Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Pos Haslot Peduli Warga Perbatasan Dengan Berbagi Sembako Kepada Lansia

Pos Haslot Peduli Warga Perbatasan Dengan Berbagi Sembako Kepada Lansia

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
  • visibility 35
  • comment 0 komentar

Malaka – Pos Haslot bagikan sembako kepada masyarakat perbatasan di Desa Saluhu, Dusun Motamasin, Kecamatan Kobalima Timur, Kabupaten Malaka. Selasa (02/09/2025).

Aksi ini dipimpin langsung oleh Danpos Haslot Sertu Rahmana Bintang Saputra beserta anggotanya bertujuan untuk membantu warga lansia di daerah binaanya serta dalam menjaga tali silahturahmi diantara Satgas Pamtas dengan masyarakat perbatasan sebagai wadah kekeluargaan.

“Selaku Satgas Pamtas diluar tugas pokok dalam menjaga perbatasan, kami berupaya semaksimal mungkin untuk dapat menjadi berkah bagi sesama khususnya di wilayah tempat kami bertugas saat ini, melalui aksi kecil kami ini kiranya dapat berdampak positif bagi yang menerima”, ungkap Danpos.

Salah satu warga lansia, Petrus Taek saat disambangi pun merasa sangat senang dan mengucapkan terima kasih kepada Danpos Haslot dan anggotanya yang telah berkunjung serta memberikan bantuan berupa bingkisan sembako dan perhatian kepadanya, apa yang telah diberikan tentunya sangat berguna bagi kebutuhan sehari-hari.

KERJA TUNTAS DI TAPAL BATAS
LAKSANAKAN TUGAS DENGAN TULUS DAN IKLAS
GARUDA BERHASIL

@tniprima @puspentni @tni_angkatan_darat @kodam.ix.udayana @korem_163wirasatya @korem_161_wirasakti

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kekompakan Tri-Matra TNI dalam Upacara HUT ke-80 di Labuan Bajo

    Kekompakan Tri-Matra TNI dalam Upacara HUT ke-80 di Labuan Bajo

    • calendar_month Minggu, 5 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Labuan Bajo, 5 Oktober 2025 — Lapangan Kodim 1630/Manggarai Barat pagi itu menjadi pusat penghormatan dan dedikasi. Dalam suasana penuh khidmat dan kekompakan, sekitar 150 personel TNI dari tiga matra berkumpul untuk melaksanakan Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI). Momen ini menegaskan kembali semangat “TNI Bersama Rakyat” di gerbang pariwisata […]

  • Praka Fandri Lofa Kawal Bongkar Muat KM Sabuk Nusantara 43 di Batutua

    Praka Fandri Lofa Kawal Bongkar Muat KM Sabuk Nusantara 43 di Batutua

    • calendar_month Rabu, 7 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Praka Fandri Lofa, melaksanakan kegiatan pengamanan dan pemantauan bongkar muat KM Sabuk Nusantara 43 di Pelabuhan Desa Batutua, Kecamatan Rote Barat Daya, Kabupaten Rote Ndao, Rabu (7/1/2026). Kegiatan pengamanan ini dilaksanakan mulai pukul 15.30 Wita. KM Sabuk Nusantara 43 diketahui sandar di Pelabuhan Batutua sejak pukul 13.30 Wita untuk […]

  • Upaya menjaga kesehatan Lansia, Babinsa 1623-01/Karangasem turut hadiri kegiatan Sidaya.

    Upaya menjaga kesehatan Lansia, Babinsa 1623-01/Karangasem turut hadiri kegiatan Sidaya.

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Pertima Koramil 1623-01/Karangasem Serka I Made Sutapa menghadiri kegiatan penyelenggaraan Lanjut Usia Berdaya (SiDaya), di Wantilan Seka Teruna Desa Adat Timbrah Desa Pertima Kec/Kab.Karangasem, pada Rabu (30/10/25). Kegiatan tersebut dihadiri oleh Bupati Karangasem diwakili oleh Asisten I, Kepala Perwakilan BKKBN Prov Bali, Kepala Dinas Sosial Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk […]

  • Bhabinsa Pantai Baru Awasi Pergerakan Penumpang dan Barang di Pelabuhan Ofalangga

    Bhabinsa Pantai Baru Awasi Pergerakan Penumpang dan Barang di Pelabuhan Ofalangga

    • calendar_month Sabtu, 6 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Pantai Baru, 6 Desember 2025 – Personel Koramil 1627-02/Pantai Baru kembali melaksanakan tugas pengamanan dan pemantauan rutin di Pelabuhan ASDP Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas teritorial TNI AD dalam menjaga stabilitas keamanan serta kelancaran aktivitas transportasi laut di wilayah tersebut. Pada Sabtu, 6 Desember 2025, pukul 12.20 […]

  • Antisipasi Gangguan Kamtibmas Polsek Penebel  Patroli Malam Hari

    Antisipasi Gangguan Kamtibmas Polsek Penebel Patroli Malam Hari

    • calendar_month Kamis, 11 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Polres Tabanan, Polsek Penebel Jumat 12 September 2025 pkl 03.00 wita sampai dengan 05.00 wita Guna tetap mewujudkan sitkamtibmas di wilayah hukum Polsek Penebel agar tetap kondusif, Perwira Pengawas Polsek Penebel IPDA I PUTU RAH SUAMBA memimpin personil piket fungsi melaksanakan patroli Subuh. Seperti halnya kegiatan yang dilaksanakan pada hari ini personil Gabungan piket fungsi […]

  • Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Turun ke Warga Jaga Keamanan Lingkungan

    Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Turun ke Warga Jaga Keamanan Lingkungan

    • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Dalam rangka menciptakan keamanan dan ketertiban umum di wilayah binaan, anggota Koramil 1628-01/Taliwang terus aktif melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat. Pada hari Selasa, (06/01/2026), pukul 10.10 Wita, Babinsa Desa Sapugara Bre Koramil 1628-01/Taliwang, Sertu Syarifudin, melaksanakan kegiatan Komsos bersama warga masyarakat yang bertempat di Dusun Sapugara, Desa Sapugara Bre, […]

expand_less