Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Polsek Densel Gelar Patroli Barcode Beat, Antisipasi Gangguan Kamtibmas

Polsek Densel Gelar Patroli Barcode Beat, Antisipasi Gangguan Kamtibmas

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
  • visibility 36
  • comment 0 komentar

Denpasar, 16 Juli 2025 — Polsek Denpasar Selatan melaksanakan kegiatan Patroli Barcode Beat pada Rabu dini hari (16/7) pukul 00.30 Wita hingga selesai, menyusuri sejumlah titik rawan di wilayah hukum Denpasar Selatan.

Patroli dipimpin oleh Pawas Iptu Gusti Made Dedek Yudistira, S.H., M.M. dan Padal Ipda I Dewa Gede Agung Eka Wirawan, serta dipantau langsung oleh Kapolsek Denpasar Selatan AKP Agus Adi Apriyoga, S.I.K., M.H. dengan kekuatan 5 personel.

Rute patroli meliputi kawasan Jl. Sesetan, Jl. Pulau Moyo, Jl. Pemogan, Jl. Taman Pancing, Jl. Tukad Badung, Jl. Hangtuah Sanur, hingga Pos Beat 5 Sanggaran dan GBB.

Sasaran meliputi pertokoan, ATM, SPBU, objek vital, serta lokasi rawan kriminalitas dan balap liar. Hasil patroli tidak ditemukan pelanggaran hukum, balapan liar, maupun aksi kriminalitas lainnya.

Kapolsek Denpasar Selatan AKP Agus Adi Apriyoga mengatakan, “Patroli ini sebagai bentuk upaya preventif Polri untuk menjaga situasi kamtibmas tetap aman dan kondusif di wilayah Denpasar Selatan.”

Sampai kegiatan berakhir situasi seputaran wilayah denpasar selatan terpantau aman dan kondusif tanpa ada ganguan yang signifikan.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 02 Ubud Hadir di Tengah Warga, Kebakaran Pelinggih Desa Sayan Terkendali

    Babinsa Koramil 02 Ubud Hadir di Tengah Warga, Kebakaran Pelinggih Desa Sayan Terkendali

    • calendar_month Senin, 29 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Gianyar – Ubud, Minggu (28/12/2025) Sebuah bangunan suci milik warga di wilayah Desa Sayan dilalap si jago merah. Babinsa Desa Sayan Koramil 1616-02/Ubud Pelda Dewa Karnadi bersama instansi terkait dan warga setempat sigap membantu proses pemadaman kebakaran yang menghanguskan bangunan Pelinggih Gedong Kawitan, Gedong Sari, dan Gedong Krucut milik warga atas nama I Wayan Darya, […]

  • Babinsa Koramil 1602-02 Wujudkan Rasa Aman Lewat Komsos dan Pamwil di Kecamatan Wolowaru

    Babinsa Koramil 1602-02 Wujudkan Rasa Aman Lewat Komsos dan Pamwil di Kecamatan Wolowaru

    • calendar_month Kamis, 11 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka meningkatkan kedekatan dengan masyarakat serta menjaga stabilitas keamanan wilayah, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Serda Antonius Wae, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Jopu, Kecamatan Wolowaru, Kabupaten Ende. Kegiatan dilaksanakan pada Kamis, 11 September 2025, mulai pukul 08.10 WITA hingga selesai, dan berlangsung aman serta lancar. Dalam kegiatan ini, […]

  • Kapolsek Marga Bersama Personil Gotong Royong Bantu Pengecoran

    Kapolsek Marga Bersama Personil Gotong Royong Bantu Pengecoran

    • calendar_month Minggu, 16 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Marga Inilah aksi nyata yang dilakukan oleh kapolsek marga bersama personil dan warga masyarakat melaksanakan kegiatan gotong royong bantu pengecoran jalan setapak depan pura manik toya yang berada di desa batannyuh, kec marga, Minggu, (16/11/25), pukul 09.40 wita. “Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati,S.I.K.,M.H. Kapolsek Marga AKP I Ketut Suandi, S.H. […]

  • Babinsa Koramil Ubud Hadir di Musrenbangdes, Tegaskan TNI Selalu Bersama Rakyat

    Babinsa Koramil Ubud Hadir di Musrenbangdes, Tegaskan TNI Selalu Bersama Rakyat

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Gianyar – Ubud, Kamis (25/9/2025), bertempat di ruang pertemuan Kantor Perbekel Petulu, Kecamatan Ubud, Kabupaten Gianyar, dilaksanakan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (Musrenbangdes) atau Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDES) Tahun 2026. Musyawarah ini menjadi momentum penting dalam menyusun arah pembangunan desa secara terarah, partisipatif, serta sesuai dengan kebutuhan masyarakat. Dalam forum strategis tersebut, Babinsa Desa Petulu […]

  • Sat Lantas Karangasem Berikan Pelayanan SAMSAT Keliling

    Sat Lantas Karangasem Berikan Pelayanan SAMSAT Keliling

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem Unit Regident Sat Lantas Polres Karangasem melaksanakan giat Samsat Keliling di Kecamatan Abang tepatnya di desa Bunutan, Pada hari Rabu, 14 Januari 2026 pukul 09.00 Wita. Pelayanan sidik jari ke banjar atau desa ini merupakan bagian dari trobosan kreatif Polres Karangasem yang disebut Tedun Banjar. Tedun Banjar adalah terobosan kreatif […]

  • Polisi Sapa Warga Terminal Mengwi Saat Patroli Malam, Cegah Gangguan Kamtibmas

    Polisi Sapa Warga Terminal Mengwi Saat Patroli Malam, Cegah Gangguan Kamtibmas

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Mangupura – Unit Turjawali Sat Samapta Polres Badung kembali melaksanakan Patroli Biru (Blue Light Patrol) sebagai bagian dari program Quick Wins Presisi dalam rangka Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) pada Kamis malam, 25 September 2025. Patroli dilakukan mulai pukul 22.30 Wita di sekitar wilayah Mengwitani hingga Terminal Mengwi, untuk mengantisipasi potensi gangguan Kamtibmas serta mencegah […]

expand_less