Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Kutampi Kaler Ajak Seluruh Pihak Bersatu Perangi Stunting

Babinsa Kutampi Kaler Ajak Seluruh Pihak Bersatu Perangi Stunting

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
  • visibility 23
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Dalam rangka meningkatkan kualitas kesehatan masyarakat, khususnya dalam pencegahandan penurunan angka stunting pemerintah Desa Kutampi Kaler, Kecamatan Nusa Penida, kabupaten Klungkung menggelar kegiatan rembug stunting,”Selasa (19/08/25 ).

Kegiatan yang dihadiri oleh Camat Nusa Penida, UPTD Puskesmas, Pemdes Kutampi Kaler serta berbagai pemangku kepentingan di tingkat desa serta Babinsa dan Bhabinkamtibmas ini dilaksanakan di Ruang Rapat Desa Kutampi Kaler.

Kegiatan rembug stunting ini dilaksanakan sebagai wahana dalam meningkatkan pemahaman dan pencegahan gizi buruk ( stunting ) yang ada di Desa Kutampi Kaler serta sekaligus membahas penyusunan rencana pembangunan desa tahun anggaran 2026.

Babinsa Kutampi Kaler Serka Hamid menjelaskan bahwa sampai saat ini,stunting masih menjadi salah satu permasalahan kesehatan yang harus diatasi.
Bukan tanpa alasan, stunting memiliki dampak buruk tidak hanya pada pertumbuhan fisik anak saja, namun juga perkembangan SDM anak di masa depan,”ungkapnya.

Menyingkapi hal tersebut, berbagai pihak terus berupaya optimal untuk
mencari solusi dalam pencegahan serta percepatan penurunan angka stunting,salah satunya melalui forum rembug stunting ini,”ujarnya.

Jadi digelarnya rembug stunting ini bertujuan untuk memastikan bahwa
program pencegahan dan penanganan stunting dapat berjalan lebih efektif di tingkat desa, “jelasnya.

Terpisah, Wadanramil 1610-04/Nusa Penida Kapten Inf Gede Putra Yadnya
menegaskan bahwa permasalahan stunting adalah tugas bersama. Seluruh pihak terkait dan masyarakat itu sendiri harus dapat bersinergi dan saling mendukung.

Berbagai program dan kegiatan terus digulirkan pemerintah dalam penanganan stunting ini, tak terkecuali pihaknya sebagai satuan kewilayahan.Namun tanpa ada dukungan dari masyarakat itu sendiri, tentu hal tersebut menjadi sia-sia dan tidak akan optimal,”lanjutnya.

Pencegahan dan penurunan angka stunting harus menjadi prioritas bersama. Jadi mari bersama-sama kita bersatu dan bergerak untuk memerangi stunting ini, demi mewujudkan anak-anak masa depan yang sehat dankuat,”pungkas Wadanramil. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pentabisan Imam Baru Dihadiri Babinsa Dan Sekda Kupang

    Pentabisan Imam Baru Dihadiri Babinsa Dan Sekda Kupang

    • calendar_month Minggu, 27 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, — Babinsa Kelurahan TDM/Kayu Putih Koramil 1604-01/Kupang, Sersan Kepala Alexander Tanesib menghadiri undangan Misa Pentabisan dan Syukuran Imam Baru P. Gabriel Rionaldo Wijaya Emar, OFM. Kegiatan penuh makna tersebut digelar di Aula Paroki Santo Petrus Rasul TDM, RT 18 RW 05, Kelurahan TDM, Kecamatan Oebobo, Kota Kupang. Minggu (27/07/2025). Turut hadir dalam perayaan tersebut […]

  • Kapolsek Marga Pimpin Penyaluran Pangan Beras SPHP Murah Untuk Warga Masyarakat

    Kapolsek Marga Pimpin Penyaluran Pangan Beras SPHP Murah Untuk Warga Masyarakat

    • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Marga Jumat, (12/09/2025), pukul 13.00 s/d 14.30 wita, bertempat sebelah selatan pasar belayu menyalurkan pangan beras SPHP murah polres tabanan bersama bulog kediri 1 kab tabanan dalam rangka stabilisasi pasokan dan harga pangan beras SPHP (Stabilisasi Pasokan Harga Pangan). “Kapolsek Marga didampingi ps kanit reskrim, ps kasium dan anggota satgas pangan berbaur langsung […]

  • Sat Binmas Polresta Denpasar Gelar Sosialisasi dan Dialog Perlindungan Hukum Guru di JB School Kuta

    Sat Binmas Polresta Denpasar Gelar Sosialisasi dan Dialog Perlindungan Hukum Guru di JB School Kuta

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Denpasar – Dalam rangka menciptakan lingkungan pendidikan yang aman dan kondusif, Satuan Binmas Polresta Denpasar menggelar kegiatan sosialisasi dan imbauan Kamtibmas sekaligus pelaksanaan program “Minggu Kasih” bersama para guru dan kepala sekolah JB School Kuta, pada Selasa, 15 Juli 2025. Kegiatan yang berlangsung di aula JB School Kuta ini dipimpin langsung oleh Kasat Binmas Polresta […]

  • TNI Hadir untuk Rakyat: Babinsa Ende Bangun Rumah Bersama Masyarakat Ndori

    TNI Hadir untuk Rakyat: Babinsa Ende Bangun Rumah Bersama Masyarakat Ndori

    • calendar_month Sabtu, 26 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Serda Yosef Ati, melaksanakan kegiatan karya bakti, komunikasi sosial (Komsos), dan pengamanan wilayah (Pamwil) di Desa Lunggaria, Kecamatan Ndori, Kabupaten Ende, Sabtu (26/7/2025). Kegiatan dimulai pukul 08.45 WITA, di mana Babinsa turut serta membantu pembangunan rumah milik Bapak Ahmad Jalaludin, seorang warga setempat. Gotong […]

  • Letkol Inf Trijuang Danarjati Turun Langsung Bagikan Sembako di Wilayah Kab. Tabanan

    Letkol Inf Trijuang Danarjati Turun Langsung Bagikan Sembako di Wilayah Kab. Tabanan

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Tabanan – Guna memperkuat hubungan dan kepedulian terhadap masyarakat, khususnya dalam meringankan beban hidup di masa yang menantang, Kodim 1619/Tabanan menggelar kegiatan Bakti Teritorial Prima dalam rangka HUT TNI ke-80 dengan membagikan paket sembako yang dipimpin langsung oleh Dandim Letkol Inf Trijuang Danarjati, S.A.P., M.I.P. Kegiatan ini menyasar warga kurang mampu yang tersebar di beberapa […]

  • Sinergi Babinsa dan Warga Wujudkan Situasi Kondusif di Desa Kelusa

    Sinergi Babinsa dan Warga Wujudkan Situasi Kondusif di Desa Kelusa

    • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Gianyar – Payangan, Rabu (17/9/2025) Dalam rangka menjalin komunikasi dengan warga di daerah binaan, Babinsa Desa Kelusa Koramil 1616-07/Payangan Serma I Wayan Yasa melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) di rumah Kelian Dinas Banjar Yehtengah, I Wayan Mandiarta. Kegiatan ini dilakukan sebagai bagian dari upaya pengumpulan data teritorial (Puldata) sekaligus mempererat tali silaturahmi dengan masyarakat setempat. […]

expand_less