Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Piket Koramil Rote Ndao Amankan Kedatangan dan Keberangkatan Kapal Penumpang

Piket Koramil Rote Ndao Amankan Kedatangan dan Keberangkatan Kapal Penumpang

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 24 Agt 2025
  • visibility 28
  • comment 0 komentar

Rote Ndao, 24 Agustus 2025 – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban arus transportasi laut, personel piket Koramil melaksanakan pemantauan di Pelabuhan Ba’a, Kelurahan Namodale, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao, pada Sabtu (24/8) pukul 11.00 Wita.

Pemantauan dilakukan terhadap kapal penumpang Expres Bahari 8E yang tiba dan sandar di Pelabuhan Ba’a pada pukul 11.30 Wita. Setelah menurunkan dan menaikkan penumpang, kapal tersebut kembali bertolak menuju Pelabuhan Tenau Kupang pada pukul 12.40 Wita.

Kegiatan pemantauan ini bertujuan untuk memastikan kelancaran arus keluar-masuk penumpang, sekaligus mengantisipasi potensi gangguan keamanan di area pelabuhan. Seluruh rangkaian kegiatan berlangsung aman, tertib, dan lancar dengan situasi pelabuhan dalam kondisi kondusif.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Sambelia Himbau Tokoh Masyarakat Jaga Keamanan Desa Senanggalih

    Babinsa Sambelia Himbau Tokoh Masyarakat Jaga Keamanan Desa Senanggalih

    • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Lombok Timur – Babinsa Koramil 1615-03/Sambelia, Sertu Usman melaksanakan kegiatan patroli malam di Wilayah Desa Senanggalih, Kecamatan Sambelia, Kabupaten Lombok Timur. Senin (05/01/2026). Kegiatan patroli malam ini bertujuan untuk menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban Masyarakat (Kamtibmas), serta mempererat hubungan silaturahmi antara TNI dan Masyarakat di Wilayah binaan. Dalam pelaksanaannya, Babinsa melakukan pemantauan situasi Lingkungan sekaligus […]

  • Di Pelosok Tinolok, Satgas Yonif 743/PSY Menjadi Harapan Sehat Untuk Masyarakat

    Di Pelosok Tinolok, Satgas Yonif 743/PSY Menjadi Harapan Sehat Untuk Masyarakat

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Puncak Jaya, Papua — Ketika jarak dan medan menjadi tantangan, Satgas Yonif 743/PSY memilih mendekat, Satgas Yonif 743/PSY terus membuktikan bahwa pengabdian sejati hadir dengan empati dan kepedulian. Melalui Pos Tinolok, Prajurit kesehatan Pos melaksanakan pengobatan gratis dengan menyambangi rumah-rumah Masyarakat di Kampung Tinolok, Distrik Yambi, Kab. Puncak Jaya, Papua. Kamis (01/01/26). Bukan menunggu masyarakat […]

  • Kasat Binmas Polres Bangli Menjadi Pembina Upacara di SMA Negeri 1 Bangli

    Kasat Binmas Polres Bangli Menjadi Pembina Upacara di SMA Negeri 1 Bangli

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Bangli, 15 September 2025 – Kasat Binmas Polres Bangli, AKP I Wayan Wista, menjadi Pembina Upacara/Inspektur Upacara Bendera di SMA Negeri 1 Bangli pada Senin, 15 September 2025. Upacara bendera ini berlangsung di Lapangan Upacara SMA Negeri 1 Bangli dan dihadiri oleh Kepala Sekolah, para guru, dan siswa-siswi SMA Negeri 1 Bangli. Dalam sambutannya, Kasat […]

  • Polantas Menyapa, Amankan Kegiatan Fun Run Fakultas Teknik Universitas Udayana di Lapangan Renon Denpasar

    Polantas Menyapa, Amankan Kegiatan Fun Run Fakultas Teknik Universitas Udayana di Lapangan Renon Denpasar

    • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Denpasar – Dalam rangka mendukung kelancaran kegiatan masyarakat dan memberikan pelayanan terbaik di bidang lalu lintas, Satuan Lalu Lintas (Sat Lantas) Polresta Denpasar melaksanakan kegiatan pengamanan Fun Run Fakultas Teknik Universitas Udayana (Unud) pada Sabtu (11/10/2025) bertempat di Lapangan Renon, Denpasar. Kegiatan pengamanan dipimpin oleh KBO Lantas Ipda Helmi Iskandar, S.H., bersama personel Sat Lantas […]

  • Sinergi TNI dan Warga Desa Kotabaru: Komsos dan Pamwil Berjalan Lancar

    Sinergi TNI dan Warga Desa Kotabaru: Komsos dan Pamwil Berjalan Lancar

    • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Serka Densus Berno, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Dusun Kotabaru, Desa Kotabaru, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, pada Selasa, 9 Desember 2025. Kegiatan ini berlangsung tertib, lancar, dan mendapat sambutan positif dari masyarakat setempat. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau perkembangan situasi keamanan wilayah sekaligus memberikan rasa […]

  • Babinsa Kutampi Kaler Ajak Seluruh Pihak Bersatu Perangi Stunting

    Babinsa Kutampi Kaler Ajak Seluruh Pihak Bersatu Perangi Stunting

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka meningkatkan kualitas kesehatan masyarakat, khususnya dalam pencegahandan penurunan angka stunting pemerintah Desa Kutampi Kaler, Kecamatan Nusa Penida, kabupaten Klungkung menggelar kegiatan rembug stunting,”Selasa (19/08/25 ). Kegiatan yang dihadiri oleh Camat Nusa Penida, UPTD Puskesmas, Pemdes Kutampi Kaler serta berbagai pemangku kepentingan di tingkat desa serta Babinsa dan Bhabinkamtibmas ini dilaksanakan di Ruang […]

expand_less