Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Wujudkan Kedekatan, Babinsa Demulih Komunikasi Sosial dengan Pemilik Usaha Penggilingan Padi

Wujudkan Kedekatan, Babinsa Demulih Komunikasi Sosial dengan Pemilik Usaha Penggilingan Padi

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
  • visibility 28
  • comment 0 komentar

Bangli – Babinsa Desa Demulih, Koramil 1626-02/Susut, Kodim 1626/Bangli, Sertu I Gede Sukadana melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama pemilik penggilingan padi yang bertempat di Banjar Demulih, Desa Demulih, Kecamatan Susut, Kabupaten Bangli. Selasa (2/9/25)

Dalam kesempatan tersebut, Babinsa membahas maraknya peredaran beras oplosan yang dijual di kios maupun pedagang eceran. Sertu I Gede Sukadana mengimbau agar pemilik penggilingan tetap menjaga kualitas beras dan tidak terlibat dalam praktik oplosan yang dapat merugikan masyarakat. “Kegiatan ini sekaligus untuk memantau perkembangan situasi di wilayah binaan serta mempererat hubungan silaturahmi dengan para pelaku usaha di sektor pangan,” ungkap Sertu I Gede Sukadana.

Menanggapi hal tersebut, Dandim 1626/Bangli Letkol Arm I Gede Arya Girinatha Utama, menyampaikan apresiasi kepada Babinsa yang selalu aktif turun ke lapangan. “Kami menekankan kepada seluruh Babinsa agar terus meningkatkan komunikasi sosial dengan masyarakat, termasuk para pelaku usaha di bidang pangan. Peredaran beras oplosan harus dicegah sejak dini karena berdampak langsung pada kesehatan dan kesejahteraan masyarakat. Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat adalah bentuk kepedulian TNI AD dalam menjaga ketahanan pangan dan keamanan wilayah,” ujar Dandim.

Dengan adanya komunikasi yang baik antara Babinsa dan masyarakat, diharapkan dapat meningkatkan kesadaran bersama untuk menjaga kualitas pangan sekaligus mendukung ketahanan pangan nasional.
(Pendim 1626/Bangli)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Jamin Rasa Aman Pengunjung Polsek Kuta Utara Patroli Di Kawasan Wisata Batu Bolong

    Jamin Rasa Aman Pengunjung Polsek Kuta Utara Patroli Di Kawasan Wisata Batu Bolong

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

      Kuta Utara. Kepolisian Sektor Kuta Utara melalui Unit Kecil Lengkap ( UKL) di pimpin Pawas Iptu AA Ari Dwipayana SH melaksanakan kegiatan Blue Light Patrol di kawasan obyek wisata sepanjang jalan Batu Bolong, Desa Canggu Kecamatan Kuta Utara, Kabupaten Badung. Rabu (26/11/2025) pukul 22.00 Wita. Kapolsek Kuta Utara Kompol I Ketut Agus Pasek Sudina […]

  • Bhabinkamtibmas Kelurahan Karangasem Pantau Lahan Jagung Dukung Ketahanan Pangan

    Bhabinkamtibmas Kelurahan Karangasem Pantau Lahan Jagung Dukung Ketahanan Pangan

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Bhabinkamtibmas Kelurahan Karangasem, Aipda Ni Putu Prajnacita, melaksanakan kegiatan pengecekan dan pemberian motivasi kepada para pemilik lahan tanaman jagung di wilayah Lingkungan Penaban, Kelurahan Karangasem. Kegiatan yang dilaksanakan pada Rabu (20/8) ini merupakan bagian dari upaya mendukung program ketahanan pangan di Daerah Hukum Polres Karangasem, khususnya di wilayah Polsek Karangasem. Dalam kegiatannya, Aipda […]

  • Antisipasi Gangguan Kamtibmas Polsek Penebel  Patroli Malam Hari

    Antisipasi Gangguan Kamtibmas Polsek Penebel Patroli Malam Hari

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Polres Tabanan, Polsek Penebel Rabu 20 Agustus 2025 pkl 03.00 wita sampai dengan 05.00 wita Guna tetap mewujudkan sitkamtibmas di wilayah hukum Polsek Penebel agar tetap kondusif, Perwira Pengawas Polsek Penebel IPDA I MADE SUARTHANA memimpin personil piket fungsi melaksanakan patroli Subuh. Seperti halnya kegiatan yang dilaksanakan pada hari ini personil Gabungan piket fungsi Polsek […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Amankan Penyaluran Bantuan Beras Pemerintah di Kelurahan Onekore

    Babinsa Kodim 1602/Ende Amankan Penyaluran Bantuan Beras Pemerintah di Kelurahan Onekore

    • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende melaksanakan pengawasan dan pengamanan penyaluran Bantuan Pangan Cadangan Beras Pemerintah (CBP) di Kelurahan Onekore, Kecamatan Ende Tengah, Kabupaten Ende. Kegiatan ini dimulai pukul 08.00 WITA dan berlangsung hingga proses penyaluran selesai. Penyaluran beras dilakukan dari kantor kelurahan kepada masyarakat penerima manfaat yang berasal dari RT 017 sampai RT 040. Kegiatan tersebut […]

  • Kasat Pol PP Bima Tekankan Dampak Rokok Ilegal yang Hambat Pembangunan Daerah

    Kasat Pol PP Bima Tekankan Dampak Rokok Ilegal yang Hambat Pembangunan Daerah

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Bima _ Pada hari Selasa, 21 Oktober 2025, bertempat di Aula Kantor Camat Bolo, Jalan Kesehatan Desa Rato, Kecamatan Bolo, Kabupaten Bima, telah dilaksanakan kegiatan sosialisasi ketentuan di bidang cukai dalam mendukung pemberantasan barang kena cukai ilegal wilayah Kabupaten Bima tahun 2025. Kegiatan ini diwakili oleh anggota Koramil 1608-02/Bolo, yaitu Babinsa Desa Bontokape, Serka Ibrahim,mewakili […]

  • Kolaborasi Polantas dan Jasa Raharja, Upaya Humanis Turunkan Angka Kecelakaan di Badung

    Kolaborasi Polantas dan Jasa Raharja, Upaya Humanis Turunkan Angka Kecelakaan di Badung

    • calendar_month Jumat, 5 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Mangupura – Sat Lantas Polres Badung bersama Jasa Raharja Cabang Bali melaksanakan Aksi Simpatik di Simpang TL Lukluk, Jalan Raya Denpasar–Singaraja, Jumat (5/12). Kegiatan ini difokuskan pada edukasi kepada pengendara mengenai titik rawan kecelakaan (blackspot) serta pembagian helm SNI bagi pengguna jalan yang helmnya sudah tidak layak pakai. Kasat Lantas Polres Badung AKP Ni Luh […]

expand_less