Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Serka Petrus Ghobe Gelar Kegiatan Monitoring dan Pamwil Bersama Warga Mbujaria

Babinsa Serka Petrus Ghobe Gelar Kegiatan Monitoring dan Pamwil Bersama Warga Mbujaria

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 24 Agt 2025
  • visibility 28
  • comment 0 komentar

Ende – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah binaan, Babinsa Ramil 1602-01/Ende melakukan kegiatan monitoring, komunikasi sosial (komsos), dan pengamanan wilayah (pamwil) bersama masyarakat di Dusun Mbujaria, Desa Demulaka, Kecamatan Ndona Timur, Minggu 24 /08/2025.

Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 Wita ini dipimpin oleh Serka Petrus Ghobe, Babinsa setempat, yang aktif memantau situasi dan perkembangan di wilayah Kecamatan Ende Timur. Selama kegiatan berlangsung, Babinsa terus berinteraksi langsung dengan masyarakat guna menjalin kerja sama yang solid sebagai mitra pelaksanaan tugas TNI AD di daerah.

Babinsa juga menghimbau warga agar selalu memberikan informasi terkait hal-hal menonjol yang terjadi di wilayahnya, guna menciptakan suasana yang kondusif dan aman bagi seluruh warga.

Kegiatan monitoring, komsos, dan pamwil ini merupakan tugas pokok satuan teritorial (Satkowil) TNI AD yang berfungsi sebagai ujung tombak dalam membantu mengatasi kesulitan rakyat serta mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat.

Melalui sinergi yang terjalin antara Babinsa dan masyarakat, diharapkan wilayah binaan dapat terus terjaga keamanan dan ketertiban serta mendukung pembangunan di daerah tersebut.

(Penulis Tim pendim 1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil Maurole Intensifkan Komunikasi Sosial Demi Keamanan Wilayah Binaan

    Babinsa Koramil Maurole Intensifkan Komunikasi Sosial Demi Keamanan Wilayah Binaan

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Ende, — Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Laurensius Laja, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Detumbewa, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende pada Rabu pagi pukul 08.00 WITA.20 Agustus 2025. Kegiatan ini bertujuan memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat serta mempererat hubungan antara TNI dengan warga setempat. Hadirnya Babinsa di tengah […]

  • Wujudkan Rasa Aman, Anggota Koramil 1628-02/Sekongkang Sambangi Warga Saat Patroli Malam

    Wujudkan Rasa Aman, Anggota Koramil 1628-02/Sekongkang Sambangi Warga Saat Patroli Malam

    • calendar_month Rabu, 17 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), anggota Koramil 1628-02/Sekongkang melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah binaan. Pada hari Selasa, (16/12/2025), pukul 21.50 WITA, anggota piket Koramil 1628-02/Sekongkang, Serda Abdul Rahman, melaksanakan patroli di seputaran wilayah binaan Koramil 1628-02/Sekongkang. Kegiatan ini bertujuan untuk menciptakan rasa aman serta mencegah terjadinya […]

  • Personil Polsek Kediri Melaksanakan Perayaan Natal di Gereja Immanuel Gereja Bukit Palma dan Toyo Urip

    Personil Polsek Kediri Melaksanakan Perayaan Natal di Gereja Immanuel Gereja Bukit Palma dan Toyo Urip

    • calendar_month Kamis, 25 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

      Polri selalu hadir di tengah-tengah masyarakat dalam mengamankan setiap kegiatan khususnya perayaan hari besar keagamaan yang berpeluang timbulkan gangguan kamtibmas dan kemacetan. Kamis, 25-12-2025 pukul 07.00 s/d 11.00 wita Personil Polsek Kediri Langsung dipimpin Kapolsek Kediri Kompol I Nyoman Sukadana, S.H, M.H. bersama personil lainnya melaksanakan pengamanan kegiatan perayaan Natal di Gereja Immanuel Jalan […]

  • ‎Penutupan Lomba Sholawat Di Makodim 1607 Memeriahkan HUT RI ke-80 Dipadati Warga Sumbawa

    ‎Penutupan Lomba Sholawat Di Makodim 1607 Memeriahkan HUT RI ke-80 Dipadati Warga Sumbawa

    • calendar_month Sabtu, 16 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    ‎NTB – Sumbawa Besar — Lomba Sholawatan dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80 berlangsung meriah di Lapangan Makodim 1607/Sumbawa, Jumat malam (15/08/2025). ‎ ‎Kegiatan religius ini diikuti para peserta dari berbagai Majelis Ta’lim se-Kabupaten Sumbawa yang menampilkan lantunan sholawat terbaik mereka. ‎ ‎Pukul 19:30 Wita, masyarakat mulai berdatangan dan memadati lapangan […]

  • Perkuat Kedekatan, Babinsa Syarifuddin Ronda Malam Bersama Karang Taruna

    Perkuat Kedekatan, Babinsa Syarifuddin Ronda Malam Bersama Karang Taruna

    • calendar_month Jumat, 21 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Dompu, NTB — Kamis 20 November 2025. Babinsa Koramil 1614-01/Dompu, Sertu Syarifuddin, terus memperkuat kedekatan dengan warga binaannya melalui kegiatan ronda malam di Dusun Embung Jaya, Desa Mumbu. Kegiatan yang berlangsung pada pukul 20.50 WITA ini diikuti pula oleh para pemuda karang taruna. Dalam kesempatan tersebut, Sertu Syarifuddin melaksanakan komunikasi sosial dan kongkow bersama warga […]

  • ‎Sinergi TNI dan Pemerintah Kecamatan Aikmel dalam Gotong Royong Bersihkan Fasilitas Umum

    ‎Sinergi TNI dan Pemerintah Kecamatan Aikmel dalam Gotong Royong Bersihkan Fasilitas Umum

    • calendar_month Jumat, 21 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    ‎Aikmel, Lombok Timur — Anggota Koramil 1615-11/Aikmel melaksanakan kegiatan gotong royong pembersihan lingkungan kantor Camat Aikmel pada Jumat, 21 November 2025. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Danramil 1615-11/Aikmel, Kapten Inf Abd Wahab, sebagai bentuk komitmen TNI dalam menjaga kebersihan dan mendukung kenyamanan fasilitas umum di wilayah binaannya. Suasana penuh kekompakan tampak mewarnai jalannya kegiatan sejak […]

expand_less