Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Polairud Polres Gianyar Gencarkan Patroli Pesisir di Pantai Masceti

Polairud Polres Gianyar Gencarkan Patroli Pesisir di Pantai Masceti

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
  • visibility 27
  • comment 0 komentar

Gianyar – Satuan Polisi Perairan dan Udara (Polairud) Polres Gianyar terus meningkatkan intensitas patroli di wilayah pesisir, salah satunya di Pantai Masceti, Desa Medahan, Kecamatan Blahbatuh, Gianyar, Senin (18/8/2025).

Kegiatan patroli dipimpin Pawas Aiptu Dewa Gede Mayun bersama personel Aiptu Gede Ardana dan Brigadir Ngakan Made Ardika. Dalam patroli rutin tersebut, personel menyisir sepanjang Pantai Masceti sekaligus memberikan imbauan kamtibmas dan keselamatan kepada masyarakat yang berkunjung.

Situasi pantai terpantau ramai oleh pengunjung maupun pedagang. Personel Polairud mengingatkan masyarakat agar selalu waspada, berhati-hati saat beraktivitas di pantai, serta memperhatikan faktor keselamatan. Dari laporan di lapangan, kondisi cuaca cerah, air laut surut, ombak landai, dan tidak ditemukan adanya hal menonjol. Secara umum kegiatan berlangsung aman, tertib, dan lancar.

Kasat Polairud Polres Gianyar, AKP I Ketut Nariawan, S.H., M.H., menegaskan bahwa patroli pesisir merupakan bagian dari upaya Polres Gianyar dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah perairan.

“Patroli rutin ini kami laksanakan untuk memberikan rasa aman kepada masyarakat pesisir, mencegah terjadinya tindak kriminal di wilayah pantai, sekaligus mengingatkan masyarakat agar tetap memperhatikan keselamatan saat beraktivitas. Kehadiran Polairud diharapkan dapat menghadirkan rasa tenang dan nyaman bagi warga maupun pengunjung Pantai Masceti,” ujar AKP I Ketut Nariawan.

Dengan adanya patroli yang berkesinambungan, Polairud Polres Gianyar berkomitmen untuk menjaga situasi kamtibmas tetap kondusif di kawasan pesisir dan perairan Gianyar.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa dan Aparat Dusun Lakukan Monitoring Keamanan Pekarangan Warga di Rote Ndao

    Babinsa dan Aparat Dusun Lakukan Monitoring Keamanan Pekarangan Warga di Rote Ndao

    • calendar_month Rabu, 19 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Rote Ndao — Pada hari Rabu, tanggal 19 November 2025 pukul 11.30 WITA, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua Sertu Jose Timo bersama Kepala Dusun Oelaba Barat, Bapak Husni Madi, melaksanakan kegiatan pemeriksaan pagar di sekitar pekarangan rumah warga. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya pembinaan teritorial untuk menjaga ketertiban dan keamanan lingkungan. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa bersama […]

  • TMMD Gianyar: Letkol Rizal Wijaya Utamakan Peningkatan Fasilitas Sanitasi untuk Masyarakat

    TMMD Gianyar: Letkol Rizal Wijaya Utamakan Peningkatan Fasilitas Sanitasi untuk Masyarakat

    • calendar_month Kamis, 24 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati Kamis, (24/7/2025) — Kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 yang tengah berlangsung di wilayah Kabupaten Gianyar terus menunjukkan progres signifikan. Salah satu sasaran fisik yang kini tengah digarap adalah rehabilitasi 1 unit MCK umum di Pura Dalem Alas Arum, yang saat ini telah mencapai 5% pengerjaan awal. Dansatgas TMMD ke-125, Letkol […]

  • Sambut HUT TNI ke-80, Kodim 1603/Sikka Gelar Futsal Turnamen

    Sambut HUT TNI ke-80, Kodim 1603/Sikka Gelar Futsal Turnamen

    • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Dalam rangka memperingati HUT TNI ke-80 tahun 2025, Dandim 1603/Sikka Letkol Arm Denny Riesta Permana S. Sos., memimpin Upacara Pembukaan Turnamen Futsal yang berlangsung di Lapangan Futsal Gelora Samador, Jalan Gajah Mada, Kelurahan Madawat, Kecamatan Alok, Kabupaten Sikka, pada Kamis (11/9/2025). Turut hadir dalam kegiatan tersebut sejumlah pejabat daerah, di antaranya Wakil Bupati Sikka, […]

  • Bentuk Sinergi TNI-Polri Guna Mendukung Peningkatan Produksi Pertanian dan Kesejahteraan Petani

    Bentuk Sinergi TNI-Polri Guna Mendukung Peningkatan Produksi Pertanian dan Kesejahteraan Petani

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Bangli – Guna mendukung peningkatan produksi pertanian dan kesejahteraan petani, Babinsa Kelurahan Bebalang, Kopda I Nengah Sudarma dari Koramil 01/Bangli, Kodim 1626/Bangli, bersama Bhabinkamtibmas Kelurahan Bebalang Aiptu I Nyoman Dama, melaksanakan pendampingan penyaluran bantuan benih padi varietas Inpari 32 dan pupuk organik cair kepada 97 orang anggota Subak Lagaan, yang berlangsung di Lingkungan Tegal, Kelurahan […]

  • Mengawali penugasan sebagai pejabat baru, Dandim 1623/Karangasem dampingi Pangdam IX/Udy melaksanakan wisata religi

    Mengawali penugasan sebagai pejabat baru, Dandim 1623/Karangasem dampingi Pangdam IX/Udy melaksanakan wisata religi

    • calendar_month Sabtu, 16 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Komandan Kodim (Dandim) 1623/Karangasem Letkol Inf Gurbasa Samosir melaksanakan pendampingan kepada Pangdam IX/Udayana Mayjen TNI Piek Budyakto,.SH.,MH dalam rangka wisata religi di Pura Lempuyang Luhur, Banjar Dinas Purwayu, Desa Tribuana, Kec.Abang, Kab. Karangasem pada Jumat (15/08/25) Turut mendampingi dalam kegiatan tersebut Asrendam lX/udy Kolonel Inf Muhamad A’an Setiawan, S.Sos., M.I.Pol, Aslog kasdam lX/Udy […]

  • Sinergi TNI dan Petani: Babinsa Menala Amankan Proses Panen Padi

    Sinergi TNI dan Petani: Babinsa Menala Amankan Proses Panen Padi

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung ketahanan pangan dan memastikan kelancaran proses panen padi, Babinsa Kelurahan Menala dari Koramil 1628-01/Taliwang, Serda A. Rahman, melaksanakan kegiatan pengawalan panen padi dan gabah di wilayah binaannya. Rabu (23/07/2025), pukul 10.35 WITA. Pengawalan panen tersebut dilaksanakan di lahan milik Bapak Wildan dan rekan-rekannya yang tergabung dalam Kelompok Tani […]

expand_less