Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Kunjungan Silaturahmi Dandim Tabanan ke Lapas Kelas IIB Tabanan, Wujudkan Hubungan Harmonis

Kunjungan Silaturahmi Dandim Tabanan ke Lapas Kelas IIB Tabanan, Wujudkan Hubungan Harmonis

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
  • visibility 35
  • comment 0 komentar

Tabanan – Dandim 1619/Tabanan, Letkol Inf Trijuang Danarjati, S.A.P., M.I.P., melaksanakan kunjungan silaturahmi ke Lapas Kelas IIB Tabanan. Kunjungan ini disambut langsung oleh Kepala Lapas an. Prawira Hadiwidjojo A.Md.IP.SH, yang bertempat di Jl. Gunung Agung No.21, Desa Dajan Peken, Kec/Kab.Tabanan, Selasa (12/8/2025).

Dalam kunjungan tersebut, Dandim dan Kepala Lapas membahas berbagai hal terkait sinergi dan kerja sama antara Kodim 1619/Tabanan dan Lapas Kelas IIB Tabanan. Kunjungan ini juga menjadi ajang untuk mempererat hubungan dan meningkatkan koordinasi antara kedua instansi.

Saat di konfirmasi seusai kegiatan Dandim Mengatakan Bahwa silaturahmi ini sangat penting untuk memperkuat hubungan antara Kodim 1619/Tabanan dan Lapas Kelas IIB Tabanan. Kami berharap dengan adanya kegiatan ini, kita dapat meningkatkan kerja sama dan koordinasi dalam menjalankan tugas dan tanggung jawab di wilayah Tabanan,” ungkap Letkol Inf Trijuang Danarjati.

“Dengan adanya kunjungan silaturahmi ini, diharapkan hubungan antara Kodim 1619/Tabanan dan Lapas Kelas IIB Tabanan dapat semakin erat dan harmonis, sehingga dapat memberikan manfaat bagi masyarakat Tabanan”, Pungkas Dandim.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Anggota Koramil 1615-08/Labuhan Haji Turun Tangan Bersihkan Irigasi Tersumbat di Banjarsari

    Anggota Koramil 1615-08/Labuhan Haji Turun Tangan Bersihkan Irigasi Tersumbat di Banjarsari

    • calendar_month Rabu, 10 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Lombok Timur — Anggota Koramil 1615-08/Labuhan Haji bersama masyarakat Desa Banjarsari melaksanakan kegiatan gotong royong membersihkan sampah yang menumpuk di saluran air, kegiatan ini berlangsung di Dusun Gubuk Mesjid, Kecamatan Labuhan Haji, Kabupaten Lombok Timur. Rabu(10/09/2025). Kegiatan ini dilakukan sebagai langkah antisipatif terhadap potensi banjir saat musim hujan. Sasaran utama kegiatan adalah pembersihan saluran air […]

  • Pendekatan Humanis Babinsa dan Kapospol, Perkelahian Pemuda Diselesaikan Secara Damai

    Pendekatan Humanis Babinsa dan Kapospol, Perkelahian Pemuda Diselesaikan Secara Damai

    • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Nagekeo – Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Kopda Okto Erwin, bersama Kepala Pos Polisi (Kapospol) Wolowae, melaksanakan kegiatan penyelesaian masalah perkelahian antar pemuda Desa Tendakinde dan Desa Tendatoto, Kecamatan Wolowae, Kabupaten Nagekeo, pada Jumat (02/01/2026). Kegiatan tersebut dilaksanakan sebagai bentuk sinergi TNI–Polri dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, khususnya dalam meredam potensi konflik sosial di wilayah binaan. […]

  • HUT Ke 80 RI, Dandim Klungkung Ajak Bersatu Dan Berperan Aktif Mendukung Pembangunan Nasional

    HUT Ke 80 RI, Dandim Klungkung Ajak Bersatu Dan Berperan Aktif Mendukung Pembangunan Nasional

    • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Klungkung,- Ditandai dengan upacara detik-detik Proklamasi di seluruh wilayah Indonesia, puncak peringatan HUT ke 80 Kemerdekaan RI tahun 2025 di Kabupaten Klungkung di gelar di Lapangan Umum Pau, Desa Tihingan, Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung, Minggu (17/08/25). Dipimpin langsung Bupati Klungkung I Made Satria selaku inspektur upacara, peringatan detik-detik Proklamasi ini turut pula dihadiri oleh Forkopimda […]

  • Momen Haru Penyambutan Personel Satgas Hospital Level II TNI Konga UNIFIL di Makodim Gianyar

    Momen Haru Penyambutan Personel Satgas Hospital Level II TNI Konga UNIFIL di Makodim Gianyar

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Gianyar – Makodim, Senin (13/10/2025) Dalam suasana penuh kekeluargaan, Kodim 1616/Gianyar menggelar Tradisi Penyambutan Personel yang telah kembali dari Satgas Hospital Level II TNI Konga UNIFIL Tahun 2024, sebagai bentuk penghargaan atas keberhasilan prajurit dalam melaksanakan tugas misi perdamaian dunia di Lebanon. Kegiatan berlangsung khidmat di Lapangan Makodim 1616/Gianyar, Jln. Ngurah Rai No. 8A, Kecamatan/Kabupaten […]

  • Babinsa Samplangan Hadiri Sosialisasi Pawai Budaya di Wantilan Pura Dalem Samprangan

    Babinsa Samplangan Hadiri Sosialisasi Pawai Budaya di Wantilan Pura Dalem Samprangan

    • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Gianyar – Samplangan, Selasa (21/10/2025) Dalam rangka mendukung kelancaran kegiatan masyarakat di wilayah binaan, Babinsa Kelurahan Samplangan Koramil 1616-01/Gianyar Serka I Komang Yudiartana bersama Bhabinkamtibmas Kelurahan Samplangan melaksanakan pendampingan dan pengamanan kegiatan sosialisasi pawai budaya dalam rangka menyambut HUT Kota Gianyar Tahun 2026, bertempat di Wantilan Pura Dalem Samprangan, Desa Adat Samplangan, Kecamatan Gianyar, Kabupaten […]

  • Kapten Inf I Made Sujana Arianta: Pendampingan Babinsa Berbuah Prestasi Petani Mendoyo

    Kapten Inf I Made Sujana Arianta: Pendampingan Babinsa Berbuah Prestasi Petani Mendoyo

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Jembrana, 14 November 2025 – TNI Angkatan Darat melalui Komando Distrik Militer (Kodim) 1617/Jembrana menunjukkan komitmennya dalam mendukung sektor pertanian dan ketahanan pangan daerah. Hal ini diwujudkan dengan kehadiran Danramil 1617-02/Mendoyo, Kapten Inf I Made Sujana Arianta, yang mewakili Komandan Kodim 1617/Jembrana dalam acara Puncak Pekan Apresiasi Pertanian Kabupaten Jembrana Tahun 2025. Acara yang mengusung […]

expand_less