Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Sertu Yakobus Bona Dampingi Pemeriksaan Kesehatan dan Pemberian Makanan Tambahan bagi Bayi dan Balita

Babinsa Sertu Yakobus Bona Dampingi Pemeriksaan Kesehatan dan Pemberian Makanan Tambahan bagi Bayi dan Balita

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
  • visibility 28
  • comment 0 komentar

Lembata – Babinsa Koramil 1624-04/Omesuri, Sertu Yakobus Bona, bersama petugas Bidan Desa dan Para Kader, melaksanakan pemeriksaan kesehatan dan penimbangan serta pemberian makanan tambahan dan Vitamin bagi Bayi dan Balita di Polindes Desa Mahal, Kecamatan Omesuri, Kabupaten Lembata, pada hari Rabu, ( 03/09/2025 )

Kegiatan ini merupakan bagian dari program Integrasi Layanan Primer (IPL) yang bertujuan untuk meningkatkan kesehatan dan kesejahteraan masyarakat, khususnya Bayi dan Balita. Dengan adanya kegiatan ini, diharapkan dapat memantau tumbuh kembang Bayi dan Balita serta memberikan intervensi dini jika ditemukan adanya masalah kesehatan.

Pemeriksaan kesehatan dan pemberian makanan tambahan serta Vitamin bagi Bayi dan Balita ini berjalan dengan tertib, aman, dan lancar. Babinsa Sertu Yakobus Bona bersama petugas Bidan Desa dan Para Kader bekerja sama dengan baik untuk menyukseskan program ini.

Dengan kegiatan ini, diharapkan kesehatan dan kesejahteraan Bayi dan Balita di Desa Mahal dapat meningkat, sehingga mereka dapat tumbuh dan berkembang dengan baik.

( Pendim 1624 )

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Koramil 1616-01/Gianyar Dorong Kemandirian Pangan Lewat Penanaman Jagung Bersama Polri

    Koramil 1616-01/Gianyar Dorong Kemandirian Pangan Lewat Penanaman Jagung Bersama Polri

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Gianyar – Bakbakan, Jumat (24/10/2025) Dalam rangka mempererat sinergitas antara TNI, Polri, dan pemerintah daerah, Danramil 1616-01/Gianyar Kapten Inf Bambang Sutikno menghadiri kegiatan Penanaman Jagung dalam Program Swasembada Pangan Polri yang dirangkaikan dengan penyerahan paket sembako kepada para Jeromangku dan perwakilan masyarakat Desa Bakbakan oleh Kapolres Gianyar AKBP Candra C. Kesuma, S.I.K., M.H., bertempat di […]

  • Babinsa Desa Raburia Aktif Jaga Stabilitas Keamanan Melalui Komsos dan Pamwil

    Babinsa Desa Raburia Aktif Jaga Stabilitas Keamanan Melalui Komsos dan Pamwil

    • calendar_month Sabtu, 27 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kodim 1602/Ende, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bersama warga binaan di Desa Raburia, Kecamatan Ende, Kabupaten Ende, Sabtu (27/12/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 11.40 WITA tersebut bertujuan untuk mempererat hubungan silaturahmi antara TNI dan masyarakat sekaligus memantau perkembangan situasi wilayah, khususnya dalam menghadapi kondisi musim hujan […]

  • Manunggal Dan Merakyat, Danramil Nusa Penida  Hadiri Pernikahan Warga Di Desa Kampung Toye Pakeh

    Manunggal Dan Merakyat, Danramil Nusa Penida Hadiri Pernikahan Warga Di Desa Kampung Toye Pakeh

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Klungkung, – Berbagai upaya pembinaan teritorial yang digelar selama ini, nyatanya telah menumbuhkan sinergitas, kekompakan dan keakraban serta kemanunggalan antara Koramil 1610-04/Nusa Penida dengan seluruh pihak di wilayah teritorialnya .   Hal itupun terlihat saat Danramil 1610-04/Nusa Penida Mayor Inf Suparno didampingi Babinsa Kampung Toya Pakeh Sertu Nursam Mulia di hadir diacara pernikahan warga binaan […]

  • Dandim 1622/Alor Hadiri Pembukaan TMMD Ke-125 Bersama Forkopimda di Desa Kiraman

    Dandim 1622/Alor Hadiri Pembukaan TMMD Ke-125 Bersama Forkopimda di Desa Kiraman

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 47
    • 0Komentar

    Desa Kiraman, Alor Selatan – Komandan Kodim 1622/Alor, Letkol Czi Arya Darma, S.T., bersama rombongan Forkopimda Kabupaten Alor menghadiri kegiatan pembukaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 Tahun Anggaran 2025. Kegiatan berlangsung pada Rabu, 23 Juli 2025, bertempat di RT 01 RW 01 Dusun 01 Desa Kiraman, Kecamatan Alor Selatan, Kabupaten Alor. Kedatangan rombongan disambut […]

  • Turnamen Badminton Kades Beru Cup I Berlangsung Aman dan Kondusif Hingga Penutupan

    Turnamen Badminton Kades Beru Cup I Berlangsung Aman dan Kondusif Hingga Penutupan

    • calendar_month Minggu, 28 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Turnamen Badminton Kades Beru Cup I tingkat Kabupaten Sumbawa Barat dan Kabupaten Sumbawa resmi ditutup pada Sabtu malam (27/12/2024). Penutupan berlangsung di Gedung Sesai Ate, Kecamatan Jereweh, dan berjalan aman serta kondusif hingga selesai. Babinsa Desa Beru Koramil 1628-05/Jereweh, Sertu Ismail, melaksanakan pengamanan sekaligus menghadiri kegiatan tersebut mewakili Danramil 1628-05/Jereweh Kapten […]

  • Teguh Membela Ideologi Bangsa, Kapolres Badung Hadiri Upacara Hari Kesaktian Pancasila

    Teguh Membela Ideologi Bangsa, Kapolres Badung Hadiri Upacara Hari Kesaktian Pancasila

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Mangupura – Kapolres Badung AKBP M. Arif Batubara, S.H., S.I.K., M.H., M.Tr.Opsla., menghadiri Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila yang digelar di Lapangan Mangupraja Mandala, Puspem Badung, dan bertindak selaku Inspektur Upacara Wakil Bupati Badung Bagus Alit Sucipta, S.H., pada Rabu pagi (1/10/2025). Upacara yang berlangsung khidmat ini menjadi momentum penting dalam mengenang sejarah perjuangan bangsa […]

expand_less