Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » TNI–Polri Pantai Baru Himbau Warga Tidak Terprovokasi Isu Demonstrasi

TNI–Polri Pantai Baru Himbau Warga Tidak Terprovokasi Isu Demonstrasi

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 1 Sep 2025
  • visibility 23
  • comment 0 komentar

Rote Ndao – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan di wilayah, anggota Koramil 1627-02/Pantai Baru bersama anggota Polsek Pantai Baru melaksanakan patroli gabungan di Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, pada Senin (01/09/2025).

Patroli dilaksanakan sebagai langkah mitigasi untuk mencegah potensi kerawanan dan antisipasi resistensi dari aksi demonstrasi yang dilakukan oleh mahasiswa maupun masyarakat. Turut hadir dalam kegiatan tersebut anggota Koramil 02/Pantai Baru, personel Polsek Pantai Baru, serta petugas Kapal Fery Garada Maritim.

Pelaksanaan patroli menyasar sejumlah obyek vital, seperti Bundaran Kelurahan Oalafulihaa, Alfamart, serta Pelabuhan Fery Kecamatan Pantai Baru. Dari hasil pemantauan, situasi wilayah terpantau aman, tertib, dan kondusif (haljol nihil).

Selain pengamanan, aparat TNI–Polri juga melaksanakan komunikasi sosial dengan masyarakat. Anggota Koramil menyampaikan imbauan agar warga tidak mudah terprovokasi isu-isu negatif, serta tidak terlibat dalam aksi anarkis maupun penjarahan karena bertentangan dengan nilai agama dan budaya lokal.

Kodim 1627/Rote Ndao menegaskan, masyarakat Rote memiliki kearifan budaya dan derajat yang tinggi, sehingga penting untuk menjaga harmonisasi kerukunan umat beragama. Kehadiran TNI–Polri di tengah masyarakat diharapkan mampu memberikan rasa aman, nyaman, dan meningkatkan kepercayaan publik.

Kegiatan patroli gabungan di Pantai Baru ini berjalan dengan aman, tertib, dan lancar, serta menjadi bukti nyata soliditas TNI–Polri dalam menjaga kondusifitas wilayah Kabupaten Rote Ndao.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Harkamtibmas, Kapolsek Kubu Laksanakan Safari Kamtibmas ke Kantor Desa Tianyar Barat

    Harkamtibmas, Kapolsek Kubu Laksanakan Safari Kamtibmas ke Kantor Desa Tianyar Barat

    • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Karangasem – Kapolsek Kubu AKP I Nyoman Sukarma, SH, bersama Kanit Intelkam, Kanit Propam, dan anggota melaksanakan Safari Kamtibmas ke Kantor Desa Tianyar Barat, Rabu (15/10/2025) Dalam kunjungan tersebut, Kapolsek bertemu dengan Perbekel Tianyar Barat, I Ketut Karya, untuk menjalin komunikasi dan koordinasi terkait situasi keamanan di wilayah desa. Dalam kesempatan itu, Kapolsek Kubu mengajak […]

  • Penghargaan atas Dedikasi Prajurit, Kodim 1626/Bangli Adakan Korp Raport Kenaikan Pangkat dan Purna Tugas dengan Khidmat

    Penghargaan atas Dedikasi Prajurit, Kodim 1626/Bangli Adakan Korp Raport Kenaikan Pangkat dan Purna Tugas dengan Khidmat

    • calendar_month Kamis, 9 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Bangli – Kodim 1626/Bangli menggelar acara Korp Raport Kenaikan Pangkat dan Purna Tugas bagi sejumlah personel, bertempat di Lapangan Makodim 1626/Bangli, kamis (9/10/2025). Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Dandim 1626/Bangli Letkol Arm I Gede Arya Girinatha Utama, serta dihadiri oleh Kasdim 1626/Bangli Mayor Inf I Dewa Gede Yudawan, para Perwira Staf, Danramil jajaran, anggota Kodim, […]

  • Sinergi di Sawah: Babinsa Sumberkima Turun Langsung Dampingi Petani Tingkatkan Ketahanan Pangan

    Sinergi di Sawah: Babinsa Sumberkima Turun Langsung Dampingi Petani Tingkatkan Ketahanan Pangan

    • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Sumberkima, Buleleng – Pagi yang cerah di Desa Sumberkima, Selasa, 16 September 2025, menjadi saksi nyata sinergi antara aparat keamanan dan masyarakat dalam menjaga ketahanan pangan. Di tengah hamparan hijau sawah, Babinsa Desa Sumberkima, Serka I Wayan Widiada, terlihat sigap mendampingi para petani. Kegiatan kali ini bukan sekadar kunjungan biasa, melainkan aksi konkret untuk memastikan […]

  • Babinsa Sertu Suherman Ajak Masyarakat Desa Timu Selesaikan Masalah Secara Kekeluargaan

    Babinsa Sertu Suherman Ajak Masyarakat Desa Timu Selesaikan Masalah Secara Kekeluargaan

    • calendar_month Minggu, 5 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 38
    • 0Komentar

    Bolo,Bima _ Sabtu, 4 Oktober 2025 – Babinsa Koramil 1608-02/Bolo melaksanakan kegiatan ronda malam di berbagai desa binaan di Kecamatan Bolo, Kabupaten Bima. Kegiatan ini bertujuan meningkatkan keamanan lingkungan serta memberikan himbauan kepada warga untuk menjaga ketertiban dan menjauhi perilaku yang merugikan. Di Rt.10 Dusun 04 Desa Timu, Sertu Suherman ronda malam sekaligus kongkow-kongkow bersama […]

  • Pertandingan Voli di Menala Aman Berkat Pengawasan Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang

    Pertandingan Voli di Menala Aman Berkat Pengawasan Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Serda A. Rahman, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, melaksanakan patroli rutin pada Minggu malam, (23/11/2025) pukul 21.00 Wita, di wilayah Koramil Taliwang. Patroli ini bertujuan untuk menjaga ketertiban dan keamanan lingkungan warga sekaligus memberikan imbauan agar masyarakat selalu waspada dan menjaga keamanan di sekitar tempat tinggalnya. Selain patroli, Serda A. Rahman juga mengamankan […]

  • Penemuan Koper Tak Bertuan Di Denpasar Utara, Pemiliknya Ternyata Pemulung

    Penemuan Koper Tak Bertuan Di Denpasar Utara, Pemiliknya Ternyata Pemulung

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Denpasar – Menindaklanjuti temuan koper tak bertuan yang sempat menghebohkan warga pada Sabtu, 22 November 2025 di depan Dewi Beauty, Jalan Seroja No. 65, Kelurahan Tonja, Kecamatan Denpasar Utara, Polsek Denpasar Utara bergerak cepat melakukan penyelidikan lebih lanjut. Pada Minggu, 23 November 2025, Unit Opsnal Polsek Denpasar Utara melakukan pendalaman dengan memeriksa rekaman CCTV di […]

expand_less