Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Hadiri Pelepasan Kontingen Klungkung Menuju Porprov Bali, Dandim Klungkung Berpesan Beri Kemampuan Terbaik Untuk Torehkan Prestasi

Hadiri Pelepasan Kontingen Klungkung Menuju Porprov Bali, Dandim Klungkung Berpesan Beri Kemampuan Terbaik Untuk Torehkan Prestasi

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 24 Agt 2025
  • visibility 25
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Ratusan atlet Kabupaten Klungkung yang akan mengikuti Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) Bali XVI Tahun 2025 dilepas secara resmi oleh Bupati Klungkung I Made Satria, Minggu ( 24/08/25 ).

Kegiatan yang dilaksanakan di Monumen Ida Dewa Agung Jambe tersebut dihadiri pula oleh Wabup, Forkopimda serta undangan lainnya, termasuk Dandim 1610/Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., M.M., M.Han.

Pekan Olahraga Provinsi ( Porprov ) Bali ini merupakan multievent terbesar se-Bali. Ini merupakan wahana untuk menjadi tolok ukur kemampuan dan kemajuan dalam bidang olahraga, “ungkapnya.

Dalam Porprov sebelumnya kontingen Kabupaten Klungkung memperoleh peringkat ke 5 dari 9 peserta, ini menunjukkan pembinaan olahraga di Kabupaten Klungkung cukup baik. Saya berharap tahun ini para atlit dapat meningkatkan prestasi tersebut. Jadi lakukan denga baik dan berikan yang terbaik. Setiap atlit harus mempunyai target juara sebagai pemacu motifasi dalam berkompetisi. Selamat bertanding dan jaga selalu kekompakan tim,”imbuhnya.

Sementara itu Dandim 1610/Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., M.M., M.Han mengatakan, Porprov Bali XVI tahun 2025 ini direncanakan akan berlangsung 28 Agustus hingga 17 September 2025 yang terbagi di tujuh Kabupaten/Kota.

Untuk kontingen Klungkung, pada Porvrop kali ini menerjunkan 682 orang yang terdiri dari 525 atlet, 88 pelatih/official serta 69 panitia/pendamping Cabor, dimana kontingan Klungkung akan bertanding di 40 cabang olahraga dari total 49 yang diperlombakan,”terangnya.

Mendapat kepercayaan membawa nama baik Kabupaten Klungkung di event Porvrop ini tentu menjadi sebuah kepercayaan dan kebanggan yang tentunya harus dipertanggungjawabkan secara profesional dan optimal,”jelasnya.

Untuk para atlet yang akan bertanding, jadikan event ini sebagai ajang untuk memberikan kemampuan demi mencapai prestasi terbaik. Tetap semangat, yakin dan percaya diri, jungjung tinggi sportifitas serta jaga nama baik Kabupaten Klungkung dengan torehan prestasi,”pungkasnya. ( pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dedikasi Babinsa Bitera, Pastikan Jalur Napak Tilas Berjalan Aman dan Tertib

    Dedikasi Babinsa Bitera, Pastikan Jalur Napak Tilas Berjalan Aman dan Tertib

    • calendar_month Minggu, 16 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Gianyar – Minggu (16/11/2025) Dalam rangka mendukung kelancaran dan kekhidmatan kegiatan Napak Tilas Panji-panji dan Surat Sakti I Gusti Ngurah Rai Tahun 2025, Babinsa Kelurahan Bitera Koramil 1616-01/Gianyar Koptu I Gusti Ngurah Aryo Purnomo bersama unsur dinas terkait melaksanakan pengamanan dan pengawalan rangkaian kegiatan yang dipusatkan di TMP Kreta Kirttya Mandala, Kelurahan Bitera, Kec/Kab Gianyar. […]

  • Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Turun ke Warga Jaga Keamanan Lingkungan

    Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Turun ke Warga Jaga Keamanan Lingkungan

    • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Dalam rangka menciptakan keamanan dan ketertiban umum di wilayah binaan, anggota Koramil 1628-01/Taliwang terus aktif melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat. Pada hari Selasa, (06/01/2026), pukul 10.10 Wita, Babinsa Desa Sapugara Bre Koramil 1628-01/Taliwang, Sertu Syarifudin, melaksanakan kegiatan Komsos bersama warga masyarakat yang bertempat di Dusun Sapugara, Desa Sapugara Bre, […]

  • Kepedulian Babinsa, Ringankan Beban Warga Terdampak Cuaca Ekstrem di Boleng

    Kepedulian Babinsa, Ringankan Beban Warga Terdampak Cuaca Ekstrem di Boleng

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 0
    • 0Komentar

    Manggarai Barat – Kepedulian dan kesiapsiagaan TNI kembali ditunjukkan melalui aksi cepat Babinsa Desa Mbuit, Sertu Juferlan, yang langsung turun ke lokasi bencana alam angin kencang disertai hujan lebat di Dusun Golo To’e, Desa Mbuit, Kecamatan Boleng, Kabupaten Manggarai Barat, pada Selasa, 13 Januari 2026. Peristiwa cuaca ekstrem tersebut mengakibatkan dua rumah warga tertimpa pohon, […]

  • Ops Zebra Agung 2025: Satgas Turjag Laksanakan Gatur Lalin Di Wilayah Tuban

    Ops Zebra Agung 2025: Satgas Turjag Laksanakan Gatur Lalin Di Wilayah Tuban

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Denpasar, — Dalam rangka mendukung kelancaran Operasi Zebra Agung 2025, Subsatgas Turjawali Polresta Denpasar melalui Personel Lantas Polsek Kuta melaksanakan kegiatan pengaturan arus lalu lintas (Gaktur Lalin) di Jalan Raya Bandara Ngurah Rai, Tuban. (22/11/25) Pengaturan dilakukan sebagai bentuk atensi terhadap kegiatan masyarakat yang tengah melaksanakan iring-iringan persembahyangan menuju Pura Karangasem di sebelah Bundaran Tahura. […]

  • Jaga Kamtibmas Tetap Kondusif, Polsek Bebandem Intensifkan Blue Light Patrol

    Jaga Kamtibmas Tetap Kondusif, Polsek Bebandem Intensifkan Blue Light Patrol

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    ​BEBANDEM – Guna mengantisipasi tindak kejahatan jalanan dan memberikan rasa aman kepada masyarakat di malam hari, Personel Polsek Bebandem melaksanakan kegiatan rutin yang ditingkatkan melalui Blue Light Patrol atau patroli dengan menyalakan lampu rotator berwarna biru, Rabu (14/1/26). ​Kegiatan yang dipimpin oleh KA Spkt bersama Anggota piket ini menyasar titik-titik rawan seperti kawasan pemukiman penduduk, […]

  • Babinsa Koramil 1608-07/Monta Aktif Lakukan Komsos Tingkatkan Kesadaran Masyarakat

    Babinsa Koramil 1608-07/Monta Aktif Lakukan Komsos Tingkatkan Kesadaran Masyarakat

    • calendar_month Minggu, 28 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Monta _ Pada Minggu, 28 Desember 2025, Babinsa Koramil 1608-07/Monta melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga binaan di beberapa desa. Serda Muhamad Said Babinsa Desa Parado Rato menghimbau masyarakat agar waspada terhadap curah hujan tinggi dan potensi tanah longsor serta menjaga keselamatan saat bekerja di ladang. Ia juga mengajak warga untuk mengedepankan kedamaian dan menjaga […]

expand_less