Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Dandim 1603/Sikka Pastikan Program Makan Bergizi Gratis Berjalan Lancar

Dandim 1603/Sikka Pastikan Program Makan Bergizi Gratis Berjalan Lancar

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
  • visibility 24
  • comment 0 komentar

NTT-SIKKA. Dalam rangka memastikan pelaksanaan Program Makan Bergizi Gratis berjalan lancar dan efektif, Dandim 1603/Sikka Letkol Arm Denny Riesta Permana S.Sos melaksanakan monitoring dan peninjauan calon dapur MBG di dua lokasi, yakni di Kelurahan Nangameting dan, Kelurahan Waioti, Kecamatan Alok, Kabupaten Sikka, Rabu(20/08/2025).

Kegiatan monitoring dan peninjauan ini merupakan bagian dari upaya Kodim 1603/Sikka untuk mendukung program pemerintah dalam meningkatkan kualitas kesehatan dan gizi masyarakat, khususnya di Kabupaten Sikka.

Program Makan Bergizi Gratis sendiri bertujuan untuk memberikan akses makanan bergizi kepada masyarakat yang membutuhkan, sehingga dapat meningkatkan kualitas hidup dan kesehatan mereka.

Dalam peninjauan ini, Dandim melaksanakan pengecekan di Ruang Dapur, Ruang Gudang, dan Ruang Penyajian Makanan. Didampingi oleh penanggung jawab dapur, pengecekan ini dilakukan untuk meninjau kesiapan pada saat pendistribusian agar berjalan lancar.

Dengan pengecekan ini, Dandim dapat memastikan bahwa semua aspek operasional program berjalan dengan baik dan sesuai dengan standar yang ditetapkan.

Dandim 1603/Sikka, Letkol Arm Denny Riesta Permana S.Sos, menyampaikan bahwa monitoring dan peninjauan calon dapur program Makan Bergizi Gratis ini dilakukan untuk memastikan bahwa program tersebut berjalan sesuai dengan rencana dan target yang telah ditetapkan.

“Kami ingin memastikan bahwa program ini dapat memberikan manfaat yang maksimal bagi masyarakat, khususnya di Kabupaten Sikka,” ujarnya.

Melalui kegiatan ini, Kodim 1603/Sikka menunjukkan komitmennya dalam mendukung program pemerintah dan meningkatkan kualitas hidup masyarakat.

Dengan adanya program Makan Bergizi Gratis ini, diharapkan masyarakat dapat memperoleh akses makanan bergizi yang lebih baik, sehingga dapat meningkatkan kesehatan dan kualitas hidup.
(PENDIM 1603/SIKKA)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dandim Tabanan Meriahkan Peringatan Puputan Margarana ke-79 yang Dipimpin Gubernur Bali

    Dandim Tabanan Meriahkan Peringatan Puputan Margarana ke-79 yang Dipimpin Gubernur Bali

    • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Tabanan – Dandim 1619/Tabanan Letkol Inf Trijuang Danarjati, S.A.P., M.I.P., menghadiri Upacara Peringatan Puputan Margarana ke-79 tahun 2025 dihalaman tengah Taman Pujaan Bangsa Margarana, Kec. Marga. Upacara ini dipimpin langsung oleh Gubernur Bali Dr. Ir. I Wayan Koster, M.M. selaku Inspektur Upacara dan dihadiri oleh jajaran Forkopimda Provinsi Bali, tokoh masyarakat, veteran, serta para pelajar, […]

  • Dandim bersama Perwira dan anggota melayat kerumah duka alm.Anggotanya yang meninggal

    Dandim bersama Perwira dan anggota melayat kerumah duka alm.Anggotanya yang meninggal

    • calendar_month Rabu, 27 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Sebagai wujud ungkapan bela sungkawa, Dandim 1623/Karangasem Letkol Inf. Gurbasa Samosir melayat ke rumah duka Almarhum Ny. Ana tariyanti (Istri dari Danramil 1623-04/Sidemen Kapten Caj I Nyoman Mangku) yang meninggal pada hari yang meninggal pada Senin tgl 25 Agustus 2025 karena sakit di RSUP Ngoerah Sanglah, Senin (05/08/25). Turut hadir dalam kegiatan melayat, […]

  • Babinsa Koramil 03/Pahunga Lodu Aktif Dampingi Petani Tanam Padi di Desa Kaliuda

    Babinsa Koramil 03/Pahunga Lodu Aktif Dampingi Petani Tanam Padi di Desa Kaliuda

    • calendar_month Kamis, 28 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur. Dalam upaya mendukung program ketahanan pangan, Babinsa Koramil 03/Pahunga Lodu Kodim 1601/Sumba Timur, Serka Daniel Umbu Ndawa, turun langsung ke sawah mendampingi para petani menanam padi di Desa Kaliuda, Kecamatan Pahunga Lodu, Kabupaten Sumba Timur, Kamis (28/08/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial Babinsa dalam membantu masyarakat, khususnya para petani, untuk […]

  • Dandim 1626/Bangli Perintahkan Babinsa Kawal Distribusi 29 Ton Beras Bantuan Pemerintah

    Dandim 1626/Bangli Perintahkan Babinsa Kawal Distribusi 29 Ton Beras Bantuan Pemerintah

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Bangli – TNI AD melalui jajaran Koramil 1626-01/Bangli terus menunjukkan komitmennya dalam mendukung program-program pemerintah, khususnya di bidang ketahanan pangan dan kesejahteraan rakyat. Danramil 1626-01/Bangli, Kapten Cpl I Wayan Widana, memerintahkan seluruh Babinsa di wilayah Kecamatan Bangli untuk terjun langsung mengawal sekaligus mendampingi pendistribusian Bantuan Pangan Beras 10 kg untuk periode Juni hingga Juli 2025. […]

  • Komsos Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u Berlangsung Aman dan Penuh Keakraban

    Komsos Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u Berlangsung Aman dan Penuh Keakraban

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Dompu, NTB — Jumat (31/10/2025) Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u, Sertu Edi Susanto, bersama Kepala Dusun Desa Jambu melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) dengan warga di Dusun Pali, Desa Jambu, Kecamatan Hu’u, Kabupaten Dompu. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Babinsa dalam mempererat hubungan antara TNI dengan masyarakat di wilayah binaan. Dalam kegiatan tersebut, Sertu Edi Susanto mengajak […]

  • Kasdim 1601/Sumba Timur Berpartisipasi dalam Dirgahayu DWP ke-26 di Kota Waingapu

    Kasdim 1601/Sumba Timur Berpartisipasi dalam Dirgahayu DWP ke-26 di Kota Waingapu

    • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Mewakili Komandan Kodim 1601/Sumba Timur, Kasdim Mayor Inf Sambudi menghadiri acara Dirgahayu Dharma Wanita Persatuan (DWP) ke-26 yang digelar di Gedung Nasional Umbu Tipuk Marisi, Kelurahan Hambala, Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, Rabu (10/12/2025). Acara tersebut turut dihadiri oleh, Bupati Sumba Timur,Wakapolres Sumba Timur,Para Kepala Dinas se-Kabupaten Sumba Timur,Ketua Dharma […]

expand_less