Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Stabilkan Pasokan dan Harga, Kodim 1628/Sumbawa Barat Gelar Gerakan Pangan Murah

Stabilkan Pasokan dan Harga, Kodim 1628/Sumbawa Barat Gelar Gerakan Pangan Murah

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
  • visibility 24
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung program pemerintah terkait Stabilitas Pasokan dan Harga Pangan (SPHP), Kodim 1628/Sumbawa Barat melalui Koramil 1628-01/Taliwang menggelar kegiatan Gerakan Pangan Murah (GPM), bertempat di Lapangan Poli, Kelurahan Sampir, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat. Rabu (20/8/2025), pukul 07.00 WITA

Adapun komoditas yang disalurkan berupa beras kemasan 5 kilogram dengan harga Rp58.000 per kemasan. Berdasarkan data, jumlah order yang masuk sebanyak 125 kilogram, namun realisasi penyaluran yang dapat disalurkan pada tahap ini mencapai 25 kilogram dengan sisa nihil.

Melalui kegiatan ini, Kodim 1628/Sumbawa Barat memastikan GPM dapat tepat sasaran dan membantu masyarakat dalam memperoleh kebutuhan pokok dengan harga terjangkau. “Gerakan Pangan Murah akan terus dilaksanakan secara berkelanjutan sebagai wujud kepedulian TNI terhadap kesejahteraan masyarakat,” ujar Babinsa Kelurahan Sampir, Koptu Fahrurozi.

Kodim 1628/Sumbawa Barat menegaskan perannya untuk mendukung upaya pemerintah daerah dalam menjaga ketersediaan pasokan pangan sekaligus menstabilkan harga di tengah masyarakat.

(Pendim 1628/SB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Cuaca Kurang Mendukung, Personel Polsek Abiansemal Tetap Sigap Atur Lalu Lintas Sore Hari

    Cuaca Kurang Mendukung, Personel Polsek Abiansemal Tetap Sigap Atur Lalu Lintas Sore Hari

    • calendar_month Minggu, 28 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Meski cuaca kurang mendukung dengan kondisi hujan yang mengguyur wilayah Kecamatan Abiansemal, personel Polsek Abiansemal tetap melaksanakan kegiatan pengaturan lalu lintas sore hari di sejumlah simpang dan jalur yang dianggap rawan terjadinya kemacetan, Sabtu (27/12/2025) sore. Kegiatan pengaturan lalu lintas ini difokuskan pada persimpangan jalan utama, kawasan dengan aktivitas masyarakat yang cukup tinggi, […]

  • Sambangi Kantor BNI Kapal, Unit Raimas Ajak Masyarakat Jaga Kondusifitas Kamtibmas

    Sambangi Kantor BNI Kapal, Unit Raimas Ajak Masyarakat Jaga Kondusifitas Kamtibmas

    • calendar_month Sabtu, 9 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 44
    • 0Komentar

    Mangupura – Dalam rangka memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat (harkamtibmas) di wilayah hukum Polres Badung, Unit Raimas Sat Samapta Polres Badung mengintensifkan pelaksanaan patroli, Kegiatan patroli tersebut dipimpin oleh Bripka Gusti Putu Wirajaya, S.H bersama tiga personel lainnya tersebut menyusuri jalur utama Denpasar – Gilimanuk dengan menyambangi kantor BNI Kapal yang terletak di jalur strategis […]

  • Kepedulian dan Kepemimpinan Dan SSK Warnai Kegiatan TMMD 125 di Desa Batuan

    Kepedulian dan Kepemimpinan Dan SSK Warnai Kegiatan TMMD 125 di Desa Batuan

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Rabu (30/7/2025) – Kepemimpinan di lapangan menjadi salah satu kunci sukses dalam pelaksanaan program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 memasuki H+7. Hal ini terlihat jelas dalam kegiatan Rehabilitasi Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) milik I Made Sudama (47), seorang buruh bangunan di Banjar Pekandelan, Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar. Program […]

  • Bantu Petani, Anggota Satgaster Pos Halibete 2 Bantu Perbaiki Pematang Sawah

    Bantu Petani, Anggota Satgaster Pos Halibete 2 Bantu Perbaiki Pematang Sawah

    • calendar_month 8 jam yang lalu
    • account_circle arash news
    • visibility 0
    • 0Komentar

    SATGASTER KODIM 1605/BELU, Personil Satgaster Kodim 1605/Belu Pos Halibete 2 Serda Hironimus Kono membantu memperbaiki pematang sawah milik Bapak Matheus Manek salah seorang petani di Dusun Lahurus, Desa Maneikun, Kecamatan Lasiolat, Kabupaten Belu NTT, Kamis (15/1/2026). Kegiatan yang dilakukan oleh Serda Hironimus Kono dalam membantu petani pada saat penyiapan lahan pertanian sawah ini sebagai salah […]

  • Semarak Latihan Tari Dadong Rerod, Persit Kodim 1617/Jembrana Siap Meriahkan Gelaran Budaya Korem 163/WSA

    Semarak Latihan Tari Dadong Rerod, Persit Kodim 1617/Jembrana Siap Meriahkan Gelaran Budaya Korem 163/WSA

    • calendar_month Jumat, 7 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 71
    • 0Komentar

    Jembrana, 7 November 2025 – Dalam rangka menyukseskan gelaran akbar Tari Kreasi Dadong Rerod Massal yang akan diselenggarakan oleh Korem 163/WSA pada Minggu, 9 November mendatang, Persit Kartika Chandra Kirana Cabang XXXVI DIM 1617/Jembrana Korcab Rem 163 PD IX/Udayana gencar meningkatkan kemampuan menari. Dipimpin langsung oleh Ketua Persit Jembrana, Ny. Vira Gafur Thalib, ibu-ibu Persit […]

  • Wujudkan Kepedulian, Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Adakan Karya Bakti Mengecat Rumah Warga

    Wujudkan Kepedulian, Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Adakan Karya Bakti Mengecat Rumah Warga

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Wini – Sebagai wujud kepedulian dan kemanunggalan TNI dengan rakyat di wilayah perbatasan, Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Barat Yonarhanud 2 Kostrad Pos Wini melaksanakan Karya Bakti untuk masyarakat Wini dengan melakukan pengecatan rumah salah satu warga di Desa Wini, Kec. Insana Utara, Kab. TTU. Kamis (08/01) Kegiatan bakti sosial tersebut dipimpin langsung oleh Wadanpos Wini, […]

expand_less