Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Kodim 1623/Karangsem rutin gelar upacara bendera setiap hari Senin.

Kodim 1623/Karangsem rutin gelar upacara bendera setiap hari Senin.

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 25 Agt 2025
  • visibility 24
  • comment 0 komentar

KARANGASEM – Kodim 1623/Karangasem menyelenggarakan Upacara rutin Pengibaran Bendera Merah Putih di Lapangan Makodim 1623/Karangasem Jln. Jenderal Sudirman Lingkungan Janggapati Kel. Subagan Kec.Karangasem Kab.Karangasem pada Senin (25/08/25).

Selaku Inspektur Upacara (Irup) Kasdim 1623/Karangasem Mayor Inf Dewa Putu Oka dan sebagai Komandan Upacara, Danramil 1623-06/Selat Kapten Inf. Marjuli dan sebagai Perwira Upacara Danramil 1623-03/Rendang, Kapten Inf. I Wayan Jaya Antara, kegiatan diikuti sekitar 70 orang personel militer dan ASN Kodim 1623/Karangasem beserta Koramil jajaran.

Kasdim 1623/Karangasem Mayor Inf Dewa Putu Oka saat dikonfirmasi mengatakan “kegiatan Upacara Bendera ini rutin dilaksanakan sebagai wujud implementasi jiwa Nasionalisme, melalui kegiatan ini diharapkan dapat meningkatkan semangat dalam menjalankan tugas dan pengabdian kita kepada bangsa dan negara”, ujarnya.

Lebih lanjut dikatakan Kasdim, “melalui kegiatan ini pula kita dapat memberikan penghormatan terhadap simbol negara yang diperjuangkan oleh para pahlawan kita melalui pengorbanan jiwa dan harta benda” tutupnya.

Adapun susunan pasukan pada kegiatan upacara bendera hari Senin terdiri dari 1 Kelompok Perwira dan Bintara Tinggi, 2 Pleton Pasukan bersenjata serta 1 Kelompok Unit Intel dan ASN.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kolaborasi Solid, Patroli Gabungan di Seririt Wujudkan Lingkungan Aman dan Kondusif

    Kolaborasi Solid, Patroli Gabungan di Seririt Wujudkan Lingkungan Aman dan Kondusif

    • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Seririt, (16/9/25) – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayah Kecamatan Seririt, Komando Rayon Militer (Koramil) 1609-03/Seririt menggelar patroli gabungan pada Selasa malam (16/9/25). Patroli yang dimulai pukul 21.00 WITA ini melibatkan personel TNI, Polri, Linmas, serta Pecalang Desa Adat. Dengan kekuatan penuh, rombongan bergerak dari Markas Koramil 1609-03/Seririt menyusuri rute […]

  • Danposramil Wera Himbau Warga Tetap Waspada Hadapi Cuaca Ekstrem

    Danposramil Wera Himbau Warga Tetap Waspada Hadapi Cuaca Ekstrem

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Wera _ Rabu, 14 Januari 2026, Danposramil Wera Pelda Idris bersama anggota melaksanakan kegiatan sosial berupa pembersihan rumah dan penanganan pohon asam tumbang yang menimpa sebuah rumah panggung berjumlah 12 tiang milik warga di Desa Tawali serta memperbaiki atap rumah milik PNS Abd Hamid di Desa Oitui, Kecamatan Wera, Kabupaten Bima. Kegiatan ini dilakukan pasca […]

  • Cegah Kemacetan di Jalur Utama Denpasar-Gilimanuk  Polsek Seltim Jelang jalan utama dibuka

    Cegah Kemacetan di Jalur Utama Denpasar-Gilimanuk Polsek Seltim Jelang jalan utama dibuka

    • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Polres Tabanan- Polsek Seltim, Sabtu, 19 Juli 2025 Kapolsek Seltim Akp I Nyoman Artadana, S.H., M.H., memimpin langsung pergelaran personil dilapangan dalam upaya mencegah kemacetan lalu lintas terutama di jalur Denpasar-Gilimanuk, pasca jalan jebol dibuka kembali di wilayah Bajera, Selemadeg. Kegiatan dilaksanakan mulai pukul 06.30 s/d 08.30 Wita. Kegiatan Pos Pagi dilaksanakan pada tempat-tempat berpotensi […]

  • Kapolri dan Mensesneg Tinjau Panggung Rakyat di HI, Masyarakat Antusias

    Kapolri dan Mensesneg Tinjau Panggung Rakyat di HI, Masyarakat Antusias

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Jakarta – Suasana perayaan HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80 pada Minggu (17/8/2025) malam berlangsung semarak di kawasan Bundaran Hotel Indonesia (HI), Jakarta Pusat. Ribuan masyarakat tumpah ruah memenuhi area ikonik ibu kota itu untuk menyaksikan rangkaian karnaval budaya, pertunjukan drone dan kembang api, serta panggung rakyat yang digelar sebagai puncak peringatan hari bersejarah bangsa. Hadir […]

  • Babinsa TNI Pantau Keamanan Aktivitas Laut di Pelabuhan Ba’a, Rote Ndao

    Babinsa TNI Pantau Keamanan Aktivitas Laut di Pelabuhan Ba’a, Rote Ndao

    • calendar_month Kamis, 4 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Untuk menjaga kestabilan wilayah dan memastikan keamanan aktivitas masyarakat, Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Sertu Nelson Sine, melaksanakan pemantauan di Pelabuhan Ba’a, Kelurahan Namodale, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, pada Kamis (04/09/2025). Pemantauan dimulai pada pukul 10.50 WITA, bertepatan dengan kedatangan kapal penumpang Expres Bahari 8E yang bersandar di pelabuhan pada pukul 11.00 WITA. […]

  • Babinsa Ikut Bergabung dalam Patroli Gabungan, Wujudkan Kamtibmas di Wilayah Hukum Polres Badung

    Babinsa Ikut Bergabung dalam Patroli Gabungan, Wujudkan Kamtibmas di Wilayah Hukum Polres Badung

    • calendar_month Minggu, 7 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Badung, 06 September 2025 – Upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah Kabupaten Badung terus dilakukan secara sinergis antara TNI, Polri, pemerintah daerah, dan elemen masyarakat. Pada Sabtu malam pukul 22.00 Wita, Babinsa Desa Mengwitani, Sertu I Ketut Sariasa, turut bergabung dalam kegiatan Patroli Gabungan Skala Besar yang dipusatkan di Lapangan Apel Polres […]

expand_less