Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Bhabinkamtibmas Desa Padangan Laksanakan Koordinasi Suplai Pupuk untuk Petani

Bhabinkamtibmas Desa Padangan Laksanakan Koordinasi Suplai Pupuk untuk Petani

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
  • visibility 26
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan -Polsek Pupuan Jumat, 22 Agustus 2025 pukul 10.00 s/d 12.00 WITA Bhabinkamtibmas Desa Padangan AIPDA I Wayan Heri Kusuma melaksanakan kegiatan sambang ke Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) Padangan. Dalam kesempatan tersebut, Bhabinkamtibmas berkoordinasi dengan pihak pemerintah desa dan pengurus BUMDes terkait upaya pemenuhan kebutuhan pupuk bagi para petani di wilayah Desa Padangan.

Kegiatan yang berlangsung di kantor BUMDes Desa Padangan, Kecamatan Pupuan, Kabupaten Tabanan, ini membahas permasalahan distribusi pupuk agar dapat tersalurkan secara tepat sasaran. Bhabinkamtibmas menekankan pentingnya keteraturan dan keadilan dalam proses penyaluran, sehingga para petani yang benar-benar membutuhkan dapat memperoleh pupuk sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Tujuan dari koordinasi ini adalah untuk mendukung ketahanan pangan dan meningkatkan kesejahteraan petani di Desa Padangan.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I PUTU BAYU PATI, S.I.K.,M.H, melalui Kapolsek Pupuan AKP I Nengah Simpen. S.H menyampaikan bahwa Polsek Pupuan berkomitmen mendukung program pemerintah dalam bidang pertanian, khususnya dalam menjamin ketersediaan dan distribusi pupuk. Pihak kepolisian siap bersinergi dengan pemerintah desa, BUMDes, serta masyarakat untuk memastikan tidak ada penyalahgunaan dalam penyaluran pupuk bersubsidi.

Dengan adanya kegiatan koordinasi ini, diharapkan para petani di Desa Padangan dapat lebih mudah memperoleh pupuk yang dibutuhkan, sehingga produktivitas pertanian meningkat. Kehadiran Bhabinkamtibmas menjadi wujud nyata kepolisian dalam mendukung kebutuhan masyarakat, sekaligus menjaga stabilitas dan ketahanan pangan di wilayah Kecamatan Pupuan.

Humas Polsek Pupuan

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Vicon Pengawasan Pembangunan Satuan Kodim 1628/KSB Dipimpin Tim Wasgiat Kemhan

    Vicon Pengawasan Pembangunan Satuan Kodim 1628/KSB Dipimpin Tim Wasgiat Kemhan

    • calendar_month Senin, 1 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Pada hari Senin, 01 Desember 2025 pukul 11.40 WITA, bertempat di Ruang Vicon Kodim 1628/Sumbawa Barat, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, telah berlangsung Video Conference (Vicon) Paparan Pelaksanaan Pembangunan dan Harbang di wilayah Kodim 1628/Sumbawa Barat. Kegiatan ini dipimpin oleh Ketua Tim Wasgiat Kemhan, Kolonel Czi Hariadi, dan diikuti oleh seluruh peserta […]

  • Bhabinkamtibmas Desa Pandak Gede Antensi Giat Upacara Pengabenan Almarhumah Dewa Ayu Arumini

    Bhabinkamtibmas Desa Pandak Gede Antensi Giat Upacara Pengabenan Almarhumah Dewa Ayu Arumini

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Polsek Kediri, Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas supaya tetap aman kondusif dan arus lalu lintas tetap lancar serta kegiatan masyarakat dapat berjalan dengan aman, lancar dan tidak menimbulkan kerawanan yang bisa menjadi gangguan kamtibmas. Selasa tanggal 15 Juli 2025, pukul 09.30 s/d 11.00 wita Bhabinkamtibmas Desa Pandak gede Aiptu […]

  • Patroli Malam Babinsa Jereweh, Wujud Kepedulian TNI terhadap Kamtibmas

    Patroli Malam Babinsa Jereweh, Wujud Kepedulian TNI terhadap Kamtibmas

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Dalam upaya menjaga stabilitas keamanan di wilayah binaannya, Babinsa Koramil 1628-05/Jereweh Serka A. Hapit melaksanakan patroli malam pada Selasa (23/9/2025) pukul 21.30 WITA di seputaran Kecamatan Jereweh. Patroli yang dilaksanakan secara rutin ini bertujuan untuk menciptakan rasa aman serta memberikan imbauan kepada masyarakat agar senantiasa menjaga ketertiban di lingkungan masing-masing. Serka […]

  • Patroli Gabungan TNI Polri Antisipasi Aksi Balapan Liar

    Patroli Gabungan TNI Polri Antisipasi Aksi Balapan Liar

    • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Dalam rangka menciptakan situasi dan kondisi yang kondusif di malam minggu, Kodim 1604/Kupang bersama Polres Kupang Kota melaksanakan patroli gabungan di wilayah Kota Kupang. Kegiatan ini dilakukan untuk mencegah maraknya aksi balapan liar yang kerap dilakukan oleh para remaja dan anak muda yang melaksanakan minum- minuman keras di malam minggu dini hari (14/09/2025). […]

  • Lomba Rakyat Desa Air Suning Warnai Perayaan Kemerdekaan, Babinsa Hadir Beri Dukungan

    Lomba Rakyat Desa Air Suning Warnai Perayaan Kemerdekaan, Babinsa Hadir Beri Dukungan

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Seteluk, Sumbawa Barat – Dalam rangka memeriahkan HUT ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia tahun 2025, Babinsa Desa Air Suning Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu Ruslin, menghadiri sekaligus mendukung jalannya berbagai perlombaan rakyat yang digelar di Desa Air Suning, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat, Selasa (26/8/2025). Kegiatan yang berlangsung meriah tersebut dihadiri oleh Kepala Desa Air Suning, Bhabinkamtibmas, AGR, […]

  • Pawas Polres Tabanan Laksanakan Pengawasan Tahanan, Pastikan Keamanan dan Kondisi Rutan Tetap Kondusif

    Pawas Polres Tabanan Laksanakan Pengawasan Tahanan, Pastikan Keamanan dan Kondisi Rutan Tetap Kondusif

    • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Polda Bali. – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Polres Tabanan Pada Minggu dini hari, 21 September 2025, pukul 01.30 hingga 01.50 WITA, Pawas Polres Tabanan, Kasubagkerma Bagops Polres Tabanan AKP I Komang Agastya, melaksanakan kegiatan pengawasan dan pengecekan terhadap tahanan serta piket jaga tahanan di Rumah Tahanan (Rutan) Polres Tabanan. Dalam kegiatan tersebut, Pawas memastikan […]

expand_less