Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Kebersamaan TNI dan Forkopimcam Selemadeg Warnai Jalan Santai HUT RI ke-80

Kebersamaan TNI dan Forkopimcam Selemadeg Warnai Jalan Santai HUT RI ke-80

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
  • visibility 32
  • comment 0 komentar

Tabanan – Dalam rangka memeriahkan peringatan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80, Forkopimcam Selemadeg menggelar kegiatan jalan santai yang diikuti oleh ratusan peserta dari berbagai kalangan. Kegiatan ini juga dihadiri oleh Danramil 1619-02/Selemadeg yang diwakili oleh Babinsa Desa Lalanglinggah, Pelda Dewa I Dewa Made Warnata. Selasa (12/8/2025)

Jalan santai yang dimulai dari SMP N 1 Selbar dan Finis di Wantilan/Gedung Serba Guna Desa Lalanglinggah, Kec. Selbar ini menempuh rute mengelilingi wilayah Pedesaan sambil menikmati suasana pagi yang cerah. Selain sebagai ajang olahraga, kegiatan ini bertujuan untuk mempererat silaturahmi antarinstansi pemerintah, TNI-Polri, serta masyarakat setempat.

Pelda Dewa I Dewa Made Warnata hadir bersama jajaran Forkopimcam, perangkat desa, tokoh masyarakat, pelajar, dan warga sekitar. Di akhir acara, panitia juga menyediakan undian doorprize untuk menambah kemeriahan kegiatan.

Saat dikonfirmasi seusai kegiatan, Pelda Dewa I Dewa Made Warnata mengatakan bahwa jalan santai ini bukan hanya untuk kesehatan, tetapi juga sebagai sarana mempererat kebersamaan dan menumbuhkan semangat persatuan dalam memperingati HUT Kemerdekaan RI. Semoga kegiatan seperti ini terus dilestarikan. Terangya

Dengan semangat kebersamaan yang terpancar dari seluruh peserta, jalan santai Forkopimcam Selemadeg ini menjadi salah satu rangkaian kegiatan yang menambah semarak perayaan HUT RI ke-80 di wilayah Selemadeg. Diharapkan, momentum ini semakin memperkuat rasa nasionalisme dan kekompakan di tengah masyarakat.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dandim 1623/Karangasem apresiasi lomba gerak jalan umum 45 km.

    Dandim 1623/Karangasem apresiasi lomba gerak jalan umum 45 km.

    • calendar_month Sabtu, 16 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 48
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Berikan motivasi dan semangat, Dandim 1623/Karangasem Letkol Inf Gurbasa Samosir melepas peserta lomba gerak jalan umum 45 km dalam rangka memperingati HUT Kemerdekaan RI ke-80 tahun 2025, bertempat di Dusun Yeh Malet, Desa Antiga Kelod, Kec. Manggis, Kab. Karangasem pada Jumat (15/08/2025) Acara perlombaan gerak jalan umum 45 km diikuti oleh 48 regu […]

  • Jelang NATARU 2025–2026, Bhabinkamtibmas Kelurahan Kuta Gelar Sidak Gabungan Antisipasi Gangguan Kamtibmas

    Jelang NATARU 2025–2026, Bhabinkamtibmas Kelurahan Kuta Gelar Sidak Gabungan Antisipasi Gangguan Kamtibmas

    • calendar_month Senin, 29 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) yang aman dan kondusif menjelang perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (NATARU), Bhabinkamtibmas Kelurahan Kuta bersama unsur terkait melaksanakan kegiatan sidak gabungan se-Kelurahan Kuta, Minggu (28/12/2025). Kegiatan tersebut dipantau langsung oleh Kapolsek Kuta, KOMPOL Agus Riwayanto Diputra, S.I.K., M.H. Sidak gabungan ini dirangkaikan dengan penertiban […]

  • Upacara Hari Kesaktian Pancasila 2025, Dandim 1616/Gianyar Tekankan Soliditas TNI-Polri dan Pemda

    Upacara Hari Kesaktian Pancasila 2025, Dandim 1616/Gianyar Tekankan Soliditas TNI-Polri dan Pemda

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Gianyar – Suasana khidmat menyelimuti halaman Kantor Bupati Gianyar, Rabu (1/10/2025) pagi, saat seluruh unsur Forkopimda, pejabat pemerintahan, TNI-Polri, serta ratusan peserta upacara memperingati Hari Kesaktian Pancasila. Upacara ini mengusung tema “Pancasila Perekat Bangsa Menuju Indonesia Raya”, menjadi momentum penting untuk kembali meneguhkan komitmen kebangsaan. Turut hadir dalam kesempatan tersebut, Dandim 1616/Gianyar, Letkol Kav Rizal […]

  • Antisipasi Gangguan Kamtibmas Polsek Penebel  Patroli Malam Hari

    Antisipasi Gangguan Kamtibmas Polsek Penebel Patroli Malam Hari

    • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Polres Tabanan, Polsek Penebel Rabu 3 September 2025 pkl 03.00 wita sampai dengan 05.00 wita Guna tetap mewujudkan sitkamtibmas di wilayah hukum Polsek Penebel agar tetap kondusif, Perwira Pengawas Polsek Penebel IPDA I MADE SUARTHANA memimpin personil piket fungsi melaksanakan patroli Subuh. Seperti halnya kegiatan yang dilaksanakan pada hari ini personil Gabungan piket fungsi Polsek […]

  • Patroli Bersama Kodim 1613/Sumba Barat dan Kelurahan Pada Eweta

    Patroli Bersama Kodim 1613/Sumba Barat dan Kelurahan Pada Eweta

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Kodim 1613/Sumba Barat bersama aparat Kelurahan Pada Eweta, Kecamatan Kota Waikabubak, Kabupaten Sumba Barat, melaksanakan patroli bersama pada Selasa (30/9/2025). Kegiatan patroli ini bertujuan untuk menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) yang kondusif di wilayah. Selain itu, patroli rutin ini juga menjadi sarana mempererat sinergitas antara TNI dan pemerintah kelurahan dalam […]

  • Memasuki Hari ke-4, Progres RTLH Capai 45 Persen, Satgas TMMD Terus Genjot Pekerjaan

    Memasuki Hari ke-4, Progres RTLH Capai 45 Persen, Satgas TMMD Terus Genjot Pekerjaan

    • calendar_month Minggu, 27 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    NTB – Sumbawa Besar, Memasuki hari keempat pelaksanaan program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 Kodim 1607/Sumbawa, progres pembangunan Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) menunjukkan capaian menggembirakan. Hingga hari ini, progres pengerjaan RTLH telah mencapai 45 persen. Minggu (27/07/2025). Pencapaian ini merupakan hasil kerja keras dan kekompakan personel Satgas TMMD bersama warga setempat yang terus […]

expand_less