Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Pentingnya Peran Babinsa dalam Menjaga Keamanan dan Kesiapsiagaan Masyarakat RateMangga

Pentingnya Peran Babinsa dalam Menjaga Keamanan dan Kesiapsiagaan Masyarakat RateMangga

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
  • visibility 27
  • comment 0 komentar

Ende, — Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Kopda Melkyanus Lebok Da Cruz, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa RateMangga, Kecamatan Ndori, Kabupaten Ende pada Rabu pagi, 20 Agustus 2025.

Kegiatan yang dimulai pukul 08.30 WITA ini berlangsung lancar dan aman hingga pukul 09.30 WITA. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa mendengarkan langsung keluhan dan permasalahan yang dihadapi masyarakat setempat serta melakukan koordinasi dengan pemerintahan desa.

Selain itu, Babinsa juga menghimbau warga untuk tetap waspada menghadapi cuaca yang tidak menentu saat ini, guna menjaga situasi dan kondisi wilayah tetap kondusif.

Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat mendapatkan sambutan positif dan antusiasme yang tinggi dari warga Desa RateMangga. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok Satkowil sebagai garda terdepan TNI AD dalam menjaga keamanan dan kebersamaan dengan masyarakat.

(Pendim1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Gerakan Pangan Murah di Pringgabaya Berjalan Aman dan Tepat Sasaran

    Gerakan Pangan Murah di Pringgabaya Berjalan Aman dan Tepat Sasaran

    • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Lombok Timur – Koramil 1615-02/Pringgabaya melaksanakan kegiatan Gerakan Pangan Murah (GPM) dalam rangka mendukung program Stabilitas Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) di wilayah Kecamatan Pringgabaya, Kabupaten Lombok Timur. Kamis(14/08/2025). Kegiatan ini berlangsung di Lapangan Desa Pohgading dengan antusiasme masyarakat yang cukup tinggi. GPM ini diadakan sebagai bentuk upaya pemerintah bersama TNI untuk menjaga ketersediaan pangan […]

  • Serka Antonius Kopa Rihi Bantu Petani Tanam Jagung di Pandawai

    Serka Antonius Kopa Rihi Bantu Petani Tanam Jagung di Pandawai

    • calendar_month Kamis, 15 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 05/Waingapu Kodim 1601/Sumba Timur, Serka Antonius Kopa Rihi, melaksanakan pendampingan kepada petani dalam kegiatan penanaman jagung di Kelurahan Kawangu, Kecamatan Pandawai, Kabupaten Sumba Timur, Kamis (15/01/2026). Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial Babinsa dalam mendukung program ketahanan pangan nasional serta meningkatkan kesejahteraan masyarakat, khususnya para petani di […]

  • Babinsa Nyanglan Hadir Beri Rasa Aman Dan Nyaman Upacar Melasti Di Pantai Watu Klotok

    Babinsa Nyanglan Hadir Beri Rasa Aman Dan Nyaman Upacar Melasti Di Pantai Watu Klotok

    • calendar_month Minggu, 2 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Klungkung,- Babinsa Nyanglan Koramil 1610-02/Banjarangkan Serda Kadek Dwi Awan bersinergi bersama Bhabinkamtibmas dan pecalang melaksanakan pengawalan dan pengamanan upacara melasti yang dirangkai dengan nunas tirta suci di tengah laut Pantai Watu Klotok, Minggu ( 02/11/25 ). Kegiatan melasti ini diikuti kurang lebih 400 warga yang merupakan rangkaian dari Ngusaba di Pura Puseh Desa Adat Nyanglan. […]

  • Lomba HUT RI Penkase Oeleta Hadirkan Empat Jenis Kegiatan

    Lomba HUT RI Penkase Oeleta Hadirkan Empat Jenis Kegiatan

    • calendar_month Minggu, 10 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Dalam rangka menyemarakkan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80 tahun 2025, Babinsa Penkase Oeleta, Koramil 1604-07/Alak, Serka Hasan Basri, memantau sekaligus menjadi juri dalam lomba tarik tambang. Kegiatan ini berlangsung meriah di wilayah Kelurahan Penkase Oeleta dengan partisipasi aktif warga. Lomba tersebut menjadi bagian dari rangkaian perayaan HUT RI yang penuh semangat kebersamaan. Sabtu […]

  • Danramil dan Forkopimcam Dampingi Kegiatan Makan Gizi Gratis untuk Anak Sekolah

    Danramil dan Forkopimcam Dampingi Kegiatan Makan Gizi Gratis untuk Anak Sekolah

    • calendar_month Selasa, 22 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka memastikan kelancaran dan kepedulian terhadap program gizi di SDN 2 Tembuku, Desa Tembuku, Kecamatan Tembuku, Kabupaten Bangli, Danramil 1626-03/Tembuku, Kapten Cke I Komang Gita bersama jajaran Forkopimcam Tembuku melaksanakan pemantauan langsung kegiatan pemberian makanan bergizi kepada para siswa, Selasa (22/07/2025). Turut hadir dalam kegiatan tersebut Camat Tembuku, Kapolsek Tembuku, Kepala Puskesmas […]

  • Lomba Olahraga Tradisional Antar SD se-Kecamatan Ubud Meriahkan HUT RI ke-80

    Lomba Olahraga Tradisional Antar SD se-Kecamatan Ubud Meriahkan HUT RI ke-80

    • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Ubud – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80 tahun 2025, Pemerintah Kecamatan Ubud menggelar lomba olahraga tradisional antar Sekolah Dasar (SD) se-Kecamatan Ubud. Kegiatan ini berlangsung pada Rabu (6/8/2025) mulai pukul 08.00 WITA di Lapangan Astina, Ubud, Kabupaten Gianyar. Turut hadir dalam kegiatan tersebut Camat Ubud I Dewa Gede Pariyatna, […]

expand_less