Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Kodim 1613 Sumba Barat Gelar Berbagai Lomba Semarakkan HUT RI ke-80

Kodim 1613 Sumba Barat Gelar Berbagai Lomba Semarakkan HUT RI ke-80

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
  • visibility 34
  • comment 0 komentar

SUMBA BARAT – Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia tahun 2025, Kodim 1613 Sumba Barat menggelar berbagai kegiatan lomba yang berlangsung di Lapangan Makodim 1613 Sumba Barat, Kelurahan Maliti, Kecamatan Kota Waikabubak, Kabupaten Sumba Barat, Kamis (14/8/2025).

Kegiatan ini mendapatkan apresiasi dari Dandim 1613 Sumba Barat, Letkol Inf Ignasius Hali Sogen, S.E., M.Han, yang sekaligus menutup rangkaian perlombaan dan menyerahkan hadiah kepada para pemenang.

Dandim 1613 Sumba Barat menyampaikan bahwa kegiatan ini bertujuan memupuk kebersamaan, sportivitas, dan semangat juang prajurit serta ibu-ibu persit dalam mengisi kemerdekaan.

“Perlombaan ini bukan hanya untuk mencari juara, tetapi menjadi ajang mempererat tali silaturahmi dan meningkatkan kekompakan antar anggota Kodim,” ujar Dandim.

Berbagai lomba yang digelar di antaranya tarik tambang, bola voli pantai, dan lomba makan kerupuk yang diikuti prajurit, dan Persit.
(Pendim 1613/SB)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Semarak HUT RI ke-80, Babinsa Hijrah Serda M. Saleh Kawal Lomba Volly Antar Dusun

    Semarak HUT RI ke-80, Babinsa Hijrah Serda M. Saleh Kawal Lomba Volly Antar Dusun

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    NTB – Sumbawa – Babinsa Desa Hijrah, Serda M. Saleh dari Koramil 1607-06/Lape Lopok, menghadiri sekaligus melaksanakan pengamanan kegiatan lomba volly antar dusun se-Desa Hijrah dalam rangka memeriahkan peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia Tahun 2025. Kegiatan ini berlangsung di Lapangan Dusun Hijrah 2, Kecamatan Lape, Selasa (26/8/2025). Turnamen volly tersebut diikuti […]

  • Tingkatkan Kepedulian Lingkungan, Babinsa Dompu Edukasi Warga Soal Kesehatan Ternak

    Tingkatkan Kepedulian Lingkungan, Babinsa Dompu Edukasi Warga Soal Kesehatan Ternak

    • calendar_month Minggu, 19 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Dompu, NTB — Kepedulian terhadap lingkungan dan kesehatan masyarakat terus ditunjukkan oleh jajaran TNI di wilayah. Seperti yang dilakukan koramil 1614-01 Dompu, Babinsa Kelurahan Monta Baru, Sertu Faruk, yang aktif menyambangi warga binaannya di Lingkungan IV, Minggu (19/10/2025), melalui kegiatan komunikasi sosial (Komsos). Dalam pertemuan yang berlangsung santai namun penuh makna itu, Sertu Faruk mengajak […]

  • Komsos dan Pelatihan PBB, Babinsa Maurole Tanamkan Nilai Kebangsaan pada Siswa SMP

    Komsos dan Pelatihan PBB, Babinsa Maurole Tanamkan Nilai Kebangsaan pada Siswa SMP

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Ende, Maurole — Dalam rangka mendukung program Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS), Babinsa Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan pelatihan Peraturan Baris Berbaris (PBB) dan komunikasi sosial (komsos) kepada siswa-siswi baru SMP Negeri 1 Maurole, Rabu (16/07/2025), bertempat di Lapangan SMPN Maurole, Desa Maurole, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende. Kegiatan dimulai pukul 15.00 WITA hingga selesai dan dipimpin oleh […]

  • Sinergitas TNI Polri dan Masyarakat Bangun Jembatan Darurat di Aceh Singkil

    Sinergitas TNI Polri dan Masyarakat Bangun Jembatan Darurat di Aceh Singkil

    • calendar_month Selasa, 16 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Aceh Singkil — Kepolisian Daerah Aceh melalui personel Kompi 2 Batalyon C Pelopor Satbrimob Polda Aceh bersama personel Kodim Aceh Singkil, Polres Aceh Singkil, serta masyarakat setempat melaksanakan kegiatan pembuatan jembatan darurat di Desa Gosong Telaga Barat, Kecamatan Singkil Utara, Kabupaten Aceh Singkil, Senin (15/12/2025). Kabid Humas Polda Aceh Kombes Pol Joko Krisdiyanto, S.I.K. menjelaskan […]

  • Kodim 1608/Bima Semarakkan Jumat Pagi dengan Gowes Ceria

    Kodim 1608/Bima Semarakkan Jumat Pagi dengan Gowes Ceria

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 40
    • 0Komentar

    Kota Bima _ Pada Jumat pagi, 21 Agustus 2025, halaman Kantor Walikota Bima mendadak dipenuhi Komunitas sepeda, mereka hadir untuk mengikuti kegiatan gowes sepeda yang diselenggarakan oleh Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (FKPD) Kota Bima sebagai bagian dari program Jumat Sehat. Acara ini bertujuan untuk meningkatkan kesehatan sekaligus mempererat kebersamaan antar unsur pemerintahan dan masyarakat. Kegiatan […]

  • Polsek Abiansemal Giatkan Patroli Dialogis, Sasar Keramaian Pasar Senggol Sibanggede

    Polsek Abiansemal Giatkan Patroli Dialogis, Sasar Keramaian Pasar Senggol Sibanggede

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas tetap kondusif, Unit Samapta Polsek Abiansemal melaksanakan patroli dialogis di Pasar Senggol Sibanggede, salah satu titik keramaian masyarakat yang ada di wilayah Kecamatan Abiansemal, Minggu malam (13/7/2025). Patroli dialogis ini dilaksanakan guna mengantisipasi potensi gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat di area publik, khususnya pada malam hari saat aktivitas […]

expand_less