Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Polsek Baturiti Tingkatkan Patroli Malam Guna Cegah Kriminalitas

Polsek Baturiti Tingkatkan Patroli Malam Guna Cegah Kriminalitas

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
  • visibility 30
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan – Polsek Baturiti, Senin 18 Agustus 2025.
Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Minggu – Senin (17 – 18/08/25) mulai pukul 23.00 s.d. 02.15 Wita, Personil piket fungsi Polsek Baturiti yang dipimpin oleh Perwira Pengawas secara rutin melaksanakan patroli malam di wilayah hukumnya. Kegiatan ini difokuskan untuk mencegah terjadinya tindak kriminalitas dan memberikan rasa aman kepada warga.
Patroli yang digelar pada malam hingga dini hari ini menyasar lokasi-lokasi rawan seperti permukiman penduduk, objek vital, dan jalur-jalur sepi yang sering dimanfaatkan pelaku kejahatan. Petugas patroli tidak hanya sekadar melintas, namun juga berhenti sejenak untuk memantau situasi dan berdialog dengan masyarakat yang ditemui.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I PUTU BAYU PATI, S. I. K., M. H., Kapolsek Baturiti Kompol I Komang Agus SudarsanaS.E. menyatakan bahwa patroli malam merupakan salah satu strategi efektif untuk menekan angka kriminalitas. “Dengan meningkatkan kehadiran polisi di lapangan, kami berharap dapat mempersempit ruang gerak pelaku kejahatan dan membuat mereka berpikir dua kali sebelum melakukan aksinya,” ujar Kompol I Komang Agus Sudarsana, S.E.

Selain pencegahan kriminalitas, patroli malam ini juga dimanfaatkan untuk menyampaikan imbauan kamtibmas kepada masyarakat. Warga diimbau untuk selalu waspada, mengunci rumah dan kendaraan dengan baik, serta segera melaporkan kepada pihak kepolisian jika melihat atau mengetahui adanya indikasi tindak kejahatan.
Kegiatan patroli malam ini akan terus digalakkan Polsek Baturiti sebagai komitmen dalam menciptakan lingkungan yang aman dan nyaman bagi seluruh warga Baturiti.

(Humas Polsek Baturiti)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Daha Dampingi Penyaluran Makan Siang Bergizi untuk 559 Pelajar

    Babinsa Daha Dampingi Penyaluran Makan Siang Bergizi untuk 559 Pelajar

    • calendar_month Kamis, 28 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Dalam upaya mendukung program pemerintah terkait peningkatan gizi anak sekolah dan pencegahan stunting, Babinsa Desa Daha Koramil 1614-03/Hu’u, Kodim 1614/Dompu, Sertu A. Maulana melaksanakan pendampingan kegiatan makan siang bergizi bagi ratusan siswa di wilayah binaannya, Kamis (28/8/2025). Kegiatan dimulai sekitar dengan jumlah penerima manfaat sebanyak 559 siswa yang tersebar di empat sekolah. […]

  • Cegah terjadinya Kriminalitas pada malam hari, Polsek Penebel laksanakan Patroli Blue Light

    Cegah terjadinya Kriminalitas pada malam hari, Polsek Penebel laksanakan Patroli Blue Light

    • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Polres Tabanan, Polsek Penebel Selasa 5 Agustus 2025 pkl 02.00 wita sampai dengan 04.00 wita Guna menjaga situasi Kamtibmas di Wilkum Polsek Penebel agar tetap aman dan kondusip terutama di malam hari, Personil Polsek Penebel setiap malam menggelar Patroli Blue Light, dengan sasaran Perbankan/Atm, SPBU, Pasar senggol, pemukiman penduduk dan tempat – tempat rawan C3 […]

  • Jaga Kondusivitas, Babinsa Maurole Ajak Warga Niranusa Perkuat Keamanan Lingkungan

    Jaga Kondusivitas, Babinsa Maurole Ajak Warga Niranusa Perkuat Keamanan Lingkungan

    • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Ende, — Dalam rangka memastikan keamanan wilayah serta memperkuat kedekatan dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Desa Niranusa, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende. Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 08.10 WITA tersebut dipimpin oleh Sertu Donatus Kiri, Babinsa Desa Niranusa. Kehadiran Babinsa mendapatkan sambutan baik dari warga yang […]

  • Kodim Klungkung Tambah Kekuatan, Mayor Inf Suparno Hadi Resmi Bergabung

    Kodim Klungkung Tambah Kekuatan, Mayor Inf Suparno Hadi Resmi Bergabung

    • calendar_month Senin, 25 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Klungkung,- Upacara rutin hari Senin yang berlangsung di Makodim 1610/Klungkung pada Senin ( 25/08/25 ) terlihat berlangsung tak seperti biasanya. Bukan tanpa alasan, upacara rutin yang dipimpin langsung Dandim 1610/Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., M.M., M.Han tersebut diwarnai dengan tradisi penerimaan anggota baru yang dirangkai dengan penyerahan tugas dan tanggung jawab jabatan Danramil 1610-04/Nusa […]

  • Pastikan Kualitas Jalan Usaha Tani, Lettu Cpl Prajana Pimpin Langsung di Lapangan

    Pastikan Kualitas Jalan Usaha Tani, Lettu Cpl Prajana Pimpin Langsung di Lapangan

    • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Selasa (12/8/2025) — Memasuki hari ke-20 pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125, pembangunan Jalan Usaha Tani yang menghubungkan Banjar Lantangidung dan Banjar Penida di Desa Batuan terus menunjukkan progres signifikan. Proyek ini dilengkapi dengan saluran air primer dan jalan setapak untuk mendukung kelancaran akses pertanian warga. Dansatgas TMMD ke-125, Letkol Kav […]

  • Dandim 1608/Bima Letkol Inf. Andi Lulianto Pimpin Pengawalan dan Pengamanan Aksi Demonstrasi Mahasiswa

    Dandim 1608/Bima Letkol Inf. Andi Lulianto Pimpin Pengawalan dan Pengamanan Aksi Demonstrasi Mahasiswa

    • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Kota Bima _ Dandim 1608/Bima Letkol Infanteri Andi Lulianto S.Kom., M.M., mendampingi dan mengawal aksi demonstrasi yang dilakukan Aliansi Mahasiswa dan Rakyat Bima (AMRB) di DPRD Kabupaten dan Kota Bima. Massa aksi menyampaikan 16 tuntutan penting, antara lain menolak kenaikan PPN 20%, menuntut penghapusan kenaikan pajak bagi rakyat miskin, menolak Inpres No. 1 Tahun 2025, […]

expand_less