Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Gerak Cepat UkL Polsek Petang Datangi TKP Tanah Longsor

Gerak Cepat UkL Polsek Petang Datangi TKP Tanah Longsor

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
  • visibility 27
  • comment 0 komentar

Mangupura – Bergerak cepat setelah menerima laporan unit kecil lengkap (UKL) Polsek Petang yang dikendalikan oleh Pawas Aiptu A.A. Putu Nadi Darmana mendatangi tempat kejadian perkara (TKP) tanah longsor di Jalan Raya Pura Luhur Pucak Mangu, Banjar Sandakan, Desa Sulangai, Kecamatan Petang, Kabupaten Badung, Bali. Kamis (14/8/26) subuh.

Kapolsek Petang AKP I Nyoman Arnaya, SH, MH., seijin Kapolres Badung AKBP M. Arif Batubara, SH, MH, M.Tr.Opsla., mengatakan peristiwa tersebut terjadi pada hari Kamis 14 Agustus 2025 sekira pukul 00.30 wita.

Dugaan sementara tanah tebing yang labil mengingat diatas terdapat sawah yang penuh dengan air, sehingga tanah tebing tanpa pohon penyangga yang kuat menyebabkan tanah tersebut longsor sehingga akses jalan tertutup dan tidak bisa dilalui kendaraan, dengan ketinggian longsor sekira 1 Meter, panjang 15 Meter dan lebar 5 Meter.

“Dalam peristiwa ini tidak ada korban jiwa, hanya akses jalan tertutup dan tidak bisa dilalui kendaraan, dengan ketinggian longsor sekira 1 Meter, panjang 15 Meter dan lebar 5 Meter.”

Saat ini material longsor sudah dibersihkan oleh BPBD Kabupaten Badung bersama masyarakat sekitar dengan menggunakan eskavator sehingga jalan bisa dilalui oleh kendaraan.

“Dalam kesempatan ini kami mengimbau seluruh masyarakat untuk selalu berhati-hati dan waspada dalam menyikapi cuaca maupun hal-hal yang tidak terduga tentunya dengan melakukan upaya-upaya pencegahan potensi bencana alam disekitar kita”, Ujar AKP Arnaya.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pangdam IX/Udayana Tinjau Kodim 1602/Ende, Tekankan Peran Babinsa dalam Pembangunan dan Ketahanan Pangan

    Pangdam IX/Udayana Tinjau Kodim 1602/Ende, Tekankan Peran Babinsa dalam Pembangunan dan Ketahanan Pangan

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Ende, 14 Juli 2025 – Pangdam IX/Udayana, Mayjen TNI Piek Budyakto, S.H., M.H., melaksanakan kunjungan kerja ke Kodim 1602/Ende, Senin pagi (14/7), didampingi Danrem 161/Wira Sakti, Brigjen TNI Joao Xavier Baretto Nunes, S.E., M.M., serta sejumlah pejabat utama Kodam IX/Udayana dan Korem 161/WS. Rombongan Pangdam tiba di Makodim 1602/Ende pada pukul 07.00 WITA dan disambut […]

  • Babinsa Bersama Pemerintah Desa Tebole Gelar Rembuk Stunting dan Musdes Prioritas

    Babinsa Bersama Pemerintah Desa Tebole Gelar Rembuk Stunting dan Musdes Prioritas

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 01 Oktober 2025 – Bertempat di Kantor Desa Tebole, Kecamatan Lobalain, Kabupaten Rote Ndao telah dilaksanakan kegiatan Musyawarah Desa Prioritas dan Rembuk Stunting. Kegiatan ini dihadiri oleh Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Sertu Yunus Ketti, Kepala Desa Tebole Ever Ndun, SE, Ketua BPD Bapak Yohanes, serta tokoh masyarakat dan tokoh adat Desa Tebole. Musyawarah Desa […]

  • Koramil 1627-01/Baa Intensifkan Pemantauan Aktivitas Kapal Penumpang Express Bahari 8E

    Koramil 1627-01/Baa Intensifkan Pemantauan Aktivitas Kapal Penumpang Express Bahari 8E

    • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka menjaga keamanan dan kelancaran aktivitas transportasi laut, personel Piket Koramil 1627-01/Baa secara rutin melaksanakan pemantauan di Pelabuhan Ba’a, Kabupaten Rote Ndao. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan situasi pelabuhan tetap aman, tertib, dan kondusif, khususnya pada saat kedatangan dan keberangkatan kapal penumpang. Pada Senin, 5 Januari 2026, sekitar pukul 11.20 WITA, […]

  • Babinsa Peltu Nengah Ruspa Tegaskan Dukungan TNI terhadap Pemerataan Pembangunan Desa di Wilayah Binaan

    Babinsa Peltu Nengah Ruspa Tegaskan Dukungan TNI terhadap Pemerataan Pembangunan Desa di Wilayah Binaan

    • calendar_month Minggu, 9 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Labuan Bajo, 7 November 2025 – Babinsa Koramil 1630-01/Komodo, Peltu Nengah Ruspa, menghadiri kegiatan Sosialisasi Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang pembentukan Desa Persiapan di wilayah Kecamatan Komodo, Kabupaten Manggarai Barat. Kegiatan tersebut berlangsung di Aula Kantor Camat Komodo dan dihadiri oleh perangkat kecamatan, tokoh masyarakat, serta perwakilan dari desa-desa setempat. Kegiatan sosialisasi dipimpin langsung oleh […]

  • Babinsa Koramil 1616-04 Blahbatuh Dukung Kelancaran Rsi Yadnya di Banjar Persedana

    Babinsa Koramil 1616-04 Blahbatuh Dukung Kelancaran Rsi Yadnya di Banjar Persedana

    • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Gianyar – Blahbatuh, Minggu (21/9/2025) Dalam rangka mendukung kelancaran kegiatan adat di wilayah binaan, Babinsa Desa Bona Koramil 1616-04/Blahbatuh Serda I Nyoman Widastra bersama Bhabinkamtibmas Desa Bona Aiptu I Made Arta Arnawa menghadiri undangan sekaligus mendukung keamanan Upacara Rsi Yadnya Dikas Parisa atas nama Ida Bagus Putu Oka Yadnya, S.T. dan Ida Ayu Ketut Murdini, […]

  • Personil Sat Samapta Polres Bangli Sambangi Tukang Parkir untuk Perkecil Ruang Gerak Aksi Curanmor

    Personil Sat Samapta Polres Bangli Sambangi Tukang Parkir untuk Perkecil Ruang Gerak Aksi Curanmor

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Bangli, 2 Oktober 2025 – Personil Satuan Samapta Polres Bangli melaksanakan patroli dialogis dengan menyambangi juru parkir di Pasar Kidul Bangli. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kewaspadaan dan mencegah terjadinya gangguan keamanan, khususnya aksi curanmor. Dalam pelaksanaan patroli, petugas menghimbau juru parkir agar menata kendaraan yang parkir dengan baik dan memperhatikan kendaraan yang memiliki kunci […]

expand_less