Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Polres Badung Terjunkan Unit Raimas Cegah Kejahatan di Obyek Wisata

Polres Badung Terjunkan Unit Raimas Cegah Kejahatan di Obyek Wisata

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
  • visibility 31
  • comment 0 komentar

Mangupura – Tiga personel Unit Raimas Satuan Samapta Polres Badung dengan menggunakan Kendaraan roda dua KLX Raimas yang dipimpin Aipda I Nyoman Yasa melaksanakan kegiatan patroli yang dilengkapi Body Worn Camera dengan menyusuri jalur Canggu-Tibubeneng, kecamatan Kuta Utara, Kabupaten Badung, yang dilanjutkan dengan melakukan atensi di seputaran salah satu objek wisata Atlas Beach Club, Sabtu malam (16/8/25).

Kegiatan tersebut dalam rangka mencegah aksi tindak kejahatan, premanisme serta aksi kekerasan yang dilakukan oleh pelaku kejahatan, Polres Badung melalui Unit Raimas Satuan Samapta meningkatkan pelaksanaan kegiatan patroli dengan menyasar tempat-tempat kegiatan masyarakat yang rentan terjadi aksi tindak kriminalitas hal tersebut bertujuan memberikan keamanan dan keselamatan bagi masyarakat dalam rangka menciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif.

“Untuk mengantisipasi tindak kriminalitas, premanisme serta mencegah genk motor sekaligus untuk memberikan rasa aman masyarakat maupun wisatawan yang berkunjung yang sedang melakukan aktivitas, kita laksanakan patroli dan sambang ke berbagai lokasi / tempat masyarakat, sekaligus memberikan pesan pesan Kamtibmas kepada masyarakat seputaran lokasi patroli.” Ungkap Kasat Samapta AKP I Gusti Made Dharma Sudhira. SH. MH. seijin Kapolres Badung AKBP M. Arif Batubara, SH, SIK, MH, M.Tr.Opsla.

AKP Gusti Sudhira menambahkan selain melaksanakan kegiatan patroli keberbagai lokasi kegiatan masyarakat, personelnya juga melakukan atensi jalur – jalur sepanjang rawan aksi kejahatan sekaligus melakukan pengawasan dan pemantauan terhadap jalur arus lalu lintas yang ada di wilayah Polres Badung.
“Kegiatan rutin ini akan terus kita tingkatkan, sebagai upaya mencegah terjadinya aksi kejahatan, premanisme serta perbuatan melanggar hukum dengan harapan dapat memberikan rasa aman dan nyaman masyarakat.” Pungkasnya. (hms)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1627-03/Batutua Ajak Warga Utamakan Keselamatan dalam Bekerja

    Babinsa Koramil 1627-03/Batutua Ajak Warga Utamakan Keselamatan dalam Bekerja

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Koptu Edy Mollo, melaksanakan kegiatan karya bakti membantu warga masyarakat di Desa Oetutulu, RT 002 RW 001, Kecamatan Rote Barat Laut, pada Kamis (25/9/2025). Dalam kesempatan tersebut, Babinsa turut membantu Bapak Lasarus Dethan dalam proses pengatapan rumah tempat tinggal. Selain memberikan bantuan tenaga, Babinsa juga menyampaikan himbauan agar Bapak […]

  • Sat Lantas Polres Karangasem Gelar Ops KRYD Jelang Natal dan Tahun Baru 2026

    Sat Lantas Polres Karangasem Gelar Ops KRYD Jelang Natal dan Tahun Baru 2026

    • calendar_month Senin, 15 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Satuan Lalu Lintas (Sat Lantas) Polres Karangasem melaksanakan Operasi Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) menjelang perayaan Hari Raya Natal dan Tahun Baru 2026 di daerah hukum Polres Karangasem, Selasa (16/12/2025). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kepala Satuan Tugas Keamanan, Keselamatan, Ketertiban dan Kelancaran Lalu Lintas (Kamseltibcar Lantas), Iptu I Gusti Agung Putu Maha […]

  • Babinsa Ende Aktif Pantau Keamanan dan Sosialisasi Kesehatan di Kelurahan Kotaratu

    Babinsa Ende Aktif Pantau Keamanan dan Sosialisasi Kesehatan di Kelurahan Kotaratu

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Ende, – Dalam rangka menjaga keamanan dan mempererat hubungan dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Abdullah M Ambry, melaksanakan kegiatan Monitoring Pamwil dan Komunikasi Sosial (Komsos) di lingkungan Ndao, Kelurahan Kotaratu, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende. Kegiatan ini berlangsung mulai pukul 09.51 WITA hingga selesai dengan situasi berjalan aman dan tertib.20 Agustus 2025. Kegiatan tersebut […]

  • Kodim 1601/Sumba Timur Tekankan Disiplin dan Kesiapsiagaan Menjelang Musim Hujan

    Kodim 1601/Sumba Timur Tekankan Disiplin dan Kesiapsiagaan Menjelang Musim Hujan

    • calendar_month Minggu, 30 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur.Kodim 1601/Sumba Timur melaksanakan upacara bendera awal bulan Desember yang berlangsung di lapangan apel Makodim 1601/Sumba Timur, Jalan Ir. Sukarno No. 11, Kelurahan Hambala, Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, Senin (01/12/2025). Pada kesempatan tersebut, Kepala Staf Kodim 1601/Sumba Timur, Mayor Inf Sambudi, bertindak sebagai Inspektur Upacara. Sementara itu, Pasi Ops Lettu […]

  • Babinsa Desa Tegalinggah Laksanakan Pendampingan Kegiatan Posyandu Balita dan Lansia

    Babinsa Desa Tegalinggah Laksanakan Pendampingan Kegiatan Posyandu Balita dan Lansia

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Desa Tegalinggah Koramil 1623-01/Karangasem Serka I Komang Kasna melaksanakan pendampingan kegiatan Posyandu Lansia dan Balita, di Wantilan Banjar Dinas Desa Tegalinggah, Desa Tegalinggah, Kec/Kab.Karangasem, pada Rabu (16/07/25). Kegiatan Posyandu dilaksanakan oleh Puskesmas Karangasem 2 yang rutin dilaksanakan untuk memantau kesehatan para Lansia dan Balita terkait dengan kesehatan yang dialami dan pelaksanaan KIE […]

  • Patroli 3 Pilar Kawal Ketertiban di Perkantoran, Pasar Rakyat, dan Pusat Aktivitas Kota Gianyar

    Patroli 3 Pilar Kawal Ketertiban di Perkantoran, Pasar Rakyat, dan Pusat Aktivitas Kota Gianyar

    • calendar_month Senin, 1 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Gianyar – Minggu (31/8/2025) Dalam rangka menyikapi perkembangan situasi keamanan wilayah serta menjaga kondusifitas pasca adanya demo bertajuk “Bali Tidak Diam” di depan Mako Polda Bali, Koramil 1616/01 Gianyar bersama Polsek Gianyar dan Pecalang Desa Adat Gianyar melaksanakan kegiatan Patroli 3 Pilar di wilayah Kecamatan Gianyar. Kegiatan patroli dipimpin langsung oleh Danramil 1616/01 Gianyar Lettu […]

expand_less