor Desa Kekeran, Kecamatan Busungbiu, Kabupaten Buleleng. Kehadiran Babinsa menjadi jaminan akan kelancaran, keamanan, dan transparansi […]

  • Babinsa Pantai Baru Kawal Tahapan Pembangunan KDKMP di Tesabela

    Babinsa Pantai Baru Kawal Tahapan Pembangunan KDKMP di Tesabela

    • calendar_month Kamis, 15 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Koptu Mesak Foeh, melaksanakan kegiatan monitoring dan pemantauan pembangunan KDKMP yang berlokasi di Desa Tesabela, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Kamis, 15 Januari 2025, pukul 12.10 WITA. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa memantau langsung aktivitas para tukang yang sedang melanjutkan pekerjaan melipat besi untuk […]

  • Patroli Malam Koramil Seteluk, Upaya Preventif Cegah Gangguan Kamtibmas

    Patroli Malam Koramil Seteluk, Upaya Preventif Cegah Gangguan Kamtibmas

    • calendar_month Senin, 15 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga ketertiban dan keamanan wilayah binaan, anggota Piket Koramil 1628-03/Seteluk melaksanakan patroli malam di wilayah Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat, Senin (15/12/2025) malam. Kegiatan patroli tersebut dilaksanakan oleh Koptu Agus Sugeng Prayitno pada pukul 21.20 WITA dengan menyasar sejumlah titik rawan di seputaran Kecamatan Seteluk. Patroli ini merupakan bagian […]

  • Babinsa Lampok Ajak Petugas UPB Jaga Keamanan Bendungan Tiu Suntuk

    Babinsa Lampok Ajak Petugas UPB Jaga Keamanan Bendungan Tiu Suntuk

    • calendar_month Minggu, 4 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 2
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban wilayah binaan, Babinsa Desa Lampok Koramil 1628-01/Taliwang, Kodim 1628/Sumbawa Barat, Kopka Nugroho Pranoto melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama petugas Unit Pengelola Bendungan (UPB) Bendungan Tiu Suntuk. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada hari Minggu, (04 /01/2026, pukul 10.00 WITA, bertempat di Bendungan Tiu Suntuk, Kecamatan Brang […]

  • Babinsa Koramil 04/Tabundung Kodim 1601/Sumba Timur Bantu Warga di Lahan Sawah

    Babinsa Koramil 04/Tabundung Kodim 1601/Sumba Timur Bantu Warga di Lahan Sawah

    • calendar_month Rabu, 10 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur – Kepedulian terhadap kesejahteraan masyarakat terus ditunjukkan oleh TNI, khususnya melalui peran Babinsa di wilayah. Hal ini terlihat dalam kegiatan yang dilakukan oleh Babinsa Koramil 04/Tabundung Kodim 1601/Sumba Timur, Sertu Ejiman, yang terjun langsung membantu petani mencabut bibit padi di Desa Praingkareha, Kecamatan Tabundung, Kabupaten Sumba Timur, pada Rabu (10/09/2025). Dalam kegiatan tersebut, […]

expand_less