Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Takmung Apresiasi Gotong Royong Warga Sukseskan Karya Pura Pasek Jambot

Babinsa Takmung Apresiasi Gotong Royong Warga Sukseskan Karya Pura Pasek Jambot

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
  • visibility 33
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Puncak karya mamungkah, pedudusan agung, caru balik sumpah, numbung pedagingan di Pura Pasek Jambot, Dusun Takmung Kawan, Desa Takmung, Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung yang digelar pada Rabu ( 16/07/25 ) berjalan dengan aman, khidmat dan lancar.

Hal tersbut ditegaskan Babinsa Takmung Serka Yulianta usai melaksanakan pengawalan dan pengamanan upacara tersebut bersama Bhabinkamtibmas dan pecalang.

Seluruh rangkaian karya di Pura Pasek Jambot, Dusun Takmung Kawan berjalan lancar. Hal tersebut tentunya tak lepas dari peran seluruh pihak,”kata Serka Yulianta.

Kegiatan ini dihadiri oleh ratusan warga ini berjalan sesuai rencana. Sejak awal sampai dengan selesai tidak ada kendala dan semua berjalan baik. Untuk itu selaku Babinsa dirinya sangat berterima kasih kepada seluruh pihak atas kerjasamanya,”terangnya.

Dirinya berharap semangat dan guyub rukun seperti ini akan terus lestari kedepannya. Semoga kebersamaan ini akan semakin kuat dan apa yang menjadi tujuan dari digelarnya karya ini dapat dikabulkan sang pencipta,”pungkasnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Beras Murah SPHP, Babinsa Hadir untuk Warga

    Beras Murah SPHP, Babinsa Hadir untuk Warga

    • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Dompu NTB– Dalam upaya mendukung program pemerintah menjaga kestabilan pasokan dan harga pangan di wilayah, Babinsa Kelurahan Dorotangga, Serka Jubaedin dari Koramil 1614-01/Dompu, melaksanakan pemantauan langsung kegiatan penjualan beras murah Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) yang digelar di depan Gudang Bulog Lingkungan Jado, Selasa (12/8/2025). Kegiatan tersebut menjadi bagian dari langkah nyata TNI AD […]

  • Koramil 1608-03/Sape Aktif Dampingi Pembagian Makan Bergizi Gratis

    Koramil 1608-03/Sape Aktif Dampingi Pembagian Makan Bergizi Gratis

    • calendar_month Rabu, 10 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Sape,Bima _ Rabu, 10 September 2025, anggota Posramil Lambu Koramil 1608-03/Sape, Sertu Sahlan, mendampingi pembagian Makan Bergizi Gratis (MBG) oleh SPPG Yayasan Nusa Tenggara Membangun di wilayah Kecamatan Lambu dengan sasaran 3.120 paket. Distribusi dilakukan dalam tiga tahap sesuai jenjang pendidikan, mulai dari SD hingga SMA/SMK. Paket MBG dibagikan ke berbagai sekolah di desa Simpasai, […]

  • Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru Perkuat Sinergi dengan Warga Desa Tendawena

    Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru Perkuat Sinergi dengan Warga Desa Tendawena

    • calendar_month Selasa, 2 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Praka Umar, melakukan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Tendawena, Kecamatan Wolojita, Kabupaten Ende, Selasa pagi. Kegiatan dimulai pukul 09.00 WITA dan berlangsung hingga pukul 10.00 WITA, dengan tujuan memantau keamanan wilayah serta menjaga ketertiban masyarakat. Selain itu, Babinsa juga memberikan sosialisasi pentingnya menjaga kebersihan lingkungan […]

  • Patroli Siskamling di Desa Bajo, Serka Burhan dan Anggota Koramil 1608-05/Donggo Jaga Kondusifitas Wilayah Soromandi

    Patroli Siskamling di Desa Bajo, Serka Burhan dan Anggota Koramil 1608-05/Donggo Jaga Kondusifitas Wilayah Soromandi

    • calendar_month Jumat, 19 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 40
    • 0Komentar

    Soromandi _ Kamis, tanggal 18 September 2025, Serka Burhan Babinsa Desa Bajo bersama satu anggota Koramil 1608-05/Donggo melaksanakan kegiatan Patroli Siskamling sebagai upaya memantau situasi wilayah sekaligus mengantisipasi perkembangan kondisi keamanan di Kecamatan Soromandi. Kegiatan ini berlangsung di Desa Bajo yang menjadi fokus utama dalam menjaga keamanan dan ketertiban. Dalam kegiatan patroli tersebut, turut hadir […]

  • Dandim 1616/Gianyar Letkol Kav Rizal Wijaya: Bersih Sungai, Cegah Banjir dan Rawat Alam Bali

    Dandim 1616/Gianyar Letkol Kav Rizal Wijaya: Bersih Sungai, Cegah Banjir dan Rawat Alam Bali

    • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Gianyar – Abianbase, Minggu (26/10/2025) Dalam rangka Gotong Royong Semesta Berencana Bersih-bersih Sungai serta memperingati Rahinan Tumpek Wariga (Wana Kerthi), Kodim 1616/Gianyar yang dipimpin langsung oleh Dandim 1616/Gianyar Letkol Kav Rizal Wijaya, S.H., M.I.P., bersama unsur Forkopimda Kabupaten Gianyar dan masyarakat melaksanakan kegiatan karya bakti pembersihan sungai di Sungai Bunga, Desa Abianbase, Kelurahan Abianbase, Kecamatan […]

  • Babinsa Koramil 1602-01/Ende Gencarkan Monitoring dan Edukasi Keamanan di Wilayah Binaan

    Babinsa Koramil 1602-01/Ende Gencarkan Monitoring dan Edukasi Keamanan di Wilayah Binaan

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Ende – Dalam upaya menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Ridwan Ali, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan pengamanan wilayah (Pamwil) di Lingkungan Onewitu, Kelurahan Kotaratu, Kecamatan Ende Utara, pada Senin (22/9/2025). Kegiatan yang dimulai sejak pukul 08.00 WITA tersebut bertujuan untuk memantau secara langsung kondisi wilayah […]

expand_less