Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Praka Khairil Mustafa Aktif Pantau Kondisi Keamanan di Desa Detumbewa

Babinsa Praka Khairil Mustafa Aktif Pantau Kondisi Keamanan di Desa Detumbewa

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
  • visibility 28
  • comment 0 komentar

Ende, 21 Agustus 2025 – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Praka Khairil Mustafa, melaksanakan kegiatan Puldata Ter, komunikasi sosial (Komsos), dan pengamanan wilayah (Pamwil) di Kantor Desa Detumbewa, Kecamatan Detukeli. Kegiatan ini berlangsung mulai pukul 08.45 WITA hingga selesai dengan berjalan aman dan lancar, 21 Agustus 2025.

Kegiatan yang menjadi bagian dari tugas pokok satuan kewilayahan (Satkowil) TNI AD ini bertujuan untuk memantau keamanan wilayah guna mewujudkan ketertiban dan keamanan masyarakat (Kamtibmas) di wilayah binaan. Selain itu, kegiatan ini juga memberikan rasa nyaman dan aman kepada warga sehingga tercipta simpati masyarakat terhadap kehadiran TNI di lingkungan mereka.

Dalam kegiatan tersebut, Babinsa juga melakukan monitoring data terbaru di wilayah binaan serta berkoordinasi secara intensif dengan perangkat pemerintahan desa. Hadir dalam kegiatan ini Kaur Desa Detumbewa beserta tiga orang perangkat desa lainnya, yang turut mendukung kelancaran jalannya kegiatan.

“Keberadaan Babinsa di tengah masyarakat sangat diterima dan memberikan dampak positif, terutama dalam hal menciptakan rasa aman dan harmonisasi antara TNI dengan warga,” ujar Praka Khairil Mustafa.

Kegiatan Puldata Ter, Komsos, dan Pamwil ini merupakan wujud nyata peran Satkowil sebagai garda terdepan TNI AD dalam menjaga keamanan dan kerukunan masyarakat di wilayahnya.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kapolsek Mengwi Terima Tim Asistensi Dit Binmas Polda Bali

    Kapolsek Mengwi Terima Tim Asistensi Dit Binmas Polda Bali

    • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Mengwi – Kepala Kepolisian Sektor Mengwi Kompol Anak Agung Gede Rai Darmayasa, S.H.,M.H., menerima tim Asistensi Dit Binmas Polda Bali yang dipimpin langsung oleh Kasubdit Bhabinkamtibmas Dit Binmas Polda Bali AKBP Margini, S.Psi. diruang kerjanya Jalan I Gusti Ngurah Rai Nomor 110 Mengwi, lingkungan Banjar Denkayu Delodan, Desa Werdhi Bhuwana, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung, Bali. […]

  • Polwan Turut Awasi Disiplin: Gaktibplin Polres Tabanan Tegaskan Komitmen Tertib Internal

    Polwan Turut Awasi Disiplin: Gaktibplin Polres Tabanan Tegaskan Komitmen Tertib Internal

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan. Dalam upaya memperkuat disiplin dan profesionalisme di lingkungan internal, Sipropam Polres Tabanan melaksanakan kegiatan Penegakan Ketertiban dan Disiplin (Gaktibplin) terhadap seluruh personel pada Kamis, 17 Juli 2025. Kegiatan berlangsung dari pukul 08.00 hingga 09.00 Wita, dipimpin langsung oleh Kasipropam Polres Tabanan, AKP I Ketut Manis, S.H., bertempat di pintu masuk […]

  • Peletakan Batu Pertama Tandai Pembangunan KDKMP Desa Selat Siap Bergulir

    Peletakan Batu Pertama Tandai Pembangunan KDKMP Desa Selat Siap Bergulir

    • calendar_month Rabu, 24 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Klungkung,- Pembangunan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih ( KDKMP ) di Desa Selat segera akan bergulir yang ditandai dengan peletakan batu pertama pembangunan fisik gerai, pergudangan dan kelengkapan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih yang di lahan KDKMP Dusun Apet, Desa Selat, Kecamatan/Kabupaten Klungkung, Rabu ( 24/12/25 ) pagi. Kegiatan tersebut dihadiri langsung Bupati Klungkung I Made Satria […]

  • Cooling System dan Koordinasi SatBinmas Polres Karangasem Dalam Menjaga Stabilitas Kamtibmas

    Cooling System dan Koordinasi SatBinmas Polres Karangasem Dalam Menjaga Stabilitas Kamtibmas

    • calendar_month Senin, 8 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Karangasem, Senin (8/12/2025)- SatBinmas Polres Karangasem yang dipimpin langsung oleh KBO SatBinmas Ipda Walfrida Eduarda Pareira melaksanakan kegiatan Cooling System dan Koordinasi sebagai langkah preemtif dalam menjaga stabilitas kamtibmas serta memperkuat sinergitas antara Polri dan pemerintah desa bertempat di Kantor perbekel Bunganya Kangin Kec Bebandem, Kab Karangasem. Dalam kesempatan tersebut, KBO SatBinmas bersama personel SatBinmas […]

  • Satgas Yonif 741/GN Pos Turiskain Bantu Masyarakat Panen Cabai di Wilayah Perbatasan

    Satgas Yonif 741/GN Pos Turiskain Bantu Masyarakat Panen Cabai di Wilayah Perbatasan

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Belu – Pos Turiskain terjun langsung ke lapangan untuk membantu petani dalam panen cabai di Dusun Siarai, Desa Maumutin Kecamatan Raihat, Kabupaten Belu. Selasa (15/07/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari program Satgas dalam meningkatkan produksi pertanian dan mendukung kesejahteraan petani lokal. Dengan pengetahuan dan keterampilan yang dimiliki, Satgas berupaya memberikan bukti nyata bagi masyarakat perbatasan. […]

  • SatBinmas laksanakan Strong Point Pagi sebagai salah satu bentuk pelayanan polri terhadap masyarakat

    SatBinmas laksanakan Strong Point Pagi sebagai salah satu bentuk pelayanan polri terhadap masyarakat

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Personil Sat Binmas Polres Karangasem melaksanakan Strong Point Pagi arus lalu lintas di Simpang Tiga Pesagi dan Depan SMA PGRI AMLAPURA. Kegiatan ini merupakan bentuk pelayanan Polri terhadap masyarakat dalam menciptakan rasa aman dalam berlalu lintas, Rabu [20/8] Kegiatan Strong Point Pagi yang di mulai dari pukul 06.30 Wita sampai pukul 07.30 Wita bertujuan untuk […]

expand_less