Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Panen Padi bersama Babinsa dan PPL Pertani Upaya Mendukung Ketahanan Pangan Nasional

Panen Padi bersama Babinsa dan PPL Pertani Upaya Mendukung Ketahanan Pangan Nasional

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 23 Agt 2025
  • visibility 25
  • comment 0 komentar

BALI – Denpasar, Dalam rangka mendukung Program Ketahanan Pangan Tahun 2025, Babinsa Peltu Alfonsius Seran, bersama PPL Pertani Kecamatan Denpasar Selatan, melaksanakan kegiatan Ubinan di Subak Intaran Timur dan Barat. Kegiatan berlangsung di lahan pertanian Subak Intaran Timur yang berlokasi di Jalan Penyaringan, Desa Sanur Kauh, Kecamatan Denpasar Selatan, Kota Denpasar. Sabtu, (23/08/2025).

Ubinan ini berlangsung di atas lahan seluas 90 Ha, yang merupakan lahan Subak Intaran Timur dan Barat. Hasil sementara mencapai 1 ton dan diperkirakan hasil mencapai 10 ton lebih. Kegiatan ini berlangsung lancar dan merupakan wujud nyata sinergitas TNI dan Dinas Pertanian.

Tujuan dari kegiatan Ubinan ini adalah untuk mendukung Program Ketahanan Pangan Nasional dan meningkatkan produksi pertanian, dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat dan mendukung ketersediaan pangan di wilayah tersebut.

“Babinsa Peltu Alfonsius Seran, mengungkapkan bahwa kegiatan Ubinan ini berlangsung lancar dan merupakan wujud nyata sinergitas TNI dan Dinas Pertanian. Dengan adanya kegiatan ini, pasalnya dapat meningkatkan produksi pertanian dan mendukung ketersediaan pangan di wilayah.” Pungkas Peltu Alfonsius Seran.

Kegiatan Ubinan ini merupakan wujud nyata sinergi TNI dan Dinas Pertanian dalam mendukung Ketahanan Pangan Nasional, melalui pemberdayaan wilayah Desa binaan. Kendati demikian, diharapkan dapat meningkatkan produksi pertanian dan mendukung ketersediaan pangan di wilayah tersebut.

Kegiatan Ubinan dalam rangka mendukung Ketahanan Pangan ini merupakan salah satu upaya untuk meningkatkan produksi pertanian dan dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat dalam hal pangan. Tambahnya Peltu Alfonsius.

Kegiatan Ubinan ini, diharapkan dapat meningkatkan produksi pertanian dan mendukung ketersediaan pangan di wilayah tersebut. TNI dan Dinas Pertanian akan terus berupaya untuk mendukung Program Ketahanan Pangan Nasional dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat. (Pendim 1611 BDG).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Makanan Sehat Anak Kuat, Sinergi Polres Badung dan Sekolah Lewat Sosialisasi MBG

    Makanan Sehat Anak Kuat, Sinergi Polres Badung dan Sekolah Lewat Sosialisasi MBG

    • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Mangupura – Dalam rangka mendukung program pemenuhan gizi anak-anak sekolah dasar, Polres Badung melalui Bagian SDM menggelar kegiatan Sosialisasi kepada Kepala Sekolah Penerima Manfaat Program Makanan Bergizi (MBG). Kegiatan ini berlangsung pada Rabu (17/9/2025) di Aula Polsek Petang dan dihadiri oleh para kepala sekolah SD se-Kecamatan Petang, jajaran pejabat Polres Badung, serta perwakilan Yayasan SPPG […]

  • Dukung persiapan lomba gerak jalan, Babinsa 1623-03/Rendang latihkan PBB siswa-siswi SMP N 1 Rendang.

    Dukung persiapan lomba gerak jalan, Babinsa 1623-03/Rendang latihkan PBB siswa-siswi SMP N 1 Rendang.

    • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Matangkan persiapan peserta lomba gerak jalan SMP N 1 Rendang bekerjasama dengan Babinsa Koramil 1623-03/Rendang melaksanakan kegiatan latihan PBB, di Lapangan Wherdi Yowana Singarata Jln.Rendang Besakih, Kec.Rendang Kab.Karangasem, pada Rabu (30/07/25). Sebanyak 3 peleton peserta lomba gerak jalan SMP N 1 Rendang yang terdiri dari 2 pleton putra dan 1 pleton putri dilatih […]

  • TNI AD Hadir di Tengah Warga, Babinsa Gelar Pamwil dan Komsos di Desa Pora

    TNI AD Hadir di Tengah Warga, Babinsa Gelar Pamwil dan Komsos di Desa Pora

    • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Ende, — Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pengamanan wilayah (Pamwil) di Desa Pora, Kecamatan Wolojita, Kabupaten Ende, Kamis (20/11). Kegiatan berlangsung mulai pukul 08.00 WITA hingga 09.00 WITA dan dipimpin oleh Praka Umar, Babinsa setempat.     Kegiatan ini dilakukan untuk memantau situasi keamanan di wilayah binaan dan memastikan ketertiban masyarakat […]

  • BLT di Serakapi Tersalur Lancar Berkat Pendampingan Babinsa

    BLT di Serakapi Tersalur Lancar Berkat Pendampingan Babinsa

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Dompu NTB– Babinsa Desa Serakapi, Serka Jumrah, anggota Koramil 1614-01 Dompu bersama Bhabinkamtibmas aktif mendampingi aparat Desa Serakapi dalam kegiatan penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT) kepada masyarakat kurang mampu, Selasa (19/8/2025). Bantuan tersebut disalurkan kepada Kepala Keluarga (KK) yang masuk dalam kategori keluarga tidak mampu. Setiap penerima mendapatkan BLT sebesar Rp300.000 per bulan selama 5 […]

  • Kodim 1629/SBD dan Persit KCK Cabang XLV Gelar Senam SKJ 88 di Makodim Watukawula

    Kodim 1629/SBD dan Persit KCK Cabang XLV Gelar Senam SKJ 88 di Makodim Watukawula

    • calendar_month Jumat, 1 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    NTT- Sumba Barat Daya/ Upaya menjaga kesehatan Jasmani anggota Kodim 1629/SBD dan Persit KCK Cabang XLV Dim 1629 serta jajaran Koramil melaksanakan kegiatan olahraga senam SKJ 88 bertempat di lapangan Makodim Jl. Ir. Soekarno, Desa Watukawula, Kecamatan Kota Tambolaka, Kabupaten Sumba Barat Daya, Jumat (01/08/2025). Pasi Ops Kapten Inf Tito Baptista menyampaikan, senam SKJ 88 […]

  • Apel Siaga Bencana, Dandim dan Forkopimda Sikka Tinjau Langsung Peralatan Tanggap Darurat

    Apel Siaga Bencana, Dandim dan Forkopimda Sikka Tinjau Langsung Peralatan Tanggap Darurat

    • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Dalam rangka mengantisipasi potensi bencana alam yang kerap terjadi di wilayah Kabupaten Sikka, Dandim 1603/Sikka Letkol Arm Denny Riesta Permana, S.Sos., M.Han., menghadiri Apel Kesiapan Siaga Bencana bertempat di Lapangan Polres Sikka, Jalan Jenderal Ahmad Yani No. 1, Maumere. Kegiatan tersebut dipimpin oleh Kapolres Sikka AKBP Bambang Supeno, S.I.K., selaku Inspektur Upacara, dan diikuti […]

expand_less