Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Sinergi Babinsa dan Masyarakat Faifua Perkuat Kepedulian Lingkungan Sekolah

Sinergi Babinsa dan Masyarakat Faifua Perkuat Kepedulian Lingkungan Sekolah

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
  • visibility 32
  • comment 0 komentar

Rote Ndao, 12 Agustus 2025 — Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Sertu Beny Cardoso, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah sekaligus komunikasi sosial (komsos) bersama masyarakat Desa Faifua. Pada kesempatan tersebut, Babinsa turut berpartisipasi dalam kerja bakti membersihkan lingkungan SD Inpres Batuidu bersama warga setempat.

Selain ikut bergotong royong, Sertu Beny Cardoso juga memberikan imbauan kepada masyarakat agar selalu berhati-hati saat bekerja untuk menghindari terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan. Kepada para siswa, Babinsa mengingatkan pentingnya menjaga kebersihan lingkungan sekolah dan membuang sampah pada tempatnya. Kegiatan ini diharapkan dapat mempererat kebersamaan, meningkatkan kepedulian terhadap lingkungan, dan menciptakan suasana belajar yang nyaman bagi siswa.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Seorang Buruh Jatuh ke Jurang di Ubud, Berhasil Dievakuasi Hidup-hidup

    Seorang Buruh Jatuh ke Jurang di Ubud, Berhasil Dievakuasi Hidup-hidup

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Ubud – Warga dikejutkan dengan peristiwa seorang laki-laki bernama Hendra Kurniawan (26), buruh asal Klaten, Jawa Tengah, yang ditemukan jatuh ke jurang di bawah jembatan sebelah timur Bank BRI Ubud, Kecamatan Ubud, Kabupaten Gianyar, Senin (18/8/2025) pagi. Peristiwa ini diketahui pertama kali setelah rekan korban, Taufik Herdianto, menerima pesan lokasi dari korban sekitar pukul 06.00 […]

  • Polsek Kubu Bersinergi Amankan Lomba Jukung Race Tulamben Festival 2025

    Polsek Kubu Bersinergi Amankan Lomba Jukung Race Tulamben Festival 2025

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Karangasem, Personel Polsek Kubu Polres Karangasem bersama Sat Polair Polda Bali, Sat Polair Polres Karangasem, Koramil Kubu, Tim SAR, dan Linmas Desa Tulamben melaksanakan pengamanan kegiatan Lomba Jukung Race antar-Desa Tulamben dalam rangka Tulamben Ocean Harmony Festival 2025, Jumat (24/10/2025). Pengamanan dipimpin langsung oleh Waka Polsek Kubu AKP I Wayan Sutanaya di Pantai Tukad Abu, […]

  • Pengamanan Ibadah Malam Natal di Pos Pembinaan Umat Ordokarmel Batunya Berjalan Kondusif

    Pengamanan Ibadah Malam Natal di Pos Pembinaan Umat Ordokarmel Batunya Berjalan Kondusif

    • calendar_month Kamis, 25 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Baturiti melaksanakan kegiatan pengamanan ibadah malam Natal umat Nasrani yang berlangsung pada Rabu, 24 Desember 2025, mulai pukul 18.00 WITA hingga selesai, bertempat di Pos Pembinaan Umat Ordokarmel Banjar Batunya, Desa Batunya, Kecamatan Baturiti, Kabupaten Tabanan. Kegiatan pengamanan ini dilaksanakan oleh Bhabinkamtibmas Desa Batunya sebagai bentuk pelayanan Polri dalam menjamin rasa […]

  • Pangdam IX/Udayana Mayjen TNI Piek Budyakto Kunjungan Kerja Di Kodim 1613/Sumba Barat

    Pangdam IX/Udayana Mayjen TNI Piek Budyakto Kunjungan Kerja Di Kodim 1613/Sumba Barat

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Pangdam IX/Udayana Mayjen TNI Piek Budyakto melaksanakan kunjungan kerja ke Kodim 1613/Sumba Barat Jl. Gajah Mada Kel. Maliti Kec. Kota Waikabubak Kab. Sumba Barat, pada Senin (13/10/2025). Dalam kunjungan tersebut Pangdam didampingi oleh Ketua Persit Kartika Chandra Kirana Daerah IX/Udayana Ny. Indah Piek Budyakto, Danrem 161/Wirasakti Brigjen TNI Hendro Cahyono beserta Ibu, […]

  • Anak-Anak SDN Moteng Antusias Ikuti Program Makan Bergizi Gratis

    Anak-Anak SDN Moteng Antusias Ikuti Program Makan Bergizi Gratis

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Dalam rangka mendukung program pemerintah terkait peningkatan gizi anak sekolah, anggota Koramil 1628/01 Taliwang, Babinsa Desa Moteng Serda Muhaimin melaksanakan kegiatan pendampingan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di SDN Moteng, Desa Moteng, Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Senin (20/10/2025) pukul 10.10 WITA. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan pelaksanaan program […]

  • Komsos Dengan Petani Babinsa Bantu Siram Bawang

    Komsos Dengan Petani Babinsa Bantu Siram Bawang

    • calendar_month Minggu, 10 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Sertu Benyamin Cardoso Babinsa Koramil 02/Pantai Baru Kodim 1627/Rote Ndao membantu petani menyiram tanaman bawang milik Bapak Loens Mesak di Desa Hundihopo Kecamatan Rote Timur Kabupaten Rote Ndao.Minggu (10/08/2025). “Dengan membantu warga binaan ini, diharapkan ke depannya akan terjalin hubungan emosional, sehingga menimbulkan kedekatan antara TNI dan masyarakat,” kata Sertu Benyamin Sertu […]

expand_less