Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » TNI, Pol PP, dan Guru Ikut Dukung Latihan Paskibra Kecamatan Parado

TNI, Pol PP, dan Guru Ikut Dukung Latihan Paskibra Kecamatan Parado

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
  • visibility 23
  • comment 0 komentar

Bima,_ Pada hari Kamis, 14 Agustus 2025, anggota Posramil Parado menggelar latihan paskibra bagi 70 peserta sebagai persiapan menyambut HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80 tahun 2025 tingkat Kecamatan Parado. Kegiatan latihan berlangsung di lapangan sepak bola Desa Kuta, Kecamatan Parado, Kabupaten Bima.

Personil yang terlibat dalam pelatihan ini antara lain Serka Nasution, Sertu A. Wahid, petugas Pol PP Fagi, Bripka Arafik dari Polsek, dan guru Ibu Suciayati yang turut membantu proses pembinaan. Tim ini bekerja sama guna memastikan latihan berjalan efektif dan sesuai standar protokol paskibra.

Kegiatan dimulai dengan apel pengecekan dan pembacaan doa sebagai pembuka. Peserta latihan kemudian melaksanakan latihan gerakan PBB baik di tempat maupun berjalan, dilanjutkan dengan latihan pengibaran bendera merah putih dari awal hingga pengibaran selesai. Setelah istirahat singkat dengan pembagian snack, latihan dilanjutkan dengan simulasi penurunan bendera hingga tuntas.

Serka Nasution menyampaikan apresiasi atas semangat peserta dan kesiapan mereka mengikuti seluruh proses pelatihan.
” Latihan ini menjadi pemantapan terakhir sebelum para peserta paskibra bertugas pada upacara 17 Agustus nanti”.ungkapnya

“Kami sangat senang melihat antusiasme dan kemampuan peserta dalam mengikuti latihan. Saya yakin mereka akan memberikan yang terbaik saat bertugas dalam upacara kemerdekaan nanti,” ujarnya penuh optimisme. Kegiatan berjalan lancar dan penuh semangat kebersamaan.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Ciptakan Situasi Kondusif di Kecamatan Kotabaru

    Babinsa Kodim 1602/Ende Ciptakan Situasi Kondusif di Kecamatan Kotabaru

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Densius Berno, mengadakan kegiatan monitoring, pengamanan wilayah (Pamwil), dan komunikasi sosial (Komsos) di Dusun Wolo Bele, Desa Kotabaru, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, Selasa pagi. Kegiatan yang dimulai pukul 09.57 Wita ini bertujuan untuk memastikan keamanan dan menciptakan situasi kondusif di wilayah binaan. Kehadiran Babinsa memberikan rasa nyaman dan aman bagi […]

  • Babinsa Koramil Tabundung Bersama Warga Wujudkan Ketahanan Pangan

    Babinsa Koramil Tabundung Bersama Warga Wujudkan Ketahanan Pangan

    • calendar_month Rabu, 24 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur . Babinsa Koramil 04/Tabundung, Kodim 1601/Sumba Timur,Sertu M. Jaini, melaksanakan kegiatan pendampingan ketahanan pangan (Hanpangan) dengan membantu warga binaan menanam jagung di Desa Karita, Kecamatan Tabundung, Kabupaten Sumba Timur, pada Rabu (24/12/2025). Pendampingan ini dilakukan di lahan milik Bapak Umbu sebagai bentuk peran aktif Babinsa dalam mendukung program ketahanan pangan nasional […]

  • Bendungan Panondiwal Hampir Rampung, TMMD ke-126 Kodim 1625/Ngada Fokus Selesaikan Plester Pintu Bendungan

    Bendungan Panondiwal Hampir Rampung, TMMD ke-126 Kodim 1625/Ngada Fokus Selesaikan Plester Pintu Bendungan

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Progres 84%, TMMD ke-126 Kodim Ngada, 31 Oktober 2025 – Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 yang dilaksanakan oleh Kodim 1625/Ngada terus menunjukkan hasil nyata di lapangan. Hingga saat ini, progres pekerjaan rehabilitasi dan perbaikan Bendungan Panondiwal di Desa Benteng Tawa, Kecamatan Riung Barat, telah mencapai 84 persen. Salah satu pekerjaan utama yang tengah […]

  • Gotong Royong Babinsa, Pondasi Jalan Pemakaman Desa Desaloka Rampung Lancar

    Gotong Royong Babinsa, Pondasi Jalan Pemakaman Desa Desaloka Rampung Lancar

    • calendar_month Selasa, 21 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Ramil 1628-03 Seteuk, Sertu Sayuti, memimpin kegiatan gotong royong pembuatan pondasi badan jalan di pemakaman umum Desa Desaloka, Dusun Umatan. Kegiatan berlangsung pada Selasa, 21 Oktober 2025, pukul 11.30 WITA dan berjalan dengan aman serta lancar. Kegiatan ini merupakan wujud nyata kepedulian aparat TNI terhadap pembangunan infrastruktur di desa dan […]

  • Kebersamaan TNI dan Masyarakat Terjalin di Oematanboli Lewat Gotong Royong Babinsa

    Kebersamaan TNI dan Masyarakat Terjalin di Oematanboli Lewat Gotong Royong Babinsa

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 31 Oktober 2025 – Wujud nyata kepedulian terhadap warga binaan kembali ditunjukkan oleh Babinsa Koramil 1627-01/Baa, Serka Silvester Berek. Pada Jumat (31/10/2025) pukul 10.30 Wita, Babinsa melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) sekaligus membantu pengerjaan pembuatan lantai kasar di rumah milik Bapak Mesak Ndun, warga Desa Oematanboli, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao. Kegiatan ini […]

  • Kodim 1602/Ende Pastikan Wilayah Aman, Babinsa Laksanakan Komsos dan Pamwil di Hobatuwa

    Kodim 1602/Ende Pastikan Wilayah Aman, Babinsa Laksanakan Komsos dan Pamwil di Hobatuwa

    • calendar_month Kamis, 13 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Kopda Fransiskus Dejesus, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Hobatuwa, Kecamatan Lio Timur, Kabupaten Ende, Rabu (12/11/2025). Kegiatan ini bertujuan untuk memantau keamanan wilayah sekaligus mempererat hubungan TNI AD dengan masyarakat. Kegiatan dimulai pukul 09.00 WITA dan berlangsung hingga pukul 10.40 WITA dengan aman, tertib, […]

expand_less