Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Penutupan kegiatan KKN Mahasiswa Unud ke XXXI tahun 2025 dihadiri Babinsa Desa Nyuhtebel.

Penutupan kegiatan KKN Mahasiswa Unud ke XXXI tahun 2025 dihadiri Babinsa Desa Nyuhtebel.

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 24 Agt 2025
  • visibility 35
  • comment 0 komentar

KARANGASEM – Babinsa Desa Nyuhtebel Koramil 1623-05/Manggis Sertu I Ketut Sulastra menghadiri kegiatan penutupan KKN Mahasiswa Universitas Udayana angkatan ke XXXI tahun 2025 sebanyak 15 orang Mahasiswa, di Aula Kantor Desa Nyuhtebel Kec.Manggis Kab.Karangasem, pada Sabtu (23/08/25).

Kegiatan penutupan KKN Mahasiswa Universitas Udayana dihadiri oleh Perbekel Desa Nyuhtebel, Babinsa Desa Nyuhtebel, Bhabinkamtibmas, Ketua BPD Desa Nyuhtebel, Sekdes Desa Nyuhtebel, Bendesa Adat Nyuhtebel serta Kepala Dusun Karanganyar.

Pada kesempatan tersebut perwakilan Mahasiswa KKN Universitas Udayana memaparkan hasil program kerja di Desa Nyuhtebel dilanjutkan dengan penyampaian kesan dan pesan.

Babinsa Desa Nyuhtebel Sertu I Ketut Sulastra disela-sela kegiatan mengatakan “dengan berakhirnya kegiatan KKN Mahasiswa Universitas Udayana di Desa Nyuhtebel harapannya dapat membawa dampak positif bagi kemajuan Desa Nyuhtebel” ujarnya.

Acara penutupan KKN Mahasiswa Universitas Udayana angkatan ke XXXI tahun 2025 diakhiri dengan penyerahan kenang kenangan kepada Desa Nyuhtebel.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dandim Tabanan Hadiri Pawai Peringatan HUT ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia

    Dandim Tabanan Hadiri Pawai Peringatan HUT ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Tabanan – Dandim 1619/Tabanan menghadiri undangan pawai dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia. Acara pawai ini bertempat di Taman Perjuangan Singasana, Jalan Rama, Desa Delod Peken, Kecamatan Tabanan, Kabupaten Tabanan, Kamis (7/8/2025). Pawai yang digelar dalam rangka HUT ke-80 Kemerdekaan RI ini dimeriahkan oleh berbagai komunitas, instansi pemerintah, dan masyarakat […]

  • Sentuhan Kepedulian Babinsa Warnai Kegiatan Makan Sehat Bergizi di Brang Rea

    Sentuhan Kepedulian Babinsa Warnai Kegiatan Makan Sehat Bergizi di Brang Rea

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Dalam suasana pagi yang hangat dan penuh semangat belajar, tawa riang anak-anak SDN Moteng terdengar menggema di halaman sekolah.Senin (13/10/2025), menjadi momen istimewa bagi para siswa karena mendapat pendampingan dari Babinsa Desa Moteng, Serda Muhaimin, anggota Koramil 1628-01/Taliwang, dalam kegiatan Makan Sehat Bergizi (MSG). Program Makan Sehat Bergizi yang digulirkan pemerintah […]

  • Wujudkan Situasi Kondusif, Samapta Polsek Abiansemal Intensifkan Patroli Malam Hari

    Wujudkan Situasi Kondusif, Samapta Polsek Abiansemal Intensifkan Patroli Malam Hari

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Personel Samapta Polsek Abiansemal melaksanakan patroli malam hari dengan menyasar sejumlah titik strategis. Kegiatan ini dilakukan dengan menyambangi pertokoan modern, objek vital perbankan, serta melakukan strong point pada jalur rawan yang berpotensi menimbulkan kerawanan kamtibmas. Rabu malam (1/10/2025) Patroli malam tersebut tidak hanya bertujuan untuk mencegah […]

  • Pra TMMD Kodim 1625/Ngada Fokus Selesaikan Pelebaran Saluran Irigasi di Benteng Tawa

    Pra TMMD Kodim 1625/Ngada Fokus Selesaikan Pelebaran Saluran Irigasi di Benteng Tawa

    • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Ngada – Prajurit Kodim 1625/Ngada terus menunjukkan semangat pengabdian dalam kegiatan Pra TNI Manunggal Membangun Desa (Pra TMMD) yang berlangsung di Desa Benteng Tawa, Kecamatan Riung Barat, Kabupaten Ngada. Pada hari Senin, 06 Oktober 2025, sejak pagi hingga sore hari, para prajurit bersama masyarakat setempat melaksanakan kegiatan pelebaran saluran irigasi sebagai bagian dari lanjutan program […]

  • Masyarakat Lamatokan Terima Pengobatan Gratis, Babinsa Tekankan Pentingnya Kesehatan

    Masyarakat Lamatokan Terima Pengobatan Gratis, Babinsa Tekankan Pentingnya Kesehatan

    • calendar_month Rabu, 12 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Lembata – Dalam rangka memperingati Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-61, Babinsa Koramil 1624-03/Lewoleba Serda Aprintho RSN menghadiri kegiatan Bakti Sosial Pengobatan Gratis yang diselenggarakan oleh UPTD Puskesmas Lamau, bertempat di Desa Lamatokan, Kecamatan Ileape Timur, Kabupaten Lembata, pada Selasa (11/11/2025). Kegiatan bakti sosial tersebut mengusung tema “Generasi Sehat, Masa Depan Hebat”, dengan tujuan meningkatkan kesadaran […]

  • Wujudkan Balita Sehat, Babinsa Bakas Ajak Warga Manfaatkan Posyandu Dengan Optimal

    Wujudkan Balita Sehat, Babinsa Bakas Ajak Warga Manfaatkan Posyandu Dengan Optimal

    • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Klungkung,- Berlangsungnya kegiatan Pos Pelayanan Terpadu atau Posyandu bagi para Balita di wilayah binaannya kembali dimanfaatkan Babinsa Bakas Serka Wayan Rata untuk memberikan edukasi dan motivasi akan pentingnya kepedulian orang tua dalam menjaga dan meningkatkan kualitas kesehatan buah hatinya. Edukasi dan motivasi itupun kembali diberikan Serka Wayan saat hadir memberikan pendampingan kegiatan Posyandu Mawar yang […]

expand_less