Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Atensi Kemacetan dan Laka, Polsek Kediri Gelar Personil Laksanakan Pengamanan Gerak Jalan Santai

Atensi Kemacetan dan Laka, Polsek Kediri Gelar Personil Laksanakan Pengamanan Gerak Jalan Santai

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
  • visibility 30
  • comment 0 komentar

Kediri, Jumat 15 Agustus 2025 pukul 07.30 wita.

Dalam rangka menjaga situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif serta arus lalulintas mancarli cegah terjadinya laka dan kemacetan pada pelaksanaan gerak jalan santai di wilayah Kediri.

Penggelaran personil Polsek Kediri secara maksimal yang dipimpin langsung Perwira Pengawas IPTU I Putu Murdita, S.Sos dengan mengerahkan polri baik yang berseragam maupun non uniform dalam melaksanakan penjagaan dan pengaturan arus lalulintas pada simpang yang rawan laka dan macet terutama pada jalur Utama yang dilewati peserta gerak jalan santai.

Disamping melaksanakan tugas penjagaan dan pengaturan arus lalulintas juga menyempatkan diri menyampaikan pesan Kamtibmas kepada warga masyarakat untuk selalu berhati-hati dalam berlalulintas di jalan raya dan juga diingatkan apabila mengendarai sepeda motor harus melengkapi diri termasuk surat-surat seperti SIM, STNK dan gunakan helm Standar dengan selalu mematuhi aturan berlalulintas guna mencegah terjadinya laka lantas baik diri sendiri maupun orang lain.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K, M.H, Kapolsek Kediri Kompol I Nyoman Sukadana, S.H, M.H. menyampaikan “agar personil dapat melaksanakan tugas dengan maksimal dan juga selalu menjaga kesehatan dan juga pada saat berada di tengah-tengah masyarakat agar dapat menghimbau agar ikut serta menjaga keamanan wilayahnya masing-masing, tegasnya.

Setelah pelaksanaan kegiatan gerak jalan santai diharapkan kondisi arus lalulintas mancarli walaupun arus lalulintas cukup ramai dan situasi masih aman serta kondusif.

(Humas Polsek Kediri)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kodim 1602/Ende Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat Lewat Karya Bhakti dan Komsos

    Kodim 1602/Ende Tingkatkan Kesejahteraan Masyarakat Lewat Karya Bhakti dan Komsos

    • calendar_month Minggu, 3 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Kotabaru, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Muhamad Rifaldi, bersama masyarakat Desa Niopanda melaksanakan kegiatan Karya Bhakti membantu membangun rumah layak huni di Desa Hangalande, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende. Kegiatan ini dimulai pukul 09.10 Wita dan berlangsung hingga selesai. Selain membantu pembangunan, Babinsa juga melakukan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di desa binaan. Dalam kegiatan […]

  • Rapat koordinasi pengamanan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026, Kapolsek Kuta tekankan sinergitas lintas sektor

    Rapat koordinasi pengamanan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026, Kapolsek Kuta tekankan sinergitas lintas sektor

    • calendar_month Sabtu, 20 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Kuta — Polsek Kuta bersama Forkopimcam dan instansi terkait melaksanakan rapat koordinasi pengamanan Perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Ruang Rapat Kharyam Karothi, Lantai III Kantor Camat Kuta, Kamis (18/12/2025). Rapat dipimpin Kapolsek Kuta Kompol Agus Riwayanto Diputra, S.I.K., M.H., dan dihadiri unsur TNI–Polri, Pemerintah Kecamatan Kuta, BMKG, tokoh agama, tokoh adat, desa […]

  • Tingkatkan Stabilitas Keamanan, Koramil 1628-04/Poto Tano Laksanakan Patroli Rutin Malam Hari

    Tingkatkan Stabilitas Keamanan, Koramil 1628-04/Poto Tano Laksanakan Patroli Rutin Malam Hari

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Anggota Koramil 1628-04/Poto Tano terus menunjukkan komitmennya dalam menjaga keamanan dan ketertiban wilayah binaan. Pada Kamis malam (23/10/2025) pukul 21.15 WITA, personel piket Koramil 1628-04/Poto Tano, Koptu Putu Angrayasa, melaksanakan patroli rutin di sekitar wilayah binaan. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa juga menyampaikan imbauan kepada masyarakat agar tetap waspada dan menjaga keamanan […]

  • Anggota Unit Reskrim Polsek Manggis, Edukasi Para Pedagang Untuk Waspada Terhadap Berbagai Modus Tindak Kejahatan.

    Anggota Unit Reskrim Polsek Manggis, Edukasi Para Pedagang Untuk Waspada Terhadap Berbagai Modus Tindak Kejahatan.

    • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Polsek Manggis. Hari Rabu tanggal 13 Agustus 2025, anggota Unit Reskrim Polsek Manggis Aipda I Wayan Putra, menyambangi pedagang yang beradindinarea pasar rakyat kemudian berdialog sampaikan pesan yaitu agar selalu waspada dengan kemanan di sekitar dan waspada terhadap berbagai modus tindak kriminal. Dalam kesempatan tersebut, Aipda Wayan Putra mengingatkan […]

  • Babinsa Aesesa Lakukan Pemantauan Rutin dan Komsos di Wilayah Binaan

    Babinsa Aesesa Lakukan Pemantauan Rutin dan Komsos di Wilayah Binaan

    • calendar_month Senin, 1 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Nagakeo – Pada hari ini, Senin 1 Desember 2025 pukul 11.00 WITA, Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Sertu Hendi Wibowo, melaksanakan kegiatan monitoring dan pemantauan wilayah di Desa Rendu Butowe, Kecamatan Aesesa Selatan, Kabupaten Nagekeo. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas kewilayahan untuk memastikan situasi keamanan tetap kondusif sekaligus mengetahui perkembangan yang terjadi di lingkungan masyarakat. Dalam […]

  • Satpolair Polres Bangli Laksanakan Patroli Perairan di Danau Batur Kintamani

    Satpolair Polres Bangli Laksanakan Patroli Perairan di Danau Batur Kintamani

    • calendar_month Minggu, 12 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Kintamani, 12 Oktober 2025 – Personel Satpolair Polres Bangli melaksanakan patroli perairan di Danau Batur dengan rute perairan Kedisan, Seked, Pura Jati, Toya Bungkah, Buahan, dan Abang Songan. Patroli ini dilakukan untuk memastikan keamanan dan keselamatan di wilayah perairan Danau Batur. Dalam patroli tersebut, personel Satpolair Polres Bangli menggunakan Kapal Polisi XI-1003 untuk memeriksa boat […]

expand_less