Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Rayakan HUT RI ke-80, Kodim 1602/Ende Hadirkan Perlombaan Unik dan Seru

Rayakan HUT RI ke-80, Kodim 1602/Ende Hadirkan Perlombaan Unik dan Seru

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
  • visibility 30
  • comment 0 komentar

Ende, Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Kodim 1602/Ende menggelar acara pembukaan Turnamen Bola Voli yang berlangsung di Lapangan Apel Makodim 1602/Ende, Jalan Kartini, Kelurahan Kotaraja, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende, pada Selasa (12/08/2025) pukul 15.00 Wita.

Acara pembukaan dipimpin oleh Kasdim 1602/Ende, Kapten Cba Yustamarjadi S.Sos, yang bertindak selaku pimpinan acara. Turut hadir dalam kegiatan ini sejumlah pejabat dan personel dari satuan jajaran, di antaranya Pasi Pers Kodim 1602/Ende, Lettu Inf Suryanto Rae, serta Batuud Ramil 1602-04/Maurole, Pelda Jonathan Duil, sebagai perwira acara.

Turut serta dalam barisan upacara yaitu:

Kelompok Persit KCK Cabang XIII Kodim 1602/Ende,

Dua SST personel Kodim 1602/Ende,

Satu SST dari Kompi Senapan C Yonif 743/PSY,

Persit KCK Kompi C Yonif 743/PSY,

Persit KCK Subdenpom IX/1-1 Ende.

Dalam sambutannya yang mewakili Komandan Kodim 1602/Ende, Kasdim menyampaikan bahwa turnamen ini merupakan wujud kebersamaan serta sarana mempererat tali silaturahmi di lingkungan Kodim 1602/Ende dan satuan jajarannya.

“Pertandingan ini menjadi momentum penting untuk memperkuat kekompakan, menjunjung tinggi sportivitas, serta meningkatkan semangat kebersamaan antar anggota dan keluarga besar Kodim,” ujar Kasdim dalam sambutannya.

Dengan semangat nasionalisme dan kekeluargaan, turnamen dibuka secara resmi oleh Kasdim tepat pada pukul 15.15 Wita. Acara berlangsung khidmat dan meriah, serta dilanjutkan dengan pertandingan perdana.

Sebagai bagian dari rangkaian peringatan HUT RI ke-80, Kodim 1602/Ende juga akan mengadakan berbagai perlombaan menarik seperti:

Estafet bola,

Estafet cup gelas,

Estafet air corong,

Voli buta.

Perlombaan ini akan dilanjutkan pada Rabu, 13 Agustus 2025 pukul 14.00 Wita di Lapangan Makodim 1602/Ende.

Kegiatan hari pertama ditutup dengan aman, tertib, dan lancar pada pukul 17.55 Wita.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kodim Tabanan dan Bulog Terus Hadirkan Gerakan Pangan Murah untuk Masyarakat

    Kodim Tabanan dan Bulog Terus Hadirkan Gerakan Pangan Murah untuk Masyarakat

    • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Tabanan – Kodim 1619/Tabanan kembali menunjukkan komitmennya dalam membantu ketahanan pangan masyarakat dengan bersinergi bersama Perum Bulog mendistribusikan beras Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan (SPHP) dalam rangka Gerakan Pangan Murah di Desa Tegal Jadi, Kec.Tabanan, Minggu (14/9/2025). Sebanyak 1 ton beras SPHP disalurkan kepada masyarakat setempat dengan harga terjangkau sesuai ketentuan pemerintah. Kehadiran Kodim Tabanan […]

  • Tingkatkan rasa persatuan dan kesatuan, Anggota Koramil 1623-04/Sidemen hadiri Gerakan Pramuka Kwartir Ranting Sidemen.

    Tingkatkan rasa persatuan dan kesatuan, Anggota Koramil 1623-04/Sidemen hadiri Gerakan Pramuka Kwartir Ranting Sidemen.

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Personel Koramil 1623-04/Sidemen Serma I Made Dangin Mustika turut menghadiri kegiatan pembukaan gerakan Pramuka Kwartir Ranting Sidemen serta pelepasan peserta Pramuka dan peserta Penggalang menuju kegiatan Jambore cabang Karangasem, di Lapangan Mamed, Desa Sinduwati, Kec.Sidemen, Kab.Karangasem, pada Kamis (14/08/25). Turut hadir dalam kegiatan tersebut Plt. Camat Sidemen diwakili Sekcam, Danramil 1623-04/Sidemen diwakili, Kapolsek […]

  • Babinsa Bersinergi dengan Bhabinkamtibmas dan Desa Sidan Amankan Penyaluran Beras CBP

    Babinsa Bersinergi dengan Bhabinkamtibmas dan Desa Sidan Amankan Penyaluran Beras CBP

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Gianyar – Sidan Selasa, (15/7/2025) Dalam rangka memastikan kelancaran, ketertiban, dan tepat sasarannya program bantuan pangan pemerintah, Babinsa Desa Sidan Koramil 1616-01/Gianyar, Sertu I Wayan Mardika, bersama Bhabinkamtibmas Desa Sidan Aiptu Dewa Nyoman Oka Yasa serta staf Desa Sidan I Kadek Candra Sukma Dinata, melaksanakan pemantauan langsung kegiatan penyaluran cadangan beras pemerintah (CBP) di Gudang […]

  • Teladani Akhlak Nabi, Babinsa Desa Kemuning Bersama Tokoh dan Warga Gelar Peringatan Maulid

    Teladani Akhlak Nabi, Babinsa Desa Kemuning Bersama Tokoh dan Warga Gelar Peringatan Maulid

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Dalam rangka memperingati Maulid Nabi Besar Muhammad SAW 18 Rabiul Awal 1447 H/2025 M, Babinsa Desa Kemuning Koramil 1628-04/Sekongkang, Serda Saidin, menghadiri kegiatan Maulid yang digelar di Masjid Babussalam Desa Kemuning, Kecamatan Sekongkang, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Sabtu (13/9/2025). Peringatan Maulid Nabi kali ini mengangkat tema “Mengamalkan Cinta dan Akhlakul Karimah Nabi […]

  • Dandim 1607/Sumbawa: Mutasi Adalah Bagian dari Pengabdian dan Penyegaran Organisasi

    Dandim 1607/Sumbawa: Mutasi Adalah Bagian dari Pengabdian dan Penyegaran Organisasi

    • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 75
    • 0Komentar

    Sumbawa – NTB – Kodim 1607/Sumbawa menggelar upacara tradisi Korps Raport pindah satuan kepada salah satu perwira Kodim 1607/Sumbawa, yang berlangsung di Aula Makodim 1607/Sumbawa pada Senin (11/8/2025). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Dandim 1607/Sumbawa, Letkol Kav Basofi Cahyowibowo S.T., dan dihadiri para perwira staf, Danramil jajaran, serta anggota militer dan PNS Kodim 1607/Sumbawa. Dalam […]

  • Berikan Pelayanan Sidik Jari Personel Urident Sat Reskrim Polres Karangasem Tidak Memungut Biaya

    Berikan Pelayanan Sidik Jari Personel Urident Sat Reskrim Polres Karangasem Tidak Memungut Biaya

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Sat Reskrim, Sebagai salah satu syarat bagi pemohon SKCK (Surat Keterangan Catatan Kepolisian) adalah dengan mengisi keterangan rumus sidik jari pemohon, hal ini sangat penting guna kelengkapan data diri pemohon SKCK yang akan dilampirkan sebagai syarat administrasi untuk tujuan tertentu seperti misalnya pendaftaran sebagai CPNS, anggota TNI/Polri, Caleg atau […]

expand_less