Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Koramil 1624-01/Larantuka Berupaya Meningkatkan Keamanan dan Ketertiban di Wilayah Binaan

Babinsa Koramil 1624-01/Larantuka Berupaya Meningkatkan Keamanan dan Ketertiban di Wilayah Binaan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
  • visibility 46
  • comment 0 komentar

Flotim – Babinsa Koramil 1624-01/Larantuka, Praka Burhan, melaksanakan kegiatan komsos bersama masyarakat tepatnya di rumah Bapak Eman Desa Sinarhadigala, Kecamatan Tanjungbunga, pada hari Rabu ( 03/09/2025 )

Babinsa juga mengingatkan agar masyarakat selalu mengutamakan faktor keamanan dalam aktivitas sehari-hari. Dengan adanya kegiatan komsos ini, diharapkan masyarakat dapat lebih waspada dan proaktif dalam menjaga keamanan di wilayahnya.

Kegiatan komsos dan pemantauan wilayah binaan ini berjalan dengan tertib, aman, dan lancar. Babinsa Koramil 1624-01/Larantuka terus berupaya untuk meningkatkan kesadaran dan partisipasi masyarakat dalam menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah binaan.

Dengan kegiatan ini, Babinsa dapat memantau situasi dan kondisi wilayah binaan secara langsung, sehingga dapat mengambil langkah-langkah preventif untuk mencegah terjadinya gangguan keamanan. Kegiatan komsos ini juga dapat memperkuat hubungan antara Babinsa dan masyarakat, sehingga dapat tercipta lingkungan yang aman dan kondusif.

“Dalam kesempatan ini, saya menghimbau kepada masyarakat Desa Sinarhadigala untuk selalu waspada dan proaktif dalam menjaga keamanan di wilayahnya, serta segera melaporkan kepada aparat keamanan jika menemukan hal-hal yang mencurigakan,” ujar Babinsa Praka Burhan.

( Pendim 1624 )

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi TNI dan Pemerintah Hadiri Wisuda Politeknik St. Wilhelmus Boawae

    Sinergi TNI dan Pemerintah Hadiri Wisuda Politeknik St. Wilhelmus Boawae

    • calendar_month Senin, 29 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Nagekeo – Pada hari Senin, 29 September 2025, Pjs Danramil 1625-03/Boawae, Serka Heronimus Epa Wea, bersama dua orang anggota, yakni Pratu Frederikus Welu Dugo dan Pratu Rivaldo Naru, menghadiri undangan wisuda mahasiswa Politeknik St. Wilhelmus Boawae yang bertempat di Kampus Poltek St. Wilhelmus, Kecamatan Boawae, Kabupaten Nagekeo. Dalam acara wisuda tersebut, sebanyak 126 orang mahasiswa […]

  • Jaga Keamanan Wilayah, Personel Koramil 1628-02/Sekongkang Gelar Patroli Malam

    Jaga Keamanan Wilayah, Personel Koramil 1628-02/Sekongkang Gelar Patroli Malam

    • calendar_month Minggu, 21 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), personel Koramil 1628-02/Sekongkang melaksanakan patroli malam di wilayah binaan, Sabtu (20/12/2025) malam. Kegiatan patroli dilaksanakan oleh anggota piket Koramil 1628-02/Sekongkang, Kopda Achmad Fahri, sekitar pukul 21.30 WITA dengan menyasar sejumlah titik di wilayah Kecamatan Sekongkang. Selain berpatroli, petugas juga memberikan imbauan kepada […]

  • Kapten Kav Agustinus Nada Buka Lomba Kuda Hias dan Tarian Kreasi Yang Diselenggarakan Oleh Kodim 1627/Rote Ndao

    Kapten Kav Agustinus Nada Buka Lomba Kuda Hias dan Tarian Kreasi Yang Diselenggarakan Oleh Kodim 1627/Rote Ndao

    • calendar_month Jumat, 8 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Kodim 1627/Rote Ndao menggelar sejumlah kegiatan dalam rangka memeriahkan perayaan HUT RI Ke-80. Selain Festival lomba Kuda Hias dan Tarian Kreasi yang di selenggarakan malam ini,Jumat (8/8/25).Kodim 1627/Rote Ndao juga menyelenggaakan, Festival Flim Dokumenter,Lomba Kue Dari Bahan Lokal dan Lomba Barisat Coffe yang dipusatkan di Pameran Pembangunan lapangan bola kaki Christian Nehemia […]

  • Kegiatan Pembersihan Pasca Banjir di Denpasar Babinsa dan Warga Bahu Membahu

    Kegiatan Pembersihan Pasca Banjir di Denpasar Babinsa dan Warga Bahu Membahu

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    BALI – Denpasar, Dalam rangka pembersihan pasca banjir dengan kondisi yang Cuaca cerah dalam mendukung kegiatan pembersihan di wilayah Denpasar. Kegiatan ini merupakan tindak lanjut dari perintah Dandim 1611/Badung, Kolonel Inf I Putu Tangkas Wiratawan, agar seluruh jajaran Babinsa selalu mengontrol wilayah binaannya pasca bencana. Kamis, (25/09/2025). Babinsa Pemecutan Kelod, Serka I Gde Warsana, Koramil […]

  • Pemda Sumba Barat dan KPK Gelar Sosialisasi Anti Korupsi, Dandim 1613 Turut Hadir

    Pemda Sumba Barat dan KPK Gelar Sosialisasi Anti Korupsi, Dandim 1613 Turut Hadir

    • calendar_month Rabu, 19 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Dandim 1613/Sumba Barat, Letkol Inf Ignasius Hali Sogen, S.E., M.Han., menghadiri kegiatan Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Anti Korupsi bersama Komisi Pemberantasan Korupsi Republik Indonesia (KPK RI) Tahun 2025. Kegiatan tersebut dilaksanakan di Aula Kantor Pemerintah Daerah Sumba Barat, Kelurahan Weekarou, Kecamatan Loli, Kabupaten Sumba Barat, pada Selasa (18/11/2025). Rakor dan sosialisasi ini […]

  • Jelang HUT RI ke-80, Dandim 1601/Sumba Timur Lakukan Peninjauan Geladi Upacara

    Jelang HUT RI ke-80, Dandim 1601/Sumba Timur Lakukan Peninjauan Geladi Upacara

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Komandan Kodim 1601/Sumba Timur,Letkol Inf. Dobby Noviyanto.S., S.E meninjau langsung pelaksanaan geladi upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Republik Indonesia bertempat di Lapangan Pahlawan Waingapu, Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur. Jumat (15/08/2025). Kegiatan geladi ini merupakan persiapan akhir sebelum pelaksanaan upacara puncak pada 17 Agustus mendatang. Dalam peninjauannya, Dandim […]

expand_less