Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Sinergi Babinsa Menala dengan Sekolah, Dampingi Program Makan Sehat Gratis di SDN MIN 2 Taliwang

Sinergi Babinsa Menala dengan Sekolah, Dampingi Program Makan Sehat Gratis di SDN MIN 2 Taliwang

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
  • visibility 23
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Anggota Koramil 1628-01/Taliwang, Babinsa Kelurahan Menala Serda A. Rahman melaksanakan pendampingan kegiatan Makan Bergizi Gratis yang berlangsung di SDN MIN 2 Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, Jumat (29/08/2025).

Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 Wita tersebut merupakan upaya mendukung program pemerintah dalam meningkatkan gizi anak sekolah serta mencegah stunting sejak dini. Kehadiran Babinsa dalam kegiatan ini sekaligus menjadi bentuk dukungan TNI AD terhadap program kesehatan dan pendidikan di wilayah binaannya.

Serda A. Rahman menyampaikan bahwa pendampingan ini penting untuk memastikan kegiatan berjalan dengan tertib, aman, serta memberikan motivasi kepada siswa agar lebih bersemangat dalam mengikuti kegiatan belajar mengajar.

“Kami dari Koramil 1628-01/Taliwang akan selalu mendukung program-program positif, terutama yang berkaitan dengan kesehatan dan masa depan generasi penerus bangsa,” ujarnya.

Selama kegiatan, siswa terlihat antusias mengikuti makan bergizi bersama, sementara guru dan orang tua siswa turut memberikan dukungan penuh.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dalam Rangka Menyambut HUT TNI Ke-80, Kodim 0309/Solok Gelar Bhakti Kesehatan Donor Darah.

    Dalam Rangka Menyambut HUT TNI Ke-80, Kodim 0309/Solok Gelar Bhakti Kesehatan Donor Darah.

    • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Kodim 0309/Solok menggelar Kegiatan Bhakti Kesehatan Donor Darah dalam rangka HUT Ke-80 TNI yang berlangsung di Aula Makodim 0309/Solok, Jl. Ahmad Yani, Kel. VI Suku, Kec. Lubuk Sikarah Kota Solok. Selasa (16/09/2025). Kegiatan ini melibatkan tenaga kesehatan baik tenaga kesehatan TNI AD dan tenaga kesehatan umum serta Palang Merah Indonesia guna pengecekan kesehatan seperti cek […]

  • Polsek Selemadeg barat Gelar Patroli Malam Menjelang Dini Hari

    Polsek Selemadeg barat Gelar Patroli Malam Menjelang Dini Hari

    • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Selbar Suraberata, Senin 29/9/2025 Pukul 01.00 s/d 03.00 wita Dalam rangka menciptakan situasi aman dan kondusif di wilayah Kecamatan Selemadeg barat Personil Polsek Selemadeg barat Dipimpin pawas AIPTU I Nyoman Nata Susila Putra S.H menggelar patroli malam untuk memastikan keamanan dan ketertiban di wilayah hukumnya. Kegiatan patroli malam ini dilakukan untuk mencegah terjadinya […]

  • Kasat Binmas Polres Bangli Beri Penyuluhan Pencegahan Kenakalan Remaja di SMPN 4 Tembuku

    Kasat Binmas Polres Bangli Beri Penyuluhan Pencegahan Kenakalan Remaja di SMPN 4 Tembuku

    • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Bangli, Selasa 9 Desember 2025 — Upaya Polres Bangli dalam menciptakan lingkungan sekolah yang aman dan kondusif kembali diwujudkan melalui kegiatan pembinaan dan penyuluhan kepada para siswa-siswi SMP Negeri 4 Tembuku. Bertempat di aula sekolah setempat pada pukul 10.00 WITA, Kasat Binmas Polres Bangli AKP I Wayan Wista, didampingi personel Binmas, hadir untuk memberikan materi […]

  • Babinsa Mantun Perkuat Monitoring, Pembangunan KDKMP Kini Masuk Tahap 10 Persen

    Babinsa Mantun Perkuat Monitoring, Pembangunan KDKMP Kini Masuk Tahap 10 Persen

    • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Progres pembangunan Kantor Desa/Kantor Masyarakat Produktif (KDKMP) di Desa Mantun, Kecamatan Maluk, Kabupaten Sumbawa Barat terus menunjukkan perkembangan positif. Hingga Rabu (10/12/2025), realisasi pengerjaan telah mencapai 10 persen, dengan beberapa tahap konstruksi berhasil diselesaikan sesuai rencana. Pembangunan yang berada di atas tanah milik desa seluas 1.500 m² tersebut didampingi langsung oleh […]

  • Keamanan dan Ketertiban Terjaga, Babinsa Koramil 1602-02 Gelar Komsos di Ende

    Keamanan dan Ketertiban Terjaga, Babinsa Koramil 1602-02 Gelar Komsos di Ende

    • calendar_month Rabu, 7 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Sertu Muksin, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Maubasa Timur, Kecamatan Ndori, Kabupaten Ende, Rabu pagi (7/1/2026). Kegiatan ini digelar untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat sekaligus mempererat hubungan TNI dengan warga. Kegiatan dimulai pukul 08.00 WITA dengan berbagai rangkaian kegiatan, antara lain: Memantau kondisi […]

  • Kerahkan Babinsa, Dandim Klungkung Harap Hari Desa Nasional Tahun 2026 Perkuat Komitmen Untuk Membangun Desa Lebih Mandiri, Berkelanjutan Dan Sejahtera

    Kerahkan Babinsa, Dandim Klungkung Harap Hari Desa Nasional Tahun 2026 Perkuat Komitmen Untuk Membangun Desa Lebih Mandiri, Berkelanjutan Dan Sejahtera

    • calendar_month Kamis, 15 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

        Klungkung,- Upacara peringatan Hari Desa Nasional tahun 2026 denga tema ” Bangun Desa Bangun Indonesia : Desa Terdepan Untuk Indonesia “ digelar serentak hari ini, tak terkecuali di Kabupaten Klungkung. Upacara peringatan Hari Desa Nasional tahun 2026 itupun terlihat digelar di Kantor Desa di wilayah Kabupaten Klungkung pada Kamis ( 15/01/26 ) yang […]

expand_less