Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Dampak Positif Pangan Murah Kodim 1609/Buleleng: Warga Desa Lokapaksa Terbantu

Dampak Positif Pangan Murah Kodim 1609/Buleleng: Warga Desa Lokapaksa Terbantu

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
  • visibility 29
  • comment 0 komentar

SERIRIT – Komando Distrik Militer (Kodim) 1609/Buleleng menunjukkan komitmennya dalam membantu masyarakat dengan menggelar Gerakan Pangan Murah di Balai Desa Lokapaksa, Kecamatan Seririt, pada Kamis, 14 Agustus 2025. Kegiatan ini bertujuan untuk meringankan beban ekonomi warga, khususnya dalam memenuhi kebutuhan bahan pokok dengan harga terjangkau.

Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 WITA ini dihadiri langsung oleh Danramil 03/Seririt, Kapten Inf Fatkul Mujib, bersama tiga orang anggotanya. Tak hanya itu, Kepala Dusun Sorga dan Babinsa Desa Lokapaksa, Sertu Putu Ari Setiadi, juga turut hadir mendampingi serta memastikan kegiatan berjalan lancar dan tertib.

Antusiasme warga masyarakat Dusun Sorga terlihat jelas dengan kehadiran mereka untuk memanfaatkan kesempatan mendapatkan bahan pangan dengan harga yang lebih murah.

“Kegiatan ini merupakan wujud nyata kepedulian TNI, khususnya Kodim 1609/Buleleng, kepada masyarakat. Kami berharap Gerakan Pangan Murah ini dapat membantu warga, terutama di tengah tantangan ekonomi saat ini,” ujar Sertu Putu Ari Setiadi.

Pelaksanaan Gerakan Pangan Murah ini berlangsung dengan tertib, aman, dan lancar hingga selesai pada pukul 10.20 WITA. Kehadiran Kodim 1609/Buleleng melalui program ini disambut baik oleh masyarakat, yang merasa sangat terbantu dengan adanya inisiatif ini.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Paskibra Kota Bima Resmi Dikukuhkan, Dandim Andi Lulianto Dorong Tumbuhnya Jiwa Nasionalisme

    Paskibra Kota Bima Resmi Dikukuhkan, Dandim Andi Lulianto Dorong Tumbuhnya Jiwa Nasionalisme

    • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Kota Bima _ Pada Sabtu malam, 16 Agustus 2025, Dandim 1608/Bima Letkol Infanteri Andi Lulianto S.Kom.,M.M., menghadiri acara pengukuhan Pasukan Pengibar Bendera (Paskibra) Kota Bima yang berlangsung di Convention Hall Paruga Nae. Kegiatan tersebut turut dihadiri oleh sejumlah anggota Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kota Bima sebagai bentuk dukungan terhadap generasi muda yang dipercaya mengibarkan […]

  • Cegah Gangguan Kamtibmas Polsek Mengwi Laksanakan Patroli dialogis di Kawasan Pasar Tradisional

    Cegah Gangguan Kamtibmas Polsek Mengwi Laksanakan Patroli dialogis di Kawasan Pasar Tradisional

    • calendar_month Minggu, 4 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Mengwi – Untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, personel Unit Samapta Polsek Mengwi melaksanakan patroli di kawasan Pasar Tradisional Desa Mengwi, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung. Minggu pagi (4/1/2026). Dalam kegiatan patroli tersebut, personel menyusuri area sekitar pasar, termasuk tempat parkir dan kios pedagang, guna mencegah potensi gangguan kamtibmas seperti pencurian maupun tindak kejahatan lainnya. Selain […]

  • Bupati dan TNI Bersatu di Lapangan Upacara TTS: Teladani Semangat Para Pahlawan Bangsa

    Bupati dan TNI Bersatu di Lapangan Upacara TTS: Teladani Semangat Para Pahlawan Bangsa

    • calendar_month Senin, 10 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    SoE, Dalam suasana khidmat penuh semangat kebangsaan, Pemerintah Kabupaten Timor Tengah Selatan (TTS) menggelar Upacara Peringatan Hari Pahlawan ke-80 Tahun 2025 di Lapangan Upacara Pemda TTS, Jalan Piet A. Tallo, Kelurahan Karang Siri, Kota SoE, Senin (10/11/2025). Upacara yang mengangkat tema “Terus Bergerak Melanjutkan Perjuangan” itu dihadiri sekitar 1.000 peserta dari unsur Forkopimda, TNI-Polri, ASN, […]

  • Babinsa Bersama Relawan Jaga Ketat Pengamanan Natal di Desa Blimbingsari

    Babinsa Bersama Relawan Jaga Ketat Pengamanan Natal di Desa Blimbingsari

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    JEMBRANA – Babinsa Desa Blimbingsari, Serka Kd Wirawanta, menunjukkan komitmennya dalam menjaga kerukunan umat beragama dengan melaksanakan pengamanan langsung ibadah perayaan Natal. Kegiatan ini berlangsung di Enjungan Kauh, Banjar Blimbingsari, Desa Blimbingsari, Kecamatan Melaya, Kabupaten Jembrana, pada Kamis (18/12/2025). Dalam pelaksanaan tugasnya, Serka Kd Wirawanta tidak sendirian. Ia bersinergi dengan Bhabinkamtibmas Aiptu Wyn Suda, Polprades […]

  • Pramuka Bhayangkara Bangli Tunjukkan Kreativitas dan Disiplin melalui Lokabara 2026

    Pramuka Bhayangkara Bangli Tunjukkan Kreativitas dan Disiplin melalui Lokabara 2026

    • calendar_month Sabtu, 10 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Bangli – Polres Bangli melalui Satuan Karya Pramuka Bhayangkara menggelar kegiatan Lokabara (Lomba Gerakan Satuan Karya Pramuka Bhayangkara) Polres Bangli Tahun 2026, yang secara resmi dibuka pada Sabtu, 10 Januari 2026, pukul 08.30 s.d. 09.00 WITA, bertempat di Lapangan Kecamatan Susut, Kabupaten Bangli. Kegiatan ini dihadiri oleh Sekretaris Kwarcab Bangli I Gusti Ngurah Jelantik, S.Pd, […]

  • Bentuk Karakter Dan Disiplin Siswa  Babinsa Kodim 1621/TTS Berikan Materi PBB Pada Siswa Siswi SMKN Babuin

    Bentuk Karakter Dan Disiplin Siswa Babinsa Kodim 1621/TTS Berikan Materi PBB Pada Siswa Siswi SMKN Babuin

    • calendar_month Sabtu, 27 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    TTS – Babinsa Koramil 02/Abanteng Kodim 1621/TTS Serma Okri Bano memberikan pelatihan Peraturan Baris Berbaris (PBB) kepada siswa-siswi SMKN Babuin di Desa Babuin Kecamatan Kolbano, Kab. TTS Jum’at (26/09/2025). Di halaman sekolah tersebut, Pelatihan PBB yang diberikan dalam rangka peningkatan kemampuan siswa – siswi serta menanamkan disiplin dan karakter sejak dini sehingga lahir generasi bangsa […]

expand_less