Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Ende Timur Jaga Kamtibmas dan Latih Siswa SMKN 2 Menuju Lomba Devile HUT RI

Babinsa Ende Timur Jaga Kamtibmas dan Latih Siswa SMKN 2 Menuju Lomba Devile HUT RI

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 16 Agt 2025
  • visibility 25
  • comment 0 komentar

Babinsa Ende Timur Latih Siswa SMKN 2 Ende Menyambut HUT RI ke-80
Ende, 16 Agustus 2025 – Babinsa Kecamatan Ende Timur, Serda Damianus Kerhi, menggelar kegiatan latihan Peraturan Baris Berbaris (PBB) kepada para siswa dan siswi SMKN 2 Ende. Kegiatan ini merupakan bagian dari monitoring, komunikasi sosial (Komsos), dan pengamanan wilayah (Pamwil) di wilayah binaan sebagai upaya mendukung persiapan lomba Devile dalam rangka memeriahkan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80.

Kegiatan berlangsung di halaman SMKN 2 Ende dan Jalan Anggrek Kelurahan Mautapaga, Kecamatan Ende Timur, mulai pukul 08.00 WITA hingga selesai. Hadir dalam kegiatan ini para guru dan ratusan siswa yang antusias mengikuti pelatihan.

“Babinsa selalu hadir dan aktif di wilayah binaan untuk menjaga keamanan dan menjalin komunikasi dengan masyarakat serta pihak sekolah. Latihan PBB ini juga menjadi wujud sinergi antara TNI dan masyarakat khususnya generasi muda dalam menyongsong hari kemerdekaan,” ujar Serda Damianus Kerhi.

Selain memberikan pelatihan, Babinsa juga terus memantau situasi Kamtibmas di wilayah Kecamatan Ende Timur agar tetap kondusif. Kegiatan ini menunjukkan peran strategis Babinsa sebagai ujung tombak TNI AD dalam membantu rakyat dan mempererat kemanunggalan TNI-Rakyat.

Dengan adanya latihan ini, diharapkan para siswa SMKN 2 Ende dapat tampil maksimal dalam lomba Devile yang akan segera digelar di Kabupaten Ende, sekaligus menumbuhkan semangat nasionalisme di kalangan generasi muda.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Rapat Forkopimda Tabanan Fokus pada Optimalisasi Deteksi Dini dan Cegah Dini

    Rapat Forkopimda Tabanan Fokus pada Optimalisasi Deteksi Dini dan Cegah Dini

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Tabanan – Dandim 1619/Tabanan, Letkol Inf Trijuang Danarjati, S.A.P., M.I.P., menghadiri rapat bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Tabanan.Rapat ini membahas tentang perkembangan situasi dan kondisi di daerah, dengan fokus pada optimalisasi deteksi dini dan cegah dini untuk meningkatkan stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) bertempat di Warung CS Bedha, Desa Bedha, Kec.Tabanan, Selasa (2/9/2025). […]

  • Pos Nananoe dan Warga Perbatasan Bergotong Royong Bangun Rumah Harapan

    Pos Nananoe dan Warga Perbatasan Bergotong Royong Bangun Rumah Harapan

    • calendar_month Sabtu, 18 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Belu, – Pos Nananoe Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad kembali menunjukkan kepeduliannya terhadap kehidupan masyarakat di perbatasan. personel Pos Nananoe bersama warga Desa Wedare, Kecamatan Nanaet Dua Besi, Kabupaten Belu, NTT melaksanakan kegiatan gotong royong mengangkut kayu untuk pembangunan rumah adat yang menjadi kebanggaan masyarakat setempat. Kegiatan ini mencerminkan semangat kebersamaan antara […]

  • Rangkaian Patroli di Kawasan Piong Berjalan Aman, Komitmen Lindungi Alam Tetap Teguh

    Rangkaian Patroli di Kawasan Piong Berjalan Aman, Komitmen Lindungi Alam Tetap Teguh

    • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Bima _ Pada hari Jum’at, 31 Oktober 2025, Anggota Posramil Sanggar dan Posramil Tambora Koramil 1608-05/Donggo melaksanakan kegiatan patroli gabungan di kawasan Taman Nasional Tambora, tepatnya di area So Uma Ani Desa Piong, Kecamatan Sanggar, Kabupaten Bima. Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka membatasi aktivitas masyarakat yang melakukan penebangan hutan secara liar dan meningkatkan kesadaran masyarakat […]

  • Satpolairud Polres Gianyar Laksanakan Patroli Pesisir dan Atensi Giat Warak Keruron di Pantai Masceti

    Satpolairud Polres Gianyar Laksanakan Patroli Pesisir dan Atensi Giat Warak Keruron di Pantai Masceti

    • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Gianyar – Satuan Polisi Perairan dan Udara (Satpolairud) Polres Gianyar terus berkomitmen menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayah pesisir. Pada Selasa, 6 Januari 2026, sekitar pukul 09.25 WITA, personel Satpolairud Polres Gianyar melaksanakan kegiatan patroli pesisir sekaligus atensi kegiatan warak keruron dari masyarakat Darmasaba di Pantai Masceti, Desa Medahan, Kecamatan Blahbatuh, Kabupaten Gianyar. […]

  • Pencarian Hari Ke-4, Tim Gabungan Sisir Sungai Yeh Penet, Tiga Korban Masih Belum Ditemukan

    Pencarian Hari Ke-4, Tim Gabungan Sisir Sungai Yeh Penet, Tiga Korban Masih Belum Ditemukan

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Mangupura – Upaya pencarian korban banjir yang hilang di Perumahan Permata Residence, Jalan Bukit Tinggi, Desa Mengwitani, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung, kembali dilanjutkan pada hari keempat, Minggu (14/9/25). Tim SAR gabungan yang terdiri dari Sat Polairud Polres Badung, Basarnas Provinsi Bali, TNI AD, Polsek Mengwi, Unit K9 Polda Bali, Samapta Polres Badung, dan Linmas Desa […]

  • 40 Calon OSIS SMK Yaparindo Dibekali Disiplin Dan Kepemimpinan Oleh Babinsa Semarapura Kauh

    40 Calon OSIS SMK Yaparindo Dibekali Disiplin Dan Kepemimpinan Oleh Babinsa Semarapura Kauh

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Klungkung,- Memiliki tugas dan kewajiban sebagai pengemban fungsi pembinaan di desa, Babinsa selalu berupaya memberikan pelayanan dan pengabdian terbaik bagi seluruh komponen masyarakat, tak terkecuali generasi muda.   Pelayanan dan pengabdian itupun kembali diberikan Babinsa Semarapura Kauh Koramil 1610-01/Klungkung Koptu Wayan Sutamaya saat melaksanaan pembinaan dan pembekalan generasi muda, khususnya siswa siswi SMK Yaparindo di […]

expand_less