Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Bantu Stabilkan Harga Sembako, Babinsa dan Persit Gelar Bazar Murah di Ende Selatan

Bantu Stabilkan Harga Sembako, Babinsa dan Persit Gelar Bazar Murah di Ende Selatan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
  • visibility 28
  • comment 0 komentar

Ende, 20 Agustus 2025 – Dalam rangka membantu meringankan beban masyarakat di tengah fluktuasi harga kebutuhan pokok, Babinsa Koramil 1602-01/Ende bersama Ibu-ibu Persit Kartika Chandra Kirana melaksanakan kegiatan Gerakan Pangan Murah yang digelar di Pasar Mbongawani, Kelurahan Mbongawani, Kecamatan Ende Selatan, Kabupaten Ende, Nusa Tenggara Timur.

Kegiatan ini dimulai sejak pagi hari pukul 06.00 WITA, diawali dengan pemasangan tenda bazar yang menyediakan berbagai kebutuhan pokok seperti beras, gula pasir, dan minyak goreng dengan harga terjangkau. Bazar sembako murah ini menjadi bagian dari upaya Kodim 1602/Ende melalui Koramil jajarannya dalam mewujudkan ketahanan pangan dan stabilitas sosial ekonomi masyarakat.

Turut hadir dalam kegiatan ini para Babinsa Koramil 1602-01/Ende, antara lain:

Pelda Mursalim Mandar

Sertu Nuhadiman Soni

Serda Jakaria Ahmad

Didampingi oleh 4 orang Ibu-ibu Persit Koramil 1602-01/Ende, yang secara aktif ikut membantu proses pelayanan dan distribusi sembako kepada masyarakat.

Dalam kesempatan tersebut, Babinsa juga melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) dan pengamanan wilayah (pamwil) sebagai bagian dari tugas pokok satuan kewilayahan dalam menjaga stabilitas keamanan dan membina hubungan baik dengan warga. Warga yang hadir pun menyambut antusias kegiatan ini dan mengapresiasi keterlibatan TNI beserta Persit dalam membantu kebutuhan dasar mereka.

“Kami sangat terbantu dengan adanya pasar murah ini. Harga sembakonya jauh lebih murah dari biasanya, dan pelayanan dari bapak-bapak TNI dan ibu-ibu Persit sangat ramah,” ungkap salah satu warga yang tengah berbelanja.

Kegiatan berlangsung dalam kondisi tertib, aman, dan lancar, serta menunjukkan sinergi yang kuat antara aparat teritorial, Persit, dan masyarakat dalam mendukung program-program sosial kemasyarakatan di wilayah.

(Penulis Tim pendim 1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Serda Komang Yetrawan Selalu Hadir Untuk Mendukung Setiap Kegiatan Positif di Desa Binaan

    Serda Komang Yetrawan Selalu Hadir Untuk Mendukung Setiap Kegiatan Positif di Desa Binaan

    • calendar_month Sabtu, 19 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 39
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka mendukung program pengabdian kepada masyarakat, Babinsa Desa Bunutin, Koramil 01/Bangli, Kodim 1626/Bangli, Serda Komang Yetrawan, bersama Bhabinkamtibmas Desa Bunutin, Bripka I Nengah Padmayasa, menghadiri kegiatan Pengabdian Mahasiswa Fakultas Pertanian dan Bisnis Universitas Mahasaraswati (Unmas) Denpasar Tahun 2025, yang digelar di Ruang Rapat Kantor Desa Bunutin, Kecamatan/Kabupaten Bangli. Sabtu (19/7/25). Kegiatan yang […]

  • Bhabinkamtibmas Desa Tri Eka Buana Sambangi Warga Di Desa Binaannya

    Bhabinkamtibmas Desa Tri Eka Buana Sambangi Warga Di Desa Binaannya

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Kapolsek Sidemen AKP I Gusti Agung Bagus Suteja, S. IP. M. H melaksanakan kegiatan Minggu Kasih melalui Bhabinkamtibmas Desa Tri Eka Buana kepada masyarakat Sanggem Minggu (23/11/2025) bertempat di Banjar Dinas Pungutan Desa Tri Eka Buana, Kecamatan Sidemen. Bhabinkamtibmas Desa Tri Eka Buana Aipda I Made Widana dalam sambutannya menyampaikan bahwa tujuan dari kegiatan Minggu […]

  • Tegaskan Komitmen TNI Hadir Ditengah Masyarakat, Serka Yulianta Amankan Prosesi Pengabenan

    Tegaskan Komitmen TNI Hadir Ditengah Masyarakat, Serka Yulianta Amankan Prosesi Pengabenan

    • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

        Klungkung,- Dalam rangka memastikan kegiatan upacara pitra yadnya ( ngaben ) berjalan aman, tertib dan lancar, Babinsa Takmung Serka Yulianta bersinergi dengan Bhabinkamtibmas dan para pecalang menggelar pengawalan dan pengamanan, Senin ( 12/01/26 ). Kegiatan upacara keagamaan ngaben tersebut dilaksanakan terhadap almarhum I Wayan Murka ( 79 tahun ) salah satu warga Dusun […]

  • Sat Lantas Melaksanakan Pengamanan di Obyek Wisata Tirtagangga

    Sat Lantas Melaksanakan Pengamanan di Obyek Wisata Tirtagangga

    • calendar_month Minggu, 16 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem- Satuan Lalulintas. Dalam upaya menjaga situasi kamtibmas yang aman dan kondusif di wilayah hukum Polres Karangasem, personel Sat Lantas beserta Personel Polres Karangasem lainnya melaksanakan kegiatan pengamanan di objek wisata Taman Tirta Gangga, Desa Abang, Kecamatan Abang, Kabupaten Karangasem, Pada hari Minggu, 16 Nopember 2025. Kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk […]

  • Menyambut Natal, Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Hadirkan Santa Claus Berikan Bingkisan Natal

    Menyambut Natal, Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Hadirkan Santa Claus Berikan Bingkisan Natal

    • calendar_month Selasa, 23 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    ‎Eban  – Makosatgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 2 Kostrad memberi kejutan dengan hadirnya ‘Santa Claus’ ke rumah-rumah warga yang membagikan bingkisan Natal di Desa Eban, Kec. Miomaffo Barat, Kab. TTU. Senin (22/12). ‎ ‎Aksi ini merupakan wujud Satgas Pamtas dalam menyambut Hari Natal Tahun 2025 di wilayah perbatasan. Kehadiran Santa Claus sontak mengundang senyum […]

  • Tingkatkan Keamanan Wilayah, Babinsa Ende Aktif Jalin Komunikasi Sosial dengan Warga Detukeli

    Tingkatkan Keamanan Wilayah, Babinsa Ende Aktif Jalin Komunikasi Sosial dengan Warga Detukeli

    • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan wilayah dan mempererat hubungan dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Clementino P. Dasilva, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Detukeli, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende, Sabtu (25/10/2025). Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 09.00 WITA tersebut merupakan bagian dari tugas pokok satuan kewilayahan (Satkowil) dalam membina […]

expand_less