Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Peduli Warga, Babinsa Kodim 1602/Ende Turun Tangan Bantu Pembangunan Makam di Rukuramba

Peduli Warga, Babinsa Kodim 1602/Ende Turun Tangan Bantu Pembangunan Makam di Rukuramba

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
  • visibility 29
  • comment 0 komentar

Ende — Dalam rangka mempererat hubungan dengan masyarakat serta mewujudkan kepedulian terhadap warga binaannya, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kopda Kosmas Kerhi, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan turut serta membantu proses pembangunan makam milik salah satu warga di Desa Rukuramba, Kecamatan Ende, Kabupaten Ende, Flores, NTT, pada Rabu pagi pukul 08.30 WITA.Rabu 16 Juli 2025.

Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok seorang Babinsa dalam menjalin kemitraan dan komunikasi yang baik dengan masyarakat. Kehadiran Babinsa tidak hanya difokuskan pada aspek pertahanan wilayah, tetapi juga berperan aktif dalam membantu kegiatan sosial kemasyarakatan.

Kopda Kosmas Kerhi mengatakan bahwa membantu warga merupakan wujud kepedulian serta bagian dari pengabdian TNI kepada rakyat.

“Sebagai Babinsa, sudah menjadi tanggung jawab kami untuk selalu hadir di tengah-tengah masyarakat. Kegiatan ini tidak hanya sekadar membantu secara fisik, tetapi juga mempererat silaturahmi dan memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat,” ujarnya.

Warga Desa Rukuramba menyampaikan rasa terima kasih atas bantuan dan perhatian yang diberikan oleh Babinsa. Mereka berharap hubungan baik antara masyarakat dan TNI terus terjalin dengan harmonis.

Dengan adanya kegiatan seperti ini, diharapkan peran TNI di tengah masyarakat semakin dirasakan manfaatnya, serta menumbuhkan semangat gotong royong dan kebersamaan dalam kehidupan bermasyarakat.

Penulis:Pendim1602ende

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Batutua Amankan Ibadah HUT Reformasi dan GMIT di Jemaat Pelita Ne’e

    Babinsa Batutua Amankan Ibadah HUT Reformasi dan GMIT di Jemaat Pelita Ne’e

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 31 Oktober 2025 – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Reformasi ke-508, Hari Ulang Tahun Gereja Masehi Injili di Timor (GMIT) ke-78, serta penutupan bulan keluarga, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Serka Janry Selanno, melaksanakan pengamanan dan turut hadir dalam kegiatan peribadatan di Jemaat Pelita Ne’e, RT 013 RW 007, Dusun Leteklain, Desa Persiapan Ne’e, […]

  • Bhabinkamtibmas Desa Tulikup Bersama Babinsa Laksanakan Peningkatan Kapasitas Linmas

    Bhabinkamtibmas Desa Tulikup Bersama Babinsa Laksanakan Peningkatan Kapasitas Linmas

    • calendar_month Selasa, 23 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Gianyar – Dalam rangka memperkuat peran tenaga keamanan dan ketertiban masyarakat di tingkat desa, Bhabinkamtibmas Desa Tulikup Aiptu I Wayan Astawa bersama Babinsa Desa Tulikup Serka I Wayan Suprata melaksanakan kegiatan peningkatan kapasitas tenaga keamanan/ketertiban Linmas di Desa Tulikup, Kecamatan Gianyar, Kabupaten Gianyar, Selasa (23/12/2025). Kegiatan tersebut dilaksanakan pada pukul 09.00 WITA hingga 11.00 WITA […]

  • Babinsa Desa Yangapi Kolaborasi dengan DLH Melaksanakan Pembersihan Ranting Pohon Patah di Dusun Metra Kaja guna Pencegahan Kecelakaan

    Babinsa Desa Yangapi Kolaborasi dengan DLH Melaksanakan Pembersihan Ranting Pohon Patah di Dusun Metra Kaja guna Pencegahan Kecelakaan

    • calendar_month Sabtu, 13 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka menjaga keselamatan pengguna jalan dan mengantisipasi terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan, Babinsa Desa Yangapi Koramil 1626-03/Tembuku, Serda I Made Sibin Suputra, turut membantu Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Bangli melaksanakan pembersihan ranting pohon beringin yang patah akibat faktor alam. Ranting pohon tersebut menutupi sebagian badan jalan sehingga mengganggu kelancaran arus lalu […]

  • Humanis dan Merakyat, Pembinaan Teritorial Babinsa Ciptakan Harmoni di Desa Tunbess

    Humanis dan Merakyat, Pembinaan Teritorial Babinsa Ciptakan Harmoni di Desa Tunbess

    • calendar_month Sabtu, 10 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Sabtu, 10 Januari 2026, suasana penuh keakraban terlihat di Desa Tunbess, Kecamatan Biboki Monleu, Kabupaten TTU. Melalui kegiatan Pembinaan Teritorial, Babinsa Koramil 1618-06/Bian, Sertu Francisco Monteiro Gusmao, melaksanakan komunikasi sosial (komsos) bersama masyarakat binaan. Kegiatan ini berlangsung sederhana namun sarat makna, di bawah rindangnya pepohonan desa setempat. Komsos tersebut menjadi wadah silaturahmi sekaligus sarana […]

  • Polsek Nusa Penida Amankan Turnamen Volly Batukandik Cup II

    Polsek Nusa Penida Amankan Turnamen Volly Batukandik Cup II

    • calendar_month Sabtu, 25 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Polres Klungkung – Personel Polsek Nusa Penida melaksanakan pengamanan Turnamen Bola Volly Batukandik Cup II yang digelar di Banjar Batukandik, Desa Batukandik, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung, (24/10). Pada pelaksanaan hari ini, berlangsung dua sesi pertandingan. Pertandingan pertama mempertemukan West Pendem melawan Semaya dengan kemenangan diraih Semaya skor 3–0. Sementara itu, pada pertandingan kedua Putra […]

  • Kemanunggalan TNI-Rakyat Terjalin di Nangamiro, Babinsa dan Warga Bahu Membahu Rehap Masjid

    Kemanunggalan TNI-Rakyat Terjalin di Nangamiro, Babinsa dan Warga Bahu Membahu Rehap Masjid

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Dompu, NTB -Dalam rangka mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Desa Nangamiro, Kopka Syamsuddin, Koramil 1614-05/Pekat, melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) sekaligus kegiatan gotong royong bersama masyarakat di Dusun Sorimila, Desa Nangamiro, Kecamatan Pekat, Kabupaten Dompu, Senin, 13 Oktober 2025. Pada kesempatan tersebut, Babinsa bersama warga melaksanakan rehabilitasi Masjid An-Nur, salah satu sarana ibadah utama di […]

expand_less