Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Wujudkan Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Terlibat Langsung dalam Pamwil di Pelabuhan IPPI

Wujudkan Kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Terlibat Langsung dalam Pamwil di Pelabuhan IPPI

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
  • visibility 23
  • comment 0 komentar

Ende, Dalam rangka mendukung tugas kewilayahan serta memastikan keamanan dan ketertiban wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Jakaria Ahmad, melaksanakan kegiatan monitoring, komunikasi sosial (komsos), serta pengamanan wilayah (pamwil) di Pelabuhan IPPI, Kelurahan Tetandara, Kecamatan Ende Selatan, Kabupaten Ende, pada Minggu dini hari (18/08/2025).

Kegiatan ini dilakukan seiring dengan kedatangan dan keberangkatan Kapal Laut Darma Kartika V yang bersandar di Pelabuhan IPPI pada pukul 01.00 WITA, dan kemudian diberangkatkan kembali menuju Pelabuhan Tenau, Kupang, pada pukul 04.30 WITA.

Dalam kegiatan tersebut, Babinsa bersinergi dengan berbagai instansi dan unsur pengamanan, antara lain:

Personel TNI AL Ende

Anggota KP3 Laut Polres Ende

Petugas Karantina

Petugas Kesehatan Pelabuhan (KKP) Kabupaten Ende

Petugas Pelindo Ende

Staf Darma Rucitra

Adapun rangkaian kegiatan difokuskan pada pemantauan dan pengamanan proses kedatangan penumpang serta bongkar muatan dari kapal. Kehadiran Babinsa sebagai bagian dari satuan komando kewilayahan merupakan bagian dari pelaksanaan tugas pokok dalam membantu mengatasi kesulitan masyarakat serta mempererat kemanunggalan TNI dan rakyat.

Kegiatan berlangsung aman, tertib, dan lancar.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1624-04/Omesuri Turut Serta dalam Rapat Pembentukan Desa Ramah Perempuan dan Peduli Anak

    Babinsa Koramil 1624-04/Omesuri Turut Serta dalam Rapat Pembentukan Desa Ramah Perempuan dan Peduli Anak

    • calendar_month Selasa, 23 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Lembata – Babinsa Koramil 1624-04/Omesuri, Pratu Yudha Maya, melaksanakan monitoring wilayah sekaligus turut serta dalam rapat sosialisasi pembentukan Desa/Kelurahan Ramah Perempuan dan Peduli Anak (DRPPA) serta fasilitasi penyusunan rencana aksi, yang dilaksanakan di Desa Atawalupang, Kecamatan Buyasuri, Kabupaten Lembata, Senin (22/12/2025). Rapat tersebut bertujuan mendukung program pemerintah dalam mewujudkan lingkungan desa yang aman, inklusif, serta […]

  • Pendampingan Panen Padi, Wujud Kepedulian Babinsa kepada Petani Desa Nebe

    Pendampingan Panen Padi, Wujud Kepedulian Babinsa kepada Petani Desa Nebe

    • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Babinsa Koramil 1603-02/Talibura Kodim 1603/Sikka, Praka Yosep Yarius, melaksanakan kegiatan pendampingan panen padi bersama masyarakat Desa Nebe, Kecamatan Talibura, Kabupaten Sikka. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya TNI AD dalam mendukung ketahanan pangan dan memastikan hasil pertanian masyarakat dapat dipanen secara optimal, Selasa (06/01/2026). Kegiatan pendampingan ini merupakan pelaksanaan tugas pembinaan teritorial Babinsa di […]

  • Koramil 1608-03/Sape Bersama Warga Awasi Situasi Wilayah di Desa Lambu

    Koramil 1608-03/Sape Bersama Warga Awasi Situasi Wilayah di Desa Lambu

    • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Sape _ Pada Rabu malam, 19 November 2025, Serka Bambang selaku Babinsa Kelurahan Lambu dan beberapa anggota Koramil 1608-03/Sape, menggelar kegiatan Patroli Siskamling di wilayah Kecamatan Sape dan Kecamatan Lambu Kabupaten Bima. Kegiatan ini bertujuan memantau situasi keamanan dan mengantisipasi berbagai kemungkinan gangguan saat musim hujan tiba. Patroli malam ini diikuti oleh total 2 anggota […]

  • Unit Lalu Lintas Polsek Kuta Selatan Lakukan Pemantauan Dan Edukasi Kendaraan Besar Di Tanjakan Goa Gong Jimbaran

    Unit Lalu Lintas Polsek Kuta Selatan Lakukan Pemantauan Dan Edukasi Kendaraan Besar Di Tanjakan Goa Gong Jimbaran

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 40
    • 0Komentar

    Kuta Selatan, Guna menjaga kelancaran arus lalu lintas serta mencegah potensi kecelakaan, Unit Lalu Lintas Polsek Kuta Selatan yang dipimpin oleh Iptu Ida Bagus Suardika melaksanakan kegiatan pemantauan arus lalu lintas di kawasan tanjakan Goa Gong, Jimbaran, Selasa (15/7/2025). Dalam kegiatan, personel Unit Lalu Lintas Polsek Kuta Selatan melakukan pemantauan situasi arus lalu lintas sekaligus […]

  • Polsek Baturiti Amankan Pelaksanaan Ngaben

    Polsek Baturiti Amankan Pelaksanaan Ngaben

    • calendar_month Sabtu, 9 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Baturiti, Sabtu 09 Agustus 2025 Guna tetap menciptakan sitkamtibmas agar tetap aman dan kondusif, Personil piket fungsi Polsek Baturiti dipimpin Pawas Iptu I Made Suartama, S.H. melaksanakan pengamanan dan pengawalan prosesi upacara ngaben di Banjar Baturiti Desa Baturiti Kec. Baturiti Kab. Tabanan. Kegiatan ini dilakukan pada hari Sabtu 09 Agustus 2025, […]

  • Sinergi Babinsa dan Pemerintah Desa Daha Wujudkan Kamtibmas

    Sinergi Babinsa dan Pemerintah Desa Daha Wujudkan Kamtibmas

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Hu’u, NTB – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u melaksanakan kegiatan patroli ronda malam pada Jumat malam, 9 Januari 2026, di wilayah Desa Daha, Kecamatan Hu’u. Kegiatan ronda malam tersebut dilaksanakan oleh Babinsa Desa Daha, Sertu Abdullah Maulana, bersama staf Desa Daha serta para Kepala Dusun yang ada di wilayah desa […]

expand_less