Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Desa Waekokak Jadi Fokus Pendampingan Babinsa dalam Kegiatan Pertanian Sawah Irigasi

Desa Waekokak Jadi Fokus Pendampingan Babinsa dalam Kegiatan Pertanian Sawah Irigasi

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 25 Agt 2025
  • visibility 27
  • comment 0 komentar

Nagekeo-Aesesa Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Serka Laudowik Payong Hurek, melaksanakan kegiatan pemantauan aktivitas pertanian di areal sawah irigasi Mbay Kiri, yang terletak di Desa Waekokak, Kecamatan Aesesa, Kabupaten Nagekeo, Senin (25/08/2025).

Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial yang rutin dilaksanakan oleh aparat kewilayahan dalam rangka mendukung ketahanan pangan nasional serta mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat.

Dalam pemantauan tersebut, Serka Laudowik berdialog langsung dengan para petani setempat untuk mengetahui perkembangan kondisi pertanian, mulai dari kesiapan lahan, saluran irigasi, ketersediaan pupuk, hingga kendala-kendala yang dihadapi di lapangan.

“Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan aktivitas pertanian di wilayah binaan berjalan lancar. Selain itu, kami ingin memastikan bahwa petani memperoleh pendampingan dan motivasi dalam mendukung ketahanan pangan,” ujar Serka Laudowik.

Ia juga menambahkan bahwa TNI, khususnya Babinsa, siap membantu dalam meningkatkan produktivitas pertanian.

Melalui kegiatan ini, diharapkan terjalin sinergi yang kuat antara TNI dan masyarakat dalam menjaga stabilitas wilayah serta mendukung kesejahteraan petani.(Pendim Ngada)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Ende Sukses Gelar Komsos dan Monitoring di Wilayah Pasar Watuneso

    Babinsa Ende Sukses Gelar Komsos dan Monitoring di Wilayah Pasar Watuneso

    • calendar_month Sabtu, 2 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Sertu Arnoldus Seba, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Pasar Watuneso, Kelurahan Watuneso, Kecamatan Lio Timur, Kabupaten Ende. Kegiatan ini berlangsung sejak pukul 08.30 Wita hingga selesai pada Sabtu pagi. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa bertugas memantau keamanan dan ketertiban wilayah guna mewujudkan situasi Kamtibmas yang kondusif […]

  • Forkopimda Komplit, Dandim 1628/KSB Hadir Mengawal Kesuksesan Penutupan Harlah KSB

    Forkopimda Komplit, Dandim 1628/KSB Hadir Mengawal Kesuksesan Penutupan Harlah KSB

    • calendar_month Selasa, 18 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Penutupan Pameran Pembangunan, Malam Budaya, dan Lomba Sholawatan dalam rangka memeriahkan Harlah ke-22 Kabupaten Sumbawa Barat berlangsung meriah di depan Masjid Agung Darussalam, Komplek KTC, Taliwang, Senin malam (17/11/2025). Kegiatan yang dipenuhi tawa, musik, dan sorak sorai masyarakat ini menjadi momen penting bagi Forkopimda untuk berinteraksi langsung dengan masyarakat. Dandim 1628/KSB, […]

  • Babinsa Desa Penuktukan Ikuti Acara Pembukaan KKN Mahasiswa Universitas Udayana

    Babinsa Desa Penuktukan Ikuti Acara Pembukaan KKN Mahasiswa Universitas Udayana

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Penuktukan, 17 Juli 2025 — Babinsa Desa Penuktukan, Serda Martinus H. Sogen, menghadiri undangan pembukaan dan penerimaan mahasiswa Kuliah Kerja Nyata Pembelajaran dan Pemberdayaan Masyarakat (KKN PPM) Universitas Udayana yang bertempat di Balai Werdi Guna Desa Penuktukan. Kegiatan ini merupakan bagian dari program pengabdian masyarakat yang dilaksanakan oleh mahasiswa Universitas Udayana, sebagai bentuk kontribusi nyata […]

  • Babinsa Kodim 1613/Sumba Barat Dorong Ketahanan Pangan Lewat Pendampingan Petani

    Babinsa Kodim 1613/Sumba Barat Dorong Ketahanan Pangan Lewat Pendampingan Petani

    • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    SUMBA TENGAH – Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan di wilayah binaan, Babinsa Koramil 03/Katikutana Kodim 1613/Sumba Barat, Serma Suherman, melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) dengan membantu warga menanam padi di Desa Makatakeri, Kecamatan Katikutana, Kabupaten Sumba Tengah, Minggu (04/01/2026). Kegiatan tersebut dilakukan sebagai bentuk kepedulian Babinsa terhadap para petani sekaligus upaya mendorong peningkatan hasil pertanian […]

  • Atensi Kemacetan dan Laka, Polsek Baturiti Gelar Personil  Untuk Laksanakan Strong Point dan pengamanan jalur

    Atensi Kemacetan dan Laka, Polsek Baturiti Gelar Personil Untuk Laksanakan Strong Point dan pengamanan jalur

    • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Baturiti, 25 Oktober 2025 pukul 11.00 s/d 14.00 wita, dalam rangka menjaga situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif serta arus lalu lintas mancarli cegah terjadinya laka dan kemacetan. Penggelaran personil Polsek Baturiti secara maksimal yang dipimpin langsung Perwira Pengawas IPTU I PUTU SUKAYASA, S.H. dengan mengerahkan polri baik yang berseragam maupun […]

  • Bhabinkamtibmas Desa Buana Giri Gelar Jumat Curhat Serentak Bersama Warga

    Bhabinkamtibmas Desa Buana Giri Gelar Jumat Curhat Serentak Bersama Warga

    • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Polda Bali, Polres Karangasem, Polsek Bebandem. Personel Polsek Bebandem menggelar kegiatan Jumat Curhat di Br Dinas Bukit Paon, Desa Buana Giri, Kecamatan Bebandem, Kabupaten Karangasem, pada Jumat (29/8/2025) pukul 10.00 WITA. Kegiatan yang berlangsung di Br Dinas Bukit Paon ini bertujuan untuk menjalin komunikasi langsung antara pihak kepolisian dan masyarakat guna mendengar serta menampung aspirasi […]

expand_less