Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Koramil Nusa Penida Amankan Kedatangan Bantuan Pangan Beras di Pelabuhan

Koramil Nusa Penida Amankan Kedatangan Bantuan Pangan Beras di Pelabuhan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
  • visibility 30
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Pemerintah Kabupaten Klungkung mulai menggelar pendistribusian Program Bantuan Pangan Beras tahun 2025 digulirkan pemerintah pusat melalui Badan Pangan Nasional untuk Kecamatan Nusa Penida, Rabu ( 16/07/25 ).

Pendistribusian bantuan pangan beras tersebut digeser ke Kecamatan Nusa Penida dengan menggunakan truck yang diangkut kapal RORO.

Hal tersebut disampaikan Wadanramil 1610-04/Nusa Penida Kapten Inf Gede Putra Yadnya yang langsung menerjunkan personelnya untuk mengawal pendistribusian bantuan pangan beras tersebut.

Hari ini kita terjunkan personel untuk mengawal kedatangan bantuan pangan beras di Pelabuhan Sampalan RORO Desa Batununggul yang selanjutnya akan langsung di geser ke Kantor desa dengan pengawalan dari pihak Babinsa bersinergi bersama instansi terkait sesuai wilayah binaannya,”terangnya.

Hari bantuan pangan beras yang diterima untuk Kecamatan Nusa Penida baru untuk 5 Desa yaitu Desa Suana, Pejukutan, Kutampi Kaler, Tanglad dan Batukandik. Untuk desa yang lain akan didroping esok hari,”ucapnya.

Kita berharap dengan pengawalan dan pengamanan ini, seluruh kegiatan dapat berjalan dengan aman, tertib dan lancar, “pungkasnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kapolres Karangasem Hadiri Syukuran HUT Ke-80 Korps Brimob Polri di Mako Satuan Brimob Polda Bali

    Kapolres Karangasem Hadiri Syukuran HUT Ke-80 Korps Brimob Polri di Mako Satuan Brimob Polda Bali

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Kapolres Karangasem AKBP Joseph Edward Purba, S.H., S.I.K., M.H., turut menghadiri acara syukuran Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-80 Korps Brimob Polri yang mengusung tema “Brimob Presisi Untuk Masyarakat”. Kehadiran Kapolres Karangasem menunjukkan dukungan penuh terhadap soliditas dan sinergitas antar satuan di lingkungan Polri, khususnya di Provinsi Bali. Acara yang digelar di Mako Satuan […]

  • Solidaritas Kemanusiaan, Koramil 1627-02/Pantai Baru Doakan Korban Bencana dan Jaga Kamtibmas

    Solidaritas Kemanusiaan, Koramil 1627-02/Pantai Baru Doakan Korban Bencana dan Jaga Kamtibmas

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Rote Ndao — Anggota Koramil 1627-02/Pantai Baru melaksanakan kegiatan doa bersama untuk para korban bencana banjir di wilayah Aceh dan Sumatera, sekaligus patroli pengamanan malam tutup tahun 2025 di wilayah binaan Koramil Pantai Baru, Kamis (31/12/2025) malam. Kegiatan doa bersama dilaksanakan pada pukul 20.00 WITA sebagai bentuk empati dan kepedulian prajurit TNI terhadap masyarakat yang […]

  • Sinergi TNI dan Pemerintah, Babinsa Desa Bonyoh Hadiri Penyerahan Bantuan Benih Padi Gogo BRMP Bali

    Sinergi TNI dan Pemerintah, Babinsa Desa Bonyoh Hadiri Penyerahan Bantuan Benih Padi Gogo BRMP Bali

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka mendukung ketahanan pangan lokal sekaligus pelestarian budaya adat, Babinsa Desa Bonyoh Koramil 1626-04/Kintamani, Sertu I Kadek Sumberdana, melaksanakan pendampingan kegiatan pemberian bantuan benih padi gogo dari Balai Pertanian BRMP Provinsi Bali, bertempat di Kantor Desa Bonyoh, Selasa (2/9/2025). Kegiatan yang berlangsung dari pukul 10.00 hingga 10.45 WITA tersebut dihadiri oleh Penyuluh […]

  • Babinsa Koramil 1624-02/Adonara Gotong – Royong Pembuatan Bak Air Bersih di Desa Karinglamalowuk

    Babinsa Koramil 1624-02/Adonara Gotong – Royong Pembuatan Bak Air Bersih di Desa Karinglamalowuk

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Adonara Timur – Babinsa Koramil 1624-02/Adonara, Praka Muhammad Sidik, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah binaan sekaligus terjun langsung membantu masyarakat dalam pembangunan bak air bersih di Desa Karinglamalowuk, Kecamatan Adonara Timur, Rabu (1/10/2025). Pembangunan bak air ini dilakukan untuk menjawab kebutuhan warga akan ketersediaan sarana penampungan air bersih, mengingat air merupakan kebutuhan vital dalam kehidupan sehari-hari. […]

  • Wujud kepedulian terhadap kebersihan lingkungan, Koramil 1623-05/Manggis melaksanakan Karya Bakti di Pura Silayukti.

    Wujud kepedulian terhadap kebersihan lingkungan, Koramil 1623-05/Manggis melaksanakan Karya Bakti di Pura Silayukti.

    • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Anggota Koramil 1623-05/Manggis dipimpin oleh Peltu Wayan Sariyadnya bersama warga melaksanakan Karya Bakti di Pura Silayukti Desa Padangbai Kec.Manggis Kab.Karangasem, pada Jumat (31/10/25). Kegiatan Karya Bakti melaksanakan pembersihan sampah organik dan anorganik serta pemangkasan rumput di halaman Pura Silayukti. Peltu Wayan Sariyadnya disela-sela kegiatan mengatakan “anggota Koramil 05/Manggis bersama Bendesa Adat Padangbai serta […]

  • Sentuh Budaya Lokal, Babinsa Kunjungi Pengrajin Tenun di Ende Utara

    Sentuh Budaya Lokal, Babinsa Kunjungi Pengrajin Tenun di Ende Utara

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Ende — Dalam upaya memperkuat komunikasi sosial dan menjaga keamanan wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Abdullah M. Ambry, melaksanakan kunjungan ke kelompok ibu-ibu pengrajin tenun ikat di Kelurahan Roworena, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende, pada Selasa pagi (19/8). Kegiatan ini merupakan bagian dari Monitoring Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) yang rutin dilaksanakan […]

expand_less