Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Penyemprotan Hama, Babinsa Umaklaran Dorong Peningkatan Swasembada Pangan

Penyemprotan Hama, Babinsa Umaklaran Dorong Peningkatan Swasembada Pangan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
  • visibility 33
  • comment 0 komentar

KODIM 1605/BELU, Babinsa Umaklaran Koramil 1605-07/Wedomu Serda Hironimus Kono membantu petani dalam melakukan pendampingan penyemprotan hama pada tanaman jagung milik Bapak Yohanes Atok warga Dusun Taekto’o, Desa Umaklaran, Kecamatan Tasifeto Timur, Kabupaten Belu, Selasa (26/8/2025).

Babinsa Serda Hironimus Kono mengatakan tujuan penyemprotan obat hama pada tanaman jagung ini adalah untuk melindungi tanaman dari kerusakan yang disebabkan oleh hama seperti ulat atau kepik hijau agar tidak terjadi kerugian panen dan menghasilkan tanaman yang sehat dan produktif.

Oleh karena itu, dalam melakukan penyemprotan hama pada tanaman jagung, Babinsa Serda Hironimus Kono menghimbau agar menggunakan pupuk organik untuk menjaga kesuburan tanah.

Ia mengatakan, kegiatan yang dilakukannya ini untuk mengoptimalkan perawatan yang mampu menunjang pertumbuhan tanaman jagung yang sedang dalam masa pertumbuhan seperti saat ini untuk mendapatkan hasil panen yang maksimal nantinya.

“Penyemprotan hama pada tanaman jagung sangat berpengaruh terhadap pertumbuhan tanaman hal ini agar
pertumbuhan tanaman jagung ini nantinya tidak mengalami hambatan, selain itu juga akan mencegah serangan hama pada tanaman” ucap Babinsa Serda Kono.

Selain itu disampaikan bahwa kegiatan yang Ia lakukan saat ini sudah menjadi tugas TNI khususnya Babinsa dalam mewujudkan ketahanan pangan di wilayah desa binaan dengan memberikan pendampingan mulai persiapan lahan, penanaman hingga masa panen tiba.

“Selain dapat memotivasi petani, ini juga merupakan bentuk kepedulian dan dukungan Babinsa sebagai Aparat Komando Kewilayahan dalam mendukung program pemerintah di sektor pertanian” pungkas Serda Hironimus Kono.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Jembrana Berikan Arahan Keamanan pada Rapat Persiapan Tahun Caka 1948 di Balai Samblong

    Babinsa Jembrana Berikan Arahan Keamanan pada Rapat Persiapan Tahun Caka 1948 di Balai Samblong

    • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    JEMBRANA – Dalam rangka menyambut Hari Raya Nyepi Tahun 2026 dan Tahun Caka 1948, Babinsa Kelurahan Sangkar Agung, Sertu Yumatrius Koloman, menunjukkan peran aktifnya di tengah masyarakat. Bersama Bhabinkamtibmas Aipda I Putu Siswa Negara, Babinsa menghadiri undangan rapat koordinasi Seka Truna Truni (STT) di Balai Lingkungan Samblong, Kelurahan Sangkar Agung, Senin (05/01/2026). Kegiatan ini menjadi […]

  • Polsek Mengwi Ajak Masyarakat di Kawasan Taman Ayun Jaga Kamtibmas pada Malam Hari

    Polsek Mengwi Ajak Masyarakat di Kawasan Taman Ayun Jaga Kamtibmas pada Malam Hari

    • calendar_month Jumat, 5 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Mengwi – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), Polsek Mengwi melaksanakan patroli dialogis pada malam hari di kawasan obyek wisata Taman Ayun, Desa Mengwi, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung. Kamis (4/9/2025) pukul 21.00 wita Kegiatan patroli ini bertujuan untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat yang berada dikawasan taman ayun maupun di sekitar […]

  • Kodim Dompu Dukung Upaya Pelestarian Embung Lewat Sosialisasi Terpadu

    Kodim Dompu Dukung Upaya Pelestarian Embung Lewat Sosialisasi Terpadu

    • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 38
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Koramil 1614-01/Dompu terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung program pelestarian lingkungan dan ketahanan air di wilayah binaan. Hal ini terlihat dalam kegiatan yang dilaksanakan pada Senin 28 Juli 2025. di mana Babinsa Desa Mumbu, Sertu Syarifuddin, bersama Bhabinkamtibmas dan pihak Balai Wilayah Sungai (BWS), melakukan sosialisasi kepada masyarakat terkait larangan penanaman tanaman di […]

  • Turut Berbelasungkawa Babinsa Hadiri Ibadah Pemakaman Warga Binaan

    Turut Berbelasungkawa Babinsa Hadiri Ibadah Pemakaman Warga Binaan

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Batituud (Bintara Tinggi Tata Urusan Dalam) Serka Semy Bulak Koramil 01/Ba’a Kodim 1627/Rote Ndao. Menghadiri rangkaian acara pemakaman warga, Desa Kolobolon Kecamatan Lobalian Kabupaten Rote Ndao.Senin (25/8/25) Sebagai Babinsa dituntut untuk selalu peka dan peduli terhadap kesulitan dan duka yang dialami oleh warga binaannya. Apa yang dilakukanya ini merupakan bentuk empati dan […]

  • Sambut Natal Di Papua, Satgas Yonif 743/PSY Berbagi Bingkisan Natal Untuk Masyarakat Satgas Yonif 743/PSY Berbagi Kasih Natal Untuk Masyarakat Papua

    Sambut Natal Di Papua, Satgas Yonif 743/PSY Berbagi Bingkisan Natal Untuk Masyarakat Satgas Yonif 743/PSY Berbagi Kasih Natal Untuk Masyarakat Papua

    • calendar_month Senin, 15 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Dalam rangka menyambut Hari Raya Natal 2025, Satgas Yonif 743/PSY menghadirkan kebahagiaan dan sukacita Natal bagi masyarakat Kampung Pruleme dengan menyerahkan pohon Natal, bingkisan Natal, serta Alkitab kepada Jemaat Gereja GIDI Klasis Mulia Wilayah Yamo Jemaat Galilea, Minggu (14/12/2025). Penyerahan ini secara langsung diserahkan oleh Dansatgas Yonif 743/PSY, Letkol Inf Hery Mujiono, kepada Pendeta dan […]

  • Desa Waekokak Jadi Fokus Pendampingan Babinsa dalam Kegiatan Pertanian Sawah Irigasi

    Desa Waekokak Jadi Fokus Pendampingan Babinsa dalam Kegiatan Pertanian Sawah Irigasi

    • calendar_month Senin, 25 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Nagekeo-Aesesa Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Serka Laudowik Payong Hurek, melaksanakan kegiatan pemantauan aktivitas pertanian di areal sawah irigasi Mbay Kiri, yang terletak di Desa Waekokak, Kecamatan Aesesa, Kabupaten Nagekeo, Senin (25/08/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial yang rutin dilaksanakan oleh aparat kewilayahan dalam rangka mendukung ketahanan pangan nasional serta mempererat kemanunggalan TNI dengan […]

expand_less