Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Monitoring Babinsa, Aktivitas Penumpang dan Barang di Pelabuhan Ndao Nuse Berjalan Aman

Monitoring Babinsa, Aktivitas Penumpang dan Barang di Pelabuhan Ndao Nuse Berjalan Aman

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
  • visibility 25
  • comment 0 komentar

Rote Ndao – Pada hari Jumat, 29 Agustus 2025, bertempat di Pelabuhan Rakyat Ndao Nuse, Kecamatan Ndao Nuse, Kabupaten Rote Ndao, Babinsa Koramil 1627-04/Serda Demsi Taek melaksanakan kegiatan monitoring dan pengamanan aktivitas bongkar muat barang serta penumpang.

Kegiatan tersebut dilakukan saat perahu Bersitha tiba dari Pantai Nemrala dan bersandar di Pelabuhan Rakyat Ndao Nuse. Kehadiran Babinsa di lokasi bertujuan untuk memastikan proses bongkar muat berjalan lancar, tertib, dan aman.

Monitoring ini juga merupakan bagian dari tugas Babinsa dalam memberikan rasa aman kepada masyarakat sekaligus mengantisipasi potensi gangguan selama aktivitas pelayaran maupun bongkar muat.

Dengan adanya pengawasan langsung dari aparat TNI, masyarakat dan penumpang yang tiba di pelabuhan merasa lebih nyaman, serta kegiatan transportasi laut dapat berjalan dengan baik di wilayah Kecamatan Ndao Nuse, Kabupaten Rote Ndao.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Masyarakat Karangasem  Wajib Tahu, Mobil Samsat Keliling dan SIM Keliling Bisa Berikan Kemudahan, Simak Jadwalnya

    Masyarakat Karangasem Wajib Tahu, Mobil Samsat Keliling dan SIM Keliling Bisa Berikan Kemudahan, Simak Jadwalnya

    • calendar_month Jumat, 2 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Bagi masyarakat yang mempunyai kendaraan R2 dan R4 wajib membayar pajak sebagai rasa tanggung jawab terhadap pendapatan daerah. Hal tersebut mengacu pada UU RI no. 28 tahun 2009 tentang pajak atas kepemilikan kendaraan bermotor Dalam keterangan yang disampaikan Kasat Lantas Polres Karangasem  melalui Kanit Regident Polres Karangasem  Ipda I Nyoman Wijaya, S.H., M.H. selain membayar […]

  • Dukung Program Ketahanan Pangan, Koramil Wedomu Sulap Lahan Kosong Jadi Produktif

    Dukung Program Ketahanan Pangan, Koramil Wedomu Sulap Lahan Kosong Jadi Produktif

    • calendar_month Selasa, 18 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan, Koramil 1605 – 07/Wedomu memanfaatkan lahan pekarangan dan area yang kosong untuk di tanami jagung, Selasa (18/11/2025). Pemanfaatan lahan kosong dengan luas kurang lebih 10 are yang ditanami dengan tanaman jagung tersebut dipimpin langsung oleh Danramil 1605-07/Wedomu Mayor Inf Alexander Bessie. Sebelum di tanami jagung, lahan tersebut […]

  • Pengaturan Lalin Akhir Pekan, Personel Polsek Abiansemal Pastikan Arus Kendaraan Tetap Lancar

    Pengaturan Lalin Akhir Pekan, Personel Polsek Abiansemal Pastikan Arus Kendaraan Tetap Lancar

    • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Guna memastikan kelancaran arus lalu lintas pada akhir pekan, personel Polsek Abiansemal melaksanakan kegiatan pengaturan lalu lintas (gatur lalin) sore hari di sejumlah titik rawan kemacetan di wilayah Kecamatan Abiansemal, Minggu (4/1/2026) sore. Kegiatan gatur lalin difokuskan pada jalur utama, persimpangan jalan, serta ruas jalan yang mengalami peningkatan volume kendaraan akibat aktivitas masyarakat […]

  • Pawai Kemerdekaan Personil Yonif TP 834/WM Bersama Masyarakat Kabupaten Nagekeo

    Pawai Kemerdekaan Personil Yonif TP 834/WM Bersama Masyarakat Kabupaten Nagekeo

    • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 72
    • 0Komentar

    Pada hari Selasa 02 September 2025, Personil Yonif TP 834/WM turut serta dalam rangkaian kegiatan karnaval yang diselenggarakan oleh Kabupaten Nagekeo. Dengan mengenakan seragam loreng khas dan baret hijau, Personil Yonif TP 833/WM tampil gagah penuh wibawa. Warga yang menyaksikan dari pinggir jalan tampak antusias, mengabadikan momen tersebut dengan penuh kebanggaan. Kehadiran Personil Yonif TP […]

  • Semangat Masyarakat Jadi Motor Penggerak Pembangunan Jalan Tani TMMD 125

    Semangat Masyarakat Jadi Motor Penggerak Pembangunan Jalan Tani TMMD 125

    • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Kamis (31/7/2025) H+8 Semangat gotong royong dan kebersamaan masyarakat menjadi kekuatan utama dalam pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 di Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar. Memasuki hari ke-8, pembangunan Jalan Usaha Tani lengkap dengan saluran air primer yang menghubungkan Banjar Lantangidung dan Banjar Penida, telah menunjukkan progres menggembirakan. Keterlibatan warga […]

  • Dari Harapan Jadi Kenyataan, Warga Desa Batuan Kini Nikmati Air Bersih Berkat TMMD 125

    Dari Harapan Jadi Kenyataan, Warga Desa Batuan Kini Nikmati Air Bersih Berkat TMMD 125

    • calendar_month Jumat, 8 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Jumat (8/8/2025) – Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 tahun 2025 terus memberi dampak nyata bagi masyarakat. Memasuki hari ke-16, pelaksanaan proyek pipanisasi jaringan penyaluran air bersih menjadi titik harapan baru bagi ratusan warga Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar. Proyek ini meliputi pemasangan pipa sepanjang 8 kilometer yang menjangkau 8 […]

expand_less