Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Ronda Malam Babinsa Malaju Wujudkan Situasi Aman dan Kondusif

Ronda Malam Babinsa Malaju Wujudkan Situasi Aman dan Kondusif

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
  • visibility 28
  • comment 0 komentar

Dompu NTB– Babinsa Desa Malaju, Koramil 1614-04/Kilo, Sertu Mastudinur melaksanakan kegiatan patroli ronda malam bersama warga binaan di Dusun Mekarsari, Selasa (26/8/2025). Patroli ini merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial (binter) yang rutin dilakukan dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayah binaan.

Dalam kegiatan tersebut, Babinsa bersama warga melakukan pemantauan lingkungan sekitar, menyisir jalur-jalur pemukiman, serta memastikan kondisi desa tetap dalam keadaan aman. Selain itu, Sertu Mastudinur memberikan imbauan kepada masyarakat agar selalu waspada, menjaga kekompakan, dan segera melapor kepada pihak keamanan apabila terjadi hal-hal yang mencurigakan atau menimbulkan potensi gangguan.

“Keamanan lingkungan tidak bisa hanya diserahkan pada aparat, tapi harus menjadi tanggung jawab bersama. Dengan ronda malam, masyarakat bisa saling menjaga dan memperkuat persaudaraan,” ujar Sertu Mastudinur dalam pesannya kepada warga.

Patroli yang berlangsung dengan tertib dan aman ini mendapat apresiasi dari masyarakat Dusun Mekarsari. Kehadiran Babinsa di tengah warga tidak hanya meningkatkan rasa aman, tetapi juga menumbuhkan semangat kebersamaan dalam menjaga desa. Warga menyatakan siap mendukung program keamanan lingkungan serta menjadikan ronda malam sebagai budaya gotong royong demi terciptanya suasana kondusif.

Kegiatan ini sekaligus menjadi bukti nyata bahwa sinergi antara TNI dan masyarakat mampu menciptakan stabilitas keamanan di desa, sehingga roda kehidupan sosial maupun ekonomi dapat berjalan lancar tanpa gangguan.

(Pendim1614/Dompu)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pererat Sinergitas, Dandim 1627/RN Ucapkan Selamat Ulang Tahun ke-80 kepada Kejaksaan

    Pererat Sinergitas, Dandim 1627/RN Ucapkan Selamat Ulang Tahun ke-80 kepada Kejaksaan

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Suasana penuh keakraban dan kekeluargaan tampak mewarnai Kantor Kejaksaan Negeri (Kejari) Rote Ndao pada Selasa (2/8/2025). Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kejaksaan Republik Indonesia, Dandim 1627/Rote Ndao Letkol Kav Kurnia Santiadi Wicaksono, S.H., bersama anggota Kodim 1627/Rote Ndao memberikan kejutan spesial kepada Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Rote Ndao, Febrianda […]

  • Peran Aktif Babinsa, Tanam Jagung Bersama Warga Desa Persiapan Ngarukahiri

    Peran Aktif Babinsa, Tanam Jagung Bersama Warga Desa Persiapan Ngarukahiri

    • calendar_month Jumat, 2 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 05/Waingapu, Kodim 1601/Sumba Timur, Sertu Nur Bawon melaksanakan kegiatan membantu masyarakat dalam penanaman jagung di kebun milik Bapak Nando, yang berlokasi di Desa Persiapan Ngarukahiri, Kecamatan Kambata Mapabuhang, Kabupaten Sumba Timur,Jumat (02/01/2026). Kegiatan tersebut merupakan bentuk kepedulian dan peran aktif Babinsa dalam mendukung ketahanan pangan serta meningkatkan kesejahteraan masyarakat […]

  • Kehadiran Babinsa Warnai Penanaman 200 Pohon Kelapa di Dompu

    Kehadiran Babinsa Warnai Penanaman 200 Pohon Kelapa di Dompu

    • calendar_month Selasa, 9 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Dompu NTB– Babinsa kembali menunjukkan perannya sebagai garda terdepan TNI Angkatan Darat dalam mendukung program pemerintah. Pada Selasa, 9 September 2025, Babinsa Desa Nowa Koramil 1614-01/Dompu, Serda Sudirman, hadir dan berperan aktif dalam kegiatan penanaman 200 pohon kelapa yang digelar oleh Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Dompu. Kegiatan yang berlangsung di lahan sarana asimilasi dan edukasi Desa […]

  • Gatur Lalin Sore Jadi Rutinitas, Polsek Abiansemal Jaga Kelancaran Arus Kendaraan

    Gatur Lalin Sore Jadi Rutinitas, Polsek Abiansemal Jaga Kelancaran Arus Kendaraan

    • calendar_month Rabu, 27 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Personel Polsek Abiansemal rutin melaksanakan kegiatan pengaturan lalu lintas (Gatur Lalin) pada sore hari di jalur-jalur utama dan persimpangan rawan kemacetan di wilayah Kecamatan Abiansemal, Selasa (26/08/2025) sore. Kegiatan tersebut menjadi bagian dari upaya Polsek Abiansemal dalam menjaga keamanan, keselamatan, ketertiban, dan kelancaran lalu lintas (Kamseltibcarlantas), terutama pada jam-jam sibuk sore hari ketika […]

  • Satkowil Kodim 1602/Ende Bersinergi Jaga Kelancaran Open Turnamen Pencak Silat Tingkat Provinsi NTT

    Satkowil Kodim 1602/Ende Bersinergi Jaga Kelancaran Open Turnamen Pencak Silat Tingkat Provinsi NTT

    • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Ende – Dalam rangka mendukung pelaksanaan Open Turnamen Pencak Silat tingkat Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) yang berlangsung di Kabupaten Ende, Kodim 1602/Ende melaksanakan kegiatan monitoring komunikasi sosial (komsos) dan pengamanan wilayah (pamwil) di wilayah binaan. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada hari Jumat, 29 Agustus 2025, mulai pukul 11.00 Wita bertempat di Jalan Gatot Subroto, Kelurahan […]

  • Babinsa 1614-01 Dompu dan Bhabinkamtibmas Amankan Camping Harmoni di Desa Riwo

    Babinsa 1614-01 Dompu dan Bhabinkamtibmas Amankan Camping Harmoni di Desa Riwo

    • calendar_month Minggu, 27 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 43
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Dalam rangka menjaga situasi tetap aman dan kondusif, Babinsa Desa Riwo, Koramil 1614-01/Dompu, Serda Firmansyah bersama Bhabinkamtibmas turut serta melakukan pengamanan dan pemantauan kegiatan Camping Harmoni dan Pelepasan Lampion, yang diselenggarakan oleh Lembaga Pemantau Korupsi (LPK) Kabupaten Dompu pada Minggu 27 Juli 2025. Kegiatan tersebut dipusatkan di Dusun Ria, Desa Riwo, Kecamatan […]

expand_less