Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Dari Prajurit Hingga Persit, Kodim 1623/Karangasem Gelar Aneka Lomba dalam rangka HUT ke-80 Republik Indonesia.

Dari Prajurit Hingga Persit, Kodim 1623/Karangasem Gelar Aneka Lomba dalam rangka HUT ke-80 Republik Indonesia.

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
  • visibility 24
  • comment 0 komentar

KARANGASEM – Penuh keceriaan mewarnai Lapangan apel Makodim 1623/Karangasem, Jln. Jendral Sudirman Link. Janggapati, Kel. Subagan, Kec/Kab. Karangasem Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Kodim 1623/Karangasem menggelar berbagai lomba tujuh belasan yang diikuti oleh seluruh prajurit, PNS, serta Persit Kartika Chandra Kirana Cabang XXXVIII, Sabtu (16/08/25)

Dalam kegiatan tersebut dihadiri Dandim 1623/Karangasem Letkol Inf Gurbasa Samosir, Kasdim 1623/Karangasem Mayor Inf Dewa Putu Oka, Perwira staf dan Danramil, ketua dan wakil ketua pengurus Persit Kartika Candra Kirana cabang XXXVIII Ny.Cicilia lisa pricilia Gurbasa Samosir dan Ny.Yuli Dewa Putu oka, Anggota TNI, dan PNS, serta Anggota Persit.

Kegiatan lomba yang di gelar kali ini meliputi Lomba PBB Tutup Mata Per Tim 10 orang, Lomba Makan Kerupuk Lomba Makan Nasi Suap – suapan, Lomba Joget Balon, Lomba Kelereng, dan Lomba Tarik Tambang.

Dalam sambutanya Dandim 1623/Karangasem mengucapkan “terimakasih atas Partisipasi para anggota beserta istri dalam rangka memeriahkan HUT RI ke 80 Tahun 2025”

“Untuk ibu-ibu persit Tetap suport Bapak – bapaknya dalam pelaksanaan dinas agar dapat melaksanakan dinas dengan baik, dan mendidik anak-anaknya agar tumbuh dan berkembang menjadi anak yang baik karena anak merupakan generasi penerus kita semua” lanjutnya

“Untuk bapak-bapaknya tetap semangat dalam berdinas, dan laksanakan dengan penuh rasa tanggung jawab, Salam hormat saya buat keluarga dirumah, selalu hati-hati di perjalanan menuju rumah masing – masing dan tetap semangat” tegasnya.

Acara ditutup dengan penyerahan hadiah kepada para pemenang lomba dan di lanjutkan dengan sesi foto bersama seluruh Anggota jajaran Kodim 1623/Karangasem.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • ‎Babinsa Koramil 1607-03/Ropang Perkuat Edukasi Remaja tentang Dampak Narkoba

    ‎Babinsa Koramil 1607-03/Ropang Perkuat Edukasi Remaja tentang Dampak Narkoba

    • calendar_month Sabtu, 15 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    NTB, Sumbawa — Dalam rangka mencegah peredaran dan penyalahgunaan narkoba di kalangan remaja, telah dilaksanakan kegiatan sosialisasi pencegahan dan penanggulangan bahaya narkoba bertempat di Aula SMPN 1 Lantung, Kecamatan Lantung. Sabtu (15/11/2025). ‎ ‎Kegiatan ini diikuti sekitar 130 siswa dan mendapat dukungan dari Babinsa Koramil 1607-03/Ropang sebagai wujud kepedulian TNI terhadap generasi muda. ‎ ‎Sosialisasi […]

  • Sinergi Babinsa dan Masyarakat: Komsos di Bura Bekor Bahas Pembangunan Koperasi Merah Putih

    Sinergi Babinsa dan Masyarakat: Komsos di Bura Bekor Bahas Pembangunan Koperasi Merah Putih

    • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Babinsa Koramil 1603-05/Bola Kodim 1603/Sikka, Pratu Renaldo Mario, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat Desa Bura Bekor, Kecamatan Bola, Kabupaten Sikka, Rabu (3/12/2025). Kegiatan Komsos ini dilakukan sebagai bagian dari tugas Babinsa dalam menjalin hubungan harmonis dengan masyarakat sekaligus memantau situasi sosial di wilayah binaan. Dalam pertemuan tersebut, Pratu Renaldo Mario berdialog langsung […]

  • ‎Perdalam Pemahaman Personel dan Ibu Persit, Kodim 1607/Sumbawa Gelar Nonton Bareng Kartika Podcast TWP AD

    ‎Perdalam Pemahaman Personel dan Ibu Persit, Kodim 1607/Sumbawa Gelar Nonton Bareng Kartika Podcast TWP AD

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Besar — Kodim 1607/Sumbawa terus berupaya meningkatkan pemahaman personel beserta Ibu-ibu Persit Kartika Chandra Kirana Cab XXVI Dim Sumbawa terhadap program kesejahteraan prajurit. Salah satunya melalui kegiatan nonton bareng Kartika Podcast yang mengulas Tabungan Wajib Perumahan Angkatan Darat (TWP AD), Jumat (09/01/2026). ‎ ‎Kegiatan ini diikuti oleh personel Kodim 1607/Sumbawa dan Ibu-ibu Persit sebagai […]

  • Polres Klungkung Tingkatkan Kegiatan Patroli Malam jaga Kamtibmas

    Polres Klungkung Tingkatkan Kegiatan Patroli Malam jaga Kamtibmas

    • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Polres Klungkung – Polres Klungkung terus meningkatkan kegiatan patroli malam hari di wilayah hukumnya.Kegiatan ini bertujuan untuk menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif, serta mencegah terjadinya aksi kriminalitas dan gangguan keamanan (2/12) Kasat Samapta AKP I Gusti Made Mahendra, S.Sos., mengatakan bahwa patroli malam hari memang merupakan kegiatan rutin dan berkeliling di tempat-tempat yang […]

  • Satgas Pamtas Berikan Dukungan Pendidikan di Perbatasan Melalui Kegiatan Belajar di Pos Oelbinose

    Satgas Pamtas Berikan Dukungan Pendidikan di Perbatasan Melalui Kegiatan Belajar di Pos Oelbinose

    • calendar_month Sabtu, 30 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Dusun Oelbinose, Desa Tasinifu, Sabtu 30 Agustus 2025 – Dalam upaya mendukung pendidikan di daerah perbatasan, tiga personel Pos Oelbinose dari Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 15/DBY, yang dipimpin oleh Wadanru Pos Oelbinose, Kopda Marsudi Afif, melaksanakan kegiatan pendampingan belajar kepada siswa-siswi SMP N Aplal Desa Tasinifu. Kegiatan ini berlangsung di Mini Gibrary Bhaladika, […]

  • Makan Bergizi Gratis, Upaya Kodim 1608/Bima Tingkatkan Kesehatan dan Gizi Anak Sekolah

    Makan Bergizi Gratis, Upaya Kodim 1608/Bima Tingkatkan Kesehatan dan Gizi Anak Sekolah

    • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Kota Bima _ Senin, 15 September 2025 – Kasdim 1608/Bima Mayor Inf. Asep Okynawa Muas beserta Pasi Ter Kodim, Kapten Inf. Seninot Sribakti, menghadiri kegiatan loncing Dapur Makan Bergizi Gratis (MBG) yang diselenggarakan oleh Yayasan PT. Soleh Citra Mandiri, bertempat di Kelurahan Tanjung, Kecamatan Rasanae Barat, Kota Bima, yang akan melayani ribuan siswa dari berbagai […]

expand_less