Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Sampalan Tengah Terus Motivasi Para Orang Tua Untuk Manfaatkan Postandu Demi Kesehatan Buah Hati

Babinsa Sampalan Tengah Terus Motivasi Para Orang Tua Untuk Manfaatkan Postandu Demi Kesehatan Buah Hati

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
  • visibility 23
  • comment 0 komentar

Klungkung, – Sebagai wujud perhatian dan kepedulian Babinsa terhadap kesehatan anak-anak di wilayah binaannya, Serka Made Arta Babinsa Sampalan Tengah melaksanakan pendampingan kegiatan Posyandu Balita, Senin ( 18/08/25 ).

Kegiatan Posyandu Balita tersebut digelar di Dusun Jabon, Desa Sampalan Tengah,Kecamatan Dawan, Kabupaten Klungkung tersebut dihadiri oleh Kadus Jabon ,Kader Posyandu Dusun Jabon ,Bidan Desa Sampalan Tengah, Kader Desa Siaga, Petugas Puskesmas Dawan II.

Dalam pendampingannya, Babinsa Sampalan Tengah Serka Made Arta menyampaikan bahwa kegiatan Posyandu Balita ini merupakan pelayanan kesehatan kepada Balita dan anak.

Disamping pemeriksaan rutin, dalam Posyandu ini juga dilakukan pengecekan tumbuh kembang anak dengan melakukan penimbangan berat badan, pengukuran tinggi badan, lingkar kepala dan lingkar lengan, “ujarnya.

Menurut Babinsa jajaran Koramil 1610-03/Dawan ini, kegiatan Posyandu ini dilaksanakan secara rutin setiap 1 bulan sekali, ” jelasnya.

Hasil pemeriksaan dan pengecekan setiap bulan ini , akan dicatat ke buku Kartu Menuju Sehat ( KMS ) sebagai sarana dan data untuk mengetahui pertumbuhan anak tiap bulannya, “lanjutnya.

Jadi kegiatan Posyandu ini memiliki peranan penting dalam peningkatan kualitas kesehatan Balita. Untuk itu kepada para orang tua jangan ragu untuk rutin membawa buah hati nya ke Posyandu, ” tegasnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Keroya Aktif Patroli Malam, Ciptakan Lingkungan Aman dan Kondusif

    Babinsa Keroya Aktif Patroli Malam, Ciptakan Lingkungan Aman dan Kondusif

    • calendar_month Jumat, 2 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur. Babinsa Desa Keroya Serda Sukardi, Jumat (02/01/2026), melaksanakan kegiatan patroli kongkow-kongkow bersama masyarakat di wilayah Desa Keroya, Kecamatan Aikmel, Kabupaten Lombok Timur. Jumat (02/01/2026). ‎ ‎Kegiatan patroli tersebut bertujuan untuk mempererat silaturahmi serta meningkatkan kepedulian masyarakat terhadap situasi keamanan dan ketertiban lingkungan desa. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa mengingatkan kepada masyarakat bersama pihak Keamanan […]

  • Kesadaran Lingkungan Meningkat lewat Patroli dan Pengawasan di Taman Nasional Tambora

    Kesadaran Lingkungan Meningkat lewat Patroli dan Pengawasan di Taman Nasional Tambora

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Bima. Pada hari Rabu tanggal 16 Juli 2025 anggota Posramil Tambora bersama anggota Posramil Sanggar Koramil 1608-05/Donggo dan DPP Serka Usman beserta dua orang anggota melaksanakan patroli gabungan di kawasan Taman Nasional Tambora, tepatnya di area So Wuntu Grip 167, Desa Piong, Kecamatan Sanggar, Kabupaten Bima. Patroli ini bertujuan untuk membatasi aktivitas masyarakat yang melakukan […]

  • Tingkatkan Kualitas Pelayanan Publik, Proses Pelayanan BPKB Polres Karangasem Semakin Cepat dan Transparan

    Tingkatkan Kualitas Pelayanan Publik, Proses Pelayanan BPKB Polres Karangasem Semakin Cepat dan Transparan

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Satuan Lalu Lintas Polres Karangasem terus berupaya meningkatkan kualitas pelayanan publik, khususnya dalam pengurusan Buku Pemilik Kendaraan Bermotor (BPKB). Langkah ini merupakan bagian dari komitmen Polri dalam mewujudkan pelayanan yang cepat, mudah, dan transparan kepada masyarakat. Jumat, 31 Oktober 2025. Pelayanan BPKB di Polres Karangasem kini dilaksanakan dengan sistem yang terintegrasi dan berbasis digital. Pemohon […]

  • Babinsa Kopda Khairil Dorong Kesadaran Warga Jaga Kesehatan dan Keamanan di Detukeli

    Babinsa Kopda Khairil Dorong Kesadaran Warga Jaga Kesehatan dan Keamanan di Detukeli

    • calendar_month Sabtu, 4 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Detukeli, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole melakukan kegiatan monitoring, pengamanan wilayah (Pamwil), dan komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat Desa Watunggere Marilonga, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende. Kegiatan ini berlangsung pada Sabtu, 5 Oktober 2025, mulai pukul 09.00 WITA hingga selesai. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa Kopda Khairil M. bersama sekitar 7 warga masyarakat melakukan pemantauan perkembangan situasi keamanan wilayah […]

  • Bhabinkamtibmas Desa Mengwi Bersama Pemdes Laksanakan Sidak Duktang Non Permanen

    Bhabinkamtibmas Desa Mengwi Bersama Pemdes Laksanakan Sidak Duktang Non Permanen

    • calendar_month Minggu, 27 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Mengwi – Untuk menjaga situasi kamtibmas tetap aman dan kondusif Bhabinkamtibmas Desa Mengwi Aiptu Ida Bagus Oka Darma Putra bersinergi dengan Pemerintahan Desa (pemdes) Mengwi untuk melaksanakan sidak penduduk pendatang non permanen yang tinggal diwilayah Desa Mengwi, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung. Sabtu (26/7/2025) pukul 21.00 wita Dalam kegiatan tersebut turut hadir yakni Perbekel Desa Mengwi […]

  • ‎Patroli Gabungan Lanjutkan Investigasi Pembalakan Liar

    ‎Patroli Gabungan Lanjutkan Investigasi Pembalakan Liar

    • calendar_month Sabtu, 9 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    NTB — Sumbawa, Berdasarkan hasil temuan patroli sebelumnya dan keterangan dari pelaku illegal logging yang telah diamankan, tim gabungan Kesatuan Pengelolaan Hutan (KPH) Batulanteh dan Kodim 1607/Sumbawa kembali melaksanakan patroli lanjutan di Sektor Kawasan Hutan Lindung Dusun Uma Buntar, Desa Pelat, Kecamatan Unter Iwes, Kabupaten Sumbawa. Sabtu (09/08/2025). ‎ ‎Kegiatan diikuti sembilan personel, terdiri dari […]

expand_less