Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Serda Alamsyah Tingkatkan Keamanan dan Ketertiban di Wilayah Binaan Koramil 1602-03/Detusoko

Serda Alamsyah Tingkatkan Keamanan dan Ketertiban di Wilayah Binaan Koramil 1602-03/Detusoko

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
  • visibility 34
  • comment 0 komentar

Ende, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Serda Alamsyah, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan pemantauan wilayah di Desa Mukureku sa Ate, Kecamatan Lepembusu Kelisoke, Kabupaten Ende, pada Rabu pagi pukul 09.10 WITA.

Kegiatan ini dilakukan untuk memantau perkembangan situasi dan kondisi keamanan di wilayah binaan guna memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat setempat. Selain itu, Serda Alamsyah memberikan himbauan kepada warga agar saling menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan demi terciptanya situasi yang kondusif.

Kegiatan berjalan dengan aman dan lancar, didukung oleh cuaca cerah yang mendukung pelaksanaan aktivitas di lapangan. Komsos dan pemantauan wilayah ini merupakan bagian dari tugas pokok Satuan Komando Kewilayahan (Satkowil) sebagai ujung tombak TNI Angkatan Darat dalam membantu mengatasi kesulitan rakyat serta mempererat kemanunggalan TNI dengan masyarakat.

Masyarakat Desa Mukureku sa Ate menyambut positif kehadiran Babinsa di tengah-tengah mereka, yang semakin memperkuat sinergi dan kerjasama dalam menjaga stabilitas keamanan wilayah.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Berikan Wawasan Kebangsaan dan Bahaya Narkoba kepada Pelajar

    Babinsa Berikan Wawasan Kebangsaan dan Bahaya Narkoba kepada Pelajar

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Desa Bismarak Koramil 1604-06/Batakte, Serda Yosua Kanaf, melaksanakan kegiatan pelatihan baris-berbaris (PBB) dan memberikan materi wawasan kebangsaan kepada siswa-siswi baru SMP Negeri 2 Nekamese. Kegiatan ini merupakan bagian dari Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) tahun ajaran 2025 dan bertujuan membentuk karakter, disiplin, serta kesadaran bela negara sejak dini. Rabu (16/06/2025). Selain materi […]

  • ‎Babinsa Sambelia Perkuat Keamanan Wilayah Melalui Patroli Malam

    ‎Babinsa Sambelia Perkuat Keamanan Wilayah Melalui Patroli Malam

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Babinsa Koramil 1615-03/Sambelia, Sertu Usman, melaksanakan kegiatan patroli malam pada Rabu, 31 Desember 2025, di wilayah Desa Sambelia, Kecamatan Sambelia, Kabupaten Lombok Timur. Rabu (31/122025). ‎ ‎Kegiatan patroli malam ini bertujuan untuk menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), sekaligus memberikan imbauan kepada warga, khususnya para pemuda, agar senantiasa menjaga kekompakan dan […]

  • Kapolres Tabanan Pimpin Press Conference: Sat Resnarkoba Berhasil Ungkap 4 Kasus Narkoba Jenis Sabu di Wilayah Tabanan

    Kapolres Tabanan Pimpin Press Conference: Sat Resnarkoba Berhasil Ungkap 4 Kasus Narkoba Jenis Sabu di Wilayah Tabanan

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Polda Bali -Polres Tabanan – Humas Tabanan. Kepolisian Resor Tabanan kembali menunjukkan komitmennya dalam memberantas peredaran narkoba di wilayah hukumnya. Pada Selasa, 29 Juli 2025, pukul 10.00 Wita, Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K., M.H. memimpin jalannya Press Conference pengungkapan empat kasus penyalahgunaan narkoba jenis sabu oleh Sat Resnarkoba Polres Tabanan. Kegiatan yang […]

  • ‎Babinsa Orong Bawa Kawal Perencanaan APBDes 2026 yang Tepat Sasaran

    ‎Babinsa Orong Bawa Kawal Perencanaan APBDes 2026 yang Tepat Sasaran

    • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Utan, Sumbawa – Babinsa Desa Orong Bawa Koramil 1607-09/Utan, Serda Supriadi, menghadiri kegiatan Rapat Koordinasi Internal Desa guna Efisiensi Anggaran dalam Penyusunan APBDes Tahun Anggaran 2026, yang dilaksanakan di Aula Kantor Desa Orong Bawa, Kecamatan Utan, Kabupaten Sumbawa. Senin (05/01/2026). ‎ ‎Kegiatan rapat koordinasi ini merupakan forum strategis pemerintah desa dalam rangka menyusun perencanaan anggaran […]

  • Danramil Blahbatuh Apresiasi Peran Aktif Babinsa dalam Posyandu Banjar Sema

    Danramil Blahbatuh Apresiasi Peran Aktif Babinsa dalam Posyandu Banjar Sema

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Gianyar – Upaya menjaga kesehatan masyarakat terus mendapat dukungan penuh dari TNI di tingkat desa. Hal ini tampak dalam kegiatan Posyandu Balita dan Posyandu Lansia yang digelar di Balai Banjar Sema, Desa Adat Sema, Desa Pering, Kecamatan Blahbatuh, pada Selasa (2/9/2025). Dalam kegiatan tersebut, Babinsa Desa Pering Koramil 1616-04/Blahbatuh, Serka I Wayan Sumerta, hadir bersama […]

  • Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Kodim 1613/Sumba Barat Dampingi Panen Jagung

    Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Kodim 1613/Sumba Barat Dampingi Panen Jagung

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    SUMBA TENGAH – Sertu Sukarman, Babinsa Koramil 03/Katikutana Kodim 1613/Sumba Barat, membantu warga melaksanakan panen jagung di Desa Maradesa, Kecamatan Umbu Ratu Nggay Tengah, Kabupaten Sumba Tengah, Kamis (08/01/2026). Kegiatan pendampingan tersebut merupakan wujud kepedulian Babinsa terhadap masyarakat desa binaan, khususnya dalam mendukung program ketahanan pangan serta mempererat hubungan antara TNI dan rakyat. Di sela-sela […]

expand_less