Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Bhabinkamtibmas Desa Kamasan Amankan Jalan Santai ST Mahadwija Banjar Geria

Bhabinkamtibmas Desa Kamasan Amankan Jalan Santai ST Mahadwija Banjar Geria

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 13 Jul 2025
  • visibility 39
  • comment 0 komentar

Klungkung – Bhabinkamtibmas Desa Kamasan, Aiptu I Nyoman Diana, melaksanakan pengamanan kegiatan jalan santai yang diselenggarakan oleh Sekaa Teruna (ST) Mahadwija Banjar Geria, Desa Kamasan). Kegiatan ini merupakan bagian dari rangkaian perayaan HUT ST Mahadwija Banjar Geria, (13/7).

Rute jalan santai dimulai dari Banjar Geria, lurus ke Banjar Sangging, belok kiri di simpang Yeh Cau menuju Desa Tojan, lalu ke Banjar Jelantik, belok kiri menuju Banjar Pande Mas, dan berakhir di Banjar Geria melalui perempatan Pasar Kamasan.

Setelah kegiatan jalan santai selesai, dilanjutkan dengan senam sehat bersama, pengundian kupon berhadiah, serta berbagai lomba hiburan, termasuk lomba joged, yang berlangsung meriah dan penuh antusiasme warga.

Kapolsek Klungkung, Kompol I Wayan Sujana, S.H., M.M., menyampaikan apresiasinya terhadap semangat kebersamaan yang ditunjukkan oleh generasi muda dalam kegiatan tersebut.

“Kami dari Polsek Klungkung mendukung penuh kegiatan positif kepemudaan seperti ini. Selain mempererat persaudaraan, kegiatan ini juga mengajak masyarakat untuk hidup sehat dan menjaga kamtibmas. Kehadiran Bhabinkamtibmas di tengah kegiatan masyarakat adalah wujud pelayanan dan pengayoman Polri,” ujar Kapolsek.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wujudkan Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Maurole Laksanakan Puldata dan Pemantauan Wilayah

    Wujudkan Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Maurole Laksanakan Puldata dan Pemantauan Wilayah

    • calendar_month Senin, 1 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka meningkatkan pembinaan teritorial dan menjaga stabilitas keamanan di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Yudha Santoso, melaksanakan kegiatan Monitoring, Pengumpulan Data Teritorial (Puldatater), Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Niranusa, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende. Kegiatan berlangsung pada Senin pagi pukul 08.30 WITA hingga selesai, dengan melibatkan aparat desa dan […]

  • Respon Cepat Polsek Abang Laksanakan Himbauan Polsek Abang terkait Kamtibselcarlantas di Wilayah Kecamatan Abang

    Respon Cepat Polsek Abang Laksanakan Himbauan Polsek Abang terkait Kamtibselcarlantas di Wilayah Kecamatan Abang

    • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Pada hari Rabu tanggal 15 Oktober 2025 pukul 11.30 Wita Kapolsek Abang melaksanakan Sambang sekaligus memberikan himbauan sebagai tindak lanjut guna terciptanya keamanan dalam berlalu lintas dan mencegah adanya laka lantas, bertempat di SMP N 2 Abang, Bd. Kebon, Desa Kertha Mandala, Kec. Abang Karangasem menyikapi Adanya informasi terkait dengan mobil pick up yang mengantar […]

  • Si Propam Polres Karangasem Gelar Pemeriksaan Gaktibplin Usai Apel Pagi

    Si Propam Polres Karangasem Gelar Pemeriksaan Gaktibplin Usai Apel Pagi

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Polres Karangasem – Polsek Sidemen, Usai pelaksanaan apel pagi, seluruh personel Polsek Sidemen menjalani pemeriksaan Penegakan Ketertiban dan Disiplin (Gaktibplin) secara mendadak dari Si Propam Polres Karangasem, Kamis (17/07/25) pagi. Kegiatan ini dilaksanakan oleh Seksi Propam Polres Karangasem yang dipimpin langsung oleh kanit Provos Polres Karangasem Ipda I Wayan Sukada S.H di dampingi Kapolsek Sidemen […]

  • Bersama Relawan SPPG, Polres Badung Hadirkan Layanan Gizi Berkualitas

    Bersama Relawan SPPG, Polres Badung Hadirkan Layanan Gizi Berkualitas

    • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Mangupura – Dalam upaya memperkuat pelayanan pemenuhan gizi bagi masyarakat, Polres Badung melalui Bagian SDM melaksanakan kegiatan Sosialisasi dan Rekrutmen Relawan Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG), Rabu (17/9/2025) di Aula Mako Polsek Petang. Kegiatan ini bertujuan menjaring masyarakat yang memiliki kepedulian sosial dan kesiapan untuk berperan aktif dalam pengolahan serta distribusi makanan bergizi di lingkungan […]

  • Babinsa Koramil 01 Ba’a Pantau Program Makanan Bergizi Gratis di 17 Titik di Rote Ndao

    Babinsa Koramil 01 Ba’a Pantau Program Makanan Bergizi Gratis di 17 Titik di Rote Ndao

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 20 Oktober 2025 – Dalam rangka mendukung program pemerintah untuk meningkatkan gizi anak-anak sekolah dan masyarakat, Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Serka David Bullen, melaksanakan kegiatan monitoring pelaksanaan Program Makanan Bergizi Gratis (MBG) di Kabupaten Rote Ndao, Senin (20/10/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 07.00 WITA ini berlangsung di Kompleks Perkantoran Ti’i Langga Permai, Jalan Lekunik, […]

  • Polres Bangli Laksanakan Patroli Bersama Masyarakat Menjaga Negeri

    Polres Bangli Laksanakan Patroli Bersama Masyarakat Menjaga Negeri

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Bangli, 14 September 2025 – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah Kabupaten Bangli, Personil Polres Bangli melaksanakan patroli bersama masyarakat pada Minggu, 14 September 2025, pukul 22.00 WITA hingga 04.00 WITA. Kegiatan patroli ini dipimpin oleh Padal AKP I Wayan Suartika, bersama 18 personil lainnya. Patroli ini dilaksanakan berdasarkan Surat Perintah […]

expand_less