Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Patroli Biru Unit Raimas Sasar Kantor PLN

Patroli Biru Unit Raimas Sasar Kantor PLN

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 23 Agt 2025
  • visibility 25
  • comment 0 komentar

Mangupura – Unit Raimas dari Satuan Samapta Polres Badung di bawah pimpinan Aipda I Nyoman Yasa bersama dengan 2 personel lainnya melakukan kegiatan patroli Untuk mencegah potensi tindak kejahatan dan menciptakan rasa aman bagi warga masyarakat, dengan menyusuri jalur utama Mengwitani – Sempidi serta menyambangi obyek vital nasional yakni Kantor PLN yang beralamat di Jl. Raya Kapal-Abianbase Kecamatan Mengwi Kabupaten Badung, Jumat (22/8/2025).

Dalam kegiatan patroli tersebut, petugas melakukan dialogis serta melakukan koordinasi dengan pihak security PLN serta masyarakat sekaligus menyampaikan pesan-pesan kamtibmas kepada masyarakat yang melakukan kegiatan disekitar lokasi.

“Kegiatan patroli ini merupakan tugas rutin yang dilaksanakan oleh personel Polri khususnya Sat Samapta Polres Badung untuk menjaga ketertiban dan keamanan di daerah hukum Polres Badung.” Ujar Kasat Samapta AKP I Gusti Made Dharma Sudhira, SH.,M.H., seijin Kapolres Badung AKBP M. Arif Batubara, SH, SIK, MH, M.Tr.Opsla. saat dikonfirmasi.

AKP Gusti Sudhira, menambahkan kegiatan patroli dan atensi di berbagai titik strategis serta tempat-tempat keramaian dan kegiatan masyarakat secara rutin dilaksanakan, Dia juga mengimbau masyarakat untuk selalu ikut berpartisipasi dengan memberikan informasi kepada pihak kepolisian apabila menemukan hal-hal yang mencurigakan di sekitar lingkungan mereka.

“Berikan kami (Polri-red) informasi jika menemukan sesuatu yang mencurigakan untuk bisa kami segera tindak lanjuti.” Pungkasnya (hms).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng Hadiri Kegiatan Posyandu di Desa Benteng Kuwu

    Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng Hadiri Kegiatan Posyandu di Desa Benteng Kuwu

    • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Ruteng, 8 September 2025 — Dalam rangka mendukung program pemerintah di bidang kesehatan masyarakat, khususnya pelayanan kesehatan ibu dan anak, Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng, Praka Lalu Wisnu W, menghadiri kegiatan Posyandu yang diselenggarakan di Wae Mbelleng, Desa Benteng Kuwu, Kecamatan Ruteng, Kabupaten Manggarai, pada Senin (8/9). Kegiatan Posyandu kali ini berhasil menjaring 38 balita dan 20 […]

  • Danramil Kapten Inf Abdul Mukib Bersama Forkopimcam Sukseskan Upacara Peringatan Proklamasi ke-80

    Danramil Kapten Inf Abdul Mukib Bersama Forkopimcam Sukseskan Upacara Peringatan Proklamasi ke-80

    • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Minggu (17/8/2025) Koramil 1616-05/Sukawati di bawah pimpinan Danramil Kapten Inf Abdul Mukib menghadiri Upacara Peringatan Detik-detik Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80 Tahun 2025 yang dilaksanakan di Lapangan Sport Center Desa Ketewel, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar. Bertindak selaku Inspektur Upacara (Irup) yakni Camat Sukawati I Gede Daging, S.STP., M.Si., dengan Perwira Upacara IPTU […]

  • Dipimpin Serda Komang Sugito, Tiga Personel Koramil Lembor Amankan Wilayah dari Potensi Kerawanan

    Dipimpin Serda Komang Sugito, Tiga Personel Koramil Lembor Amankan Wilayah dari Potensi Kerawanan

    • calendar_month Kamis, 13 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Kecamatan Lembor, 12 November 2025– Dalam rangka menjaga stabilitas dan memonitor perkembangan situasi di wilayah teritorialnya, Anggota Komando Rayon Militer (Koramil) 1630-02/Lembor, Kodim 1630/Manggarai Barat, secara rutin melaksanakan kegiatan patroli pengawasan wilayah. Patroli tersebut melibatkan tiga orang personel Koramil 1630-02/Lembor, yang dipimpin langsung oleh Sersan Dua Komang Sugito. Fokus utama dari kegiatan ini adalah memonitor […]

  • Babinsa Koramil 1602-01/Ende Lakukan Komsos dan Pamwil, Warga Sambut Antusias

    Babinsa Koramil 1602-01/Ende Lakukan Komsos dan Pamwil, Warga Sambut Antusias

    • calendar_month Jumat, 8 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Ende – Dalam rangka mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat serta menjaga stabilitas keamanan wilayah, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Jamrut, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos), Monitoring, dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Rendoraterua, Kecamatan Pulau Ende, Kabupaten Ende, pada Jumat (8/8/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 WITA tersebut berlangsung aman dan tertib hingga selesai. Dalam […]

  • Siskamling di Rasanae Barat Tekankan Peran Aktif Masyarakat Jaga Ketertiban

    Siskamling di Rasanae Barat Tekankan Peran Aktif Masyarakat Jaga Ketertiban

    • calendar_month Kamis, 13 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Kota Bima _ Pada Rabu malam, 12 November 2025, Koramil 1608-01/Rasanae melaksanakan kegiatan siskamling yang dipimpin langsung oleh Sertu Bambang di Kelurahan Dara, Kecamatan Rasanae Barat, Kota Bima. Personil yang terlibat dalam kegiatan ini selain anggota Koramil turut melibatkan Ketua LPM, Ketua Rumah Aspirasi, Ketua RT/RW, Ketua pemuda, serta tokoh masyarakat setempat. Patroli siskamling ini […]

  • TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Babinsa Koramil 1602-02 Gelar Komsos di Desa Ratemangga

    TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Babinsa Koramil 1602-02 Gelar Komsos di Desa Ratemangga

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Kopda Melkyanus Lebok Da Cruz, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Ratemangga, Kecamatan Ndori, Kabupaten Ende, pada Jumat pagi, pukul 08.20 Wita. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau dan menjaga keamanan serta ketertiban masyarakat di wilayah binaan. Dalam pelaksanaannya, Kopda Melkyanus juga menghimbau masyarakat agar selalu menjaga […]

expand_less